Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Serda Wayan Muliastra: Kegiatan KERBAKSOS Warmadewa Sangat Positif dan Patut Diapresiasi

Serda Wayan Muliastra: Kegiatan KERBAKSOS Warmadewa Sangat Positif dan Patut Diapresiasi

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
  • visibility 21
  • comment 0 komentar

Denpasar – Bertempat di Lapangan Monumen Perjuangan Rakyat Bali, Jl. Basuki Rahmat, Banjar Sembung Sari, Desa Sumerta Kelod, Kecamatan Denpasar Timur, Kota Denpasar, telah dilaksanakan kegiatan Kerja Bakti Sosial (KERBAKSOS) yang diselenggarakan oleh Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Warmadewa.
( Rabu,03 September 2025 )

Kegiatan sosial ini turut dihadiri oleh berbagai pihak, di antaranya Rektor Universitas Warmadewa, Camat Denpasar Timur, Kepala Pos Polisi Renon, Perbekel Desa Sumerta Kelod, Babinsa Desa Sumerta Kelod, serta Bhabinkamtibmas. Kehadiran Babinsa dan aparat terkait menjadi bentuk atensi serta dukungan dalam menjaga keamanan dan kelancaran jalannya kegiatan.

Rangkaian acara diawali dengan doa bersama dan menyanyikan Lagu Indonesia Raya, dilanjutkan dengan sambutan dari Dekan FEB Universitas Warmadewa dan Camat Denpasar Timur. Dalam kesempatan tersebut, dilakukan pula penyerahan tempat sampah, alat kebersihan, serta tanaman yang diharapkan dapat dimanfaatkan untuk menjaga kebersihan dan kelestarian lingkungan sekitar Monumen Perjuangan Rakyat Bali.
Serda Wayan Muliastra selaku Babinsa setempat menjelaskan pentingnya kegiatan Karyra Bhakti sosial ini untuk menjaga Lingkungan agar tetap bersih dan Terjaga,
’’Kegiatan karya bakti sosial yang dilaksanakan oleh mahasiswa Universitas Warmadewa ini sangat positif dan patut diapresiasi. Selain menumbuhkan kepedulian terhadap kebersihan lingkungan, kegiatan ini juga menjadi sarana mempererat kebersamaan antara mahasiswa, pemerintah, aparat keamanan, dan masyarakat. Kami sebagai Babinsa selalu siap mendukung kegiatan seperti ini demi terciptanya lingkungan yang bersih, sehat, dan kondusif di wilayah. ( Tambah Babinsa )
Kegiatan kemudian ditutup dengan foto bersama antara peserta, pejabat yang hadir, serta pihak penyelenggara. Seluruh rangkaian acara selesai pada pukul 09.10 Wita dengan tertib, aman, dan lancar.
Dengan adanya kegiatan KERBAKSOS ini, Babinsa Desa Sumerta Kelod menegaskan dukungannya terhadap upaya mahasiswa dalam menumbuhkan kepedulian sosial dan menjaga lingkungan. Sinergi antara mahasiswa, aparat, dan masyarakat diharapkan dapat terus terjalin demi terciptanya lingkungan yang bersih, sehat, dan harmonis.
( Pendim 1611/Badung )

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Personil Polda Bali Amankan Kedatangan Para Delegasi Negara Peserta MACM

    Personil Polda Bali Amankan Kedatangan Para Delegasi Negara Peserta MACM

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Personil yang terlibat pengamanan bandara amankan kedatangan para delegasi negara peserta Dialogue Forum On Police Cooperation Toward Mutual Assistance In Criminal Matters (MACM) dan giat 2nd joint committee coorperation (JCC) agreement in combating crimes between the indonesian national police of the republic of indonesia and the ministery of interior (MOI) of the kingdom of saudi […]

  • Monitoring Pamwil dan Komsos, Babinsa Pastikan Desa Tendarea Aman dan Tertib

    Monitoring Pamwil dan Komsos, Babinsa Pastikan Desa Tendarea Aman dan Tertib

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende,– Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kopda Faisal Idrus, melaksanakan kegiatan Monitoring Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Tendarea, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende, Selasa (6/1) mulai pukul 08.00 Wita hingga selesai. Kegiatan ini diikuti oleh siswa SMP Negeri 6 Tendarea serta warga setempat, dengan tujuan untuk memantau keamanan wilayah, menciptakan rasa aman, serta mempererat […]

  • Sertu Bunyamin Dukung Pemberdayaan Masyarakat dalam Lindungi Anak dan Perempuan

    Sertu Bunyamin Dukung Pemberdayaan Masyarakat dalam Lindungi Anak dan Perempuan

    • calendar_month Kamis, 24 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Bima, 24 Juli 2025 — Dalam upaya memperkuat kesadaran masyarakat terhadap bahaya kekerasan terhadap perempuan dan anak serta pencegahan tindak pidana perdagangan orang (TPPO), Pemerintah Desa Teke menggelar pertemuan bertema Pergerakan dan Pemberdayaan Masyarakat dalam Pencegahan Kekerasan. Kegiatan ini berlangsung di Aula Kantor Desa Teke dan dihadiri oleh berbagai elemen masyarakat dan instansi terkait,di antaranya […]

  • Dampingi Warga, Babinsa Koramil 1612-03/Borong Kawal Bantuan Pangan

    Dampingi Warga, Babinsa Koramil 1612-03/Borong Kawal Bantuan Pangan

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Manggarai Timur – Babinsa Koramil 1612-03/Borong melaksanakan pendampingan penyaluran Bantuan Pangan kepada masyarakat di Desa Torok Golo, Desa Satar Lahing, dan Desa Lalang, Kecamatan Ranamese, Kabupaten Manggarai Timur, pada Senin (12/01/2026). Pendampingan ini dilakukan sebagai bentuk dukungan TNI AD dalam memastikan bantuan pemerintah tersalurkan secara aman, tertib, dan tepat sasaran kepada masyarakat yang membutuhkan. Kegiatan […]

  • Ronda Malam di Dusun Bukit Sari, Babinsa Pastikan Kondusifitas Terjaga

    Ronda Malam di Dusun Bukit Sari, Babinsa Pastikan Kondusifitas Terjaga

    • calendar_month Kamis, 1 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Pekat, NTB – Sertu Juliardin, Babinsa Koramil 1614-05/Pekat Kodim 1614/Dompu, memantau kegiatan ronda malam warga di Dusun Bukit Sari, Desa Soritatanga, Kamis malam (1/1/2026). Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di lingkungan setempat. Selama patroli, Babinsa mengecek aktivitas warga yang sedang berkumpul dan ronda malam. Ia memastikan semua kegiatan berjalan […]

  • ‎Dukung Mutu Pendidikan, TNI Hadiri Konferensi PGRI Cabang Lenangguar

    ‎Dukung Mutu Pendidikan, TNI Hadiri Konferensi PGRI Cabang Lenangguar

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    ‎NTB – Sumbawa — Mewakili Danramil 1607-03/Ropang, Serda Awan Darmawan menghadiri kegiatan Konferensi Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Cabang Lenangguar, yang digelar di Balai Desa Lenangguar, Kecamatan Lenangguar, Kabupaten Sumbawa, Kamis (28/8/2025). ‎ ‎Kegiatan konferensi ini dilaksanakan dalam rangka pelantikan Pengurus PGRI Cabang Lenangguar Masa Bhakti 2025–2030, sekaligus menjadi ajang silaturahmi antara pengurus, guru, serta […]

expand_less