Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Dampingi Penyaluran Makan Siang Bergizi untuk 595 Siswa di Kecamatan Hu’u

Babinsa Dampingi Penyaluran Makan Siang Bergizi untuk 595 Siswa di Kecamatan Hu’u

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
  • visibility 24
  • comment 0 komentar

Dompu, NTB – Dalam rangka mendukung program pemerintah di bidang kesehatan dan pendidikan, Babinsa Desa Daha Koramil 1614-03/Hu’u, Sertu A. Maulana, melaksanakan pendampingan kegiatan Makan Siang Bergizi pada Kamis, 4 September 2025.

Program makan siang bergizi ini menyasar ratusan siswa dari berbagai jenjang pendidikan di Kecamatan Hu’u. Kehadiran Babinsa bertujuan memastikan kegiatan berlangsung dengan aman, tertib, dan tepat sasaran sehingga manfaatnya benar-benar dirasakan oleh para siswa.

Adapun jumlah penerima manfaat tercatat sebanyak 595 siswa, dengan rincian sebagai berikut,SMKN 1 Hu’u : 150 siswa,SDN 01 Hu’u : 187 siswa,MI Miftahul Jannah : 230 siswa,TK Al-Huda : 28 siswa

Kegiatan dimulai dengan pembagian makanan secara teratur dan terjadwal di masing-masing sekolah. Babinsa bersama pihak sekolah melakukan pengawasan langsung agar seluruh siswa menerima jatah makan siang sesuai ketentuan. Selain itu, Sertu A. Maulana juga memberikan imbauan kepada para siswa untuk menjaga kebersihan lingkungan sekolah serta membiasakan pola hidup sehat.

Menurutnya, program makan siang bergizi ini tidak hanya menambah energi anak-anak untuk mengikuti kegiatan belajar, tetapi juga menjadi salah satu langkah nyata dalam pencegahan stunting serta peningkatan kualitas sumber daya manusia sejak dini.

Selama pelaksanaan, kegiatan berlangsung aman, lancar, dan mendapat sambutan positif baik dari pihak sekolah maupun orang tua siswa. Babinsa menegaskan bahwa TNI AD akan terus mendukung penuh setiap program pemerintah yang berorientasi pada kesejahteraan rakyat, khususnya di bidang pendidikan dan kesehatan masyarakat.

(Pendim 1614/Dompu)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Dorong Generasi Muda Desa Saba Lestarikan Alam Lewat Kegiatan Sosial dan Edukasi

    Babinsa Dorong Generasi Muda Desa Saba Lestarikan Alam Lewat Kegiatan Sosial dan Edukasi

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Gianyar – Blahbatuh, Minggu (26/10/2025) Dalam rangka mendukung dan menjaga kelancaran kegiatan masyarakat di wilayah binaannya, Babinsa Desa Saba Koramil 1616-04/Blahbatuh Pelda I Wayan Yasa bersama Bhabinkamtibmas Desa Saba Bripka I Nyoman Mara Arta bersinergi dengan Pecalang Desa Adat Pinda melaksanakan kegiatan pengamanan dan mengawal acara hiburan rakyat dalam rangka HUT ST Dwi Dharma Chanti […]

  • Tingkatkan Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Seteluk Rea Aktif Lakukan Komsos dan Pemantauan Wilayah

    Tingkatkan Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Seteluk Rea Aktif Lakukan Komsos dan Pemantauan Wilayah

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mempererat hubungan silaturahmi dengan masyarakat, Babinsa Desa Persiapan Seteluk Rea, Koramil 1628-03/Seteluk, Serda Muhamad Hidir melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus monitoring wilayah desa binaan pada Rabu (29/10/2025) pukul 09.02 WITA. Kegiatan ini merupakan salah satu bentuk nyata pelaksanaan tugas Babinsa di lapangan, sekaligus mencerminkan kemanunggalan TNI dengan rakyat. […]

  • Wujud Sinergitas TNI–Masyarakat, Babinsa Desa Sangsit Hadiri Peringatan Hari Ibu, Natal dan Tahun Baru 2026

    Wujud Sinergitas TNI–Masyarakat, Babinsa Desa Sangsit Hadiri Peringatan Hari Ibu, Natal dan Tahun Baru 2026

    • calendar_month Selasa, 30 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sawan, – Babinsa Desa Sangsit Serka Kadek Sudira Jaya melaporkan telah dilaksanakan kegiatan dalam rangka Peringatan Hari Ibu, Natal dan Tahun Baru 2026 pada hari Senin, 29 Desember 2025, bertempat di Halaman Kantor Camat Sawan, Desa Sangsit, Kecamatan Sawan, Kabupaten Buleleng. Kegiatan berlangsung dari pukul 08.00 s.d. 12.00 WITA dengan mengusung tema “Bersatu, Bersemangat dan […]

  • ‎Koramil Ropang Tegaskan Komitmen dalam Mendukung Pariri Miri Festival 2025

    ‎Koramil Ropang Tegaskan Komitmen dalam Mendukung Pariri Miri Festival 2025

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB — Koramil 1607-03/Ropang menunjukkan komitmen nyata dalam mendukung kegiatan Pariri Miri Festival 2025 yang berlangsung di Desa Lawin, Kecamatan Ropang. Rabu (26/11/2025). ‎ ‎Kehadiran dan keterlibatan Koramil, khususnya para Babinsa se-Kecamatan Ropang, menjadi bagian penting dalam memastikan kelancaran seluruh rangkaian kegiatan yang diikuti sekitar 250 peserta. ‎ ‎Sejak awal pelaksanaan, personel Koramil 1607-03/Ropang […]

  • Tumbuhkan semangat gotong royong Babinsa terjun langsung bersama warga desa gera

    Tumbuhkan semangat gotong royong Babinsa terjun langsung bersama warga desa gera

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA Babinsa Koramil 03/paga Kodim 1603 Sikka, pratu Markus Moa melaksanakan giat gotong royong bersama-sama masyarakat di wilayah binaannya dalam rangka TNI manunggal bersama rakyat di Desa gera Kecamatan maulo Kabupaten sikka, Minggu (2/09/2025) Pratu Markus Moa menjelaskan kegiatan tersebut merupakan wujud kemanunggalan TNI dengan masyarakat setempat, bentuk kerjasama yang baik salah satunya bergotong royong […]

  • Sinergi TNI dan Masyarakat Desa Kurulimbu Terus Diperkuat Melalui Komsos

    Sinergi TNI dan Masyarakat Desa Kurulimbu Terus Diperkuat Melalui Komsos

    • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Petrus Gobhe, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Kurulimbu, Kecamatan Ndona Timur, Kabupaten Ende, Sabtu (9/8/2025). Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 10.00 WITA ini bertujuan memantau keamanan dan ketertiban wilayah sekaligus mengajak masyarakat aktif menjaga keamanan dan ketentraman lingkungan. Serka Petrus khususnya menghimbau pemuda agar […]

expand_less