Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Selalu Hadir Untuk Masyarakat, Bhabinkamtibmas Dampingi Posyandu Hingga Selesai

Selalu Hadir Untuk Masyarakat, Bhabinkamtibmas Dampingi Posyandu Hingga Selesai

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
  • visibility 24
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan -Polsek Pupuan, Rabu 3 September 2025 pukul 08.00 s/d 11.00 Wita, Bhabinkamtibmas Desa Belimbing Aiptu I Gd Kt Alit Widiana melaksanakan kegiatan sambang sekaligus pemantauan kegiatan Posyandu Balita, remaja, dan lansia di Balai Posyandu Banjar Dinas Pemudungan, Desa Belimbing. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Polri untuk mendukung program kesehatan masyarakat dan mempererat hubungan dengan warga.

Kegiatan Posyandu dihadiri oleh Kepala Wilayah Pemudungan I Gst Ngrh Nengah Suarja, Bidan Desa Belimbing Ni Wayan Susanti, serta kader Posyandu Banjar Pemudungan. Adapun kegiatan yang dilaksanakan meliputi pengecekan tumbuh kembang anak secara umum, pemberian makanan tambahan bagi balita dan lansia, serta pemantauan kesehatan remaja. Kehadiran Bhabinkamtibmas dalam kegiatan ini bertujuan untuk mendukung kelancaran kegiatan serta memberikan rasa aman kepada masyarakat.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I PUTU BAYU PATI, S.I.K.,M.H, melalui Kapolsek Pupuan AKP I Nengah Simpen. S.H menyampaikan bahwa Polri, khususnya Polsek Pupuan, berkomitmen untuk selalu hadir di tengah masyarakat tidak hanya dalam bidang keamanan, tetapi juga mendukung kegiatan sosial dan kesehatan. “Kehadiran Bhabinkamtibmas dalam setiap kegiatan masyarakat merupakan bentuk kepedulian Polri untuk memperkuat sinergi dengan masyarakat serta mendukung program pemerintah di bidang kesehatan,” tegasnya.

Pelaksanaan giat Posyandu hingga selesai berjalan dengan aman, lancar, dan penuh antusias dari masyarakat. Polsek Pupuan juga mengajak seluruh warga untuk terus mendukung kegiatan kesehatan yang rutin dilaksanakan setiap bulan sebagai wujud kepedulian bersama terhadap tumbuh kembang anak dan kesejahteraan lansia.

Humas Polsek Pupuan

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Cempaga Tunjukkan Kepedulian Spiritual dengan Hadiri Persembahyangan Saraswati di Kantor Lurah

    Babinsa Cempaga Tunjukkan Kepedulian Spiritual dengan Hadiri Persembahyangan Saraswati di Kantor Lurah

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangkaian piodalan yang bertepatan dengan Hari Raya Saraswati, Babinsa Kelurahan Cempaga, Koramil 01/Bangli, Kodim 1626/Bangli, Serka Nengah Artawan bersama Bhabinkamtibmas Kelurahan Cempaga menghadiri persembahyangan bersama yang dipuput oleh Ida Pedande Istri Kuramas, bertempat di Pura Padmasana Kantor Lurah Cempaga, Kecamatan/Kabupaten Bangli, Sabtu (6/9/25) Kegiatan keagamaan ini menjadi momentum penting dalam memperkuat sradha […]

  • Polsek Penebel Patroli Malam Hari Pastikan Situasi Aman dan kondusif

    Polsek Penebel Patroli Malam Hari Pastikan Situasi Aman dan kondusif

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Polres Tabanan, Polsek Penebel Rabu 3 Desember 2025 pkl 03.00 wita sampai dengan 05.00 wita Guna tetap mewujudkan sitkamtibmas di wilayah hukum Polsek Penebel agar tetap kondusif, Perwira Pengawas Polsek Penebel IPDA I Made Suarthana memimpin personil piket fungsi melaksanakan patroli Subuh. Seperti halnya kegiatan yang dilaksanakan pada hari ini personil Gabungan piket fungsi Polsek […]

  • Masyarakat Antusias, TNI Dukung Transparansi Anggaran Desa Ndungga 2026

    Masyarakat Antusias, TNI Dukung Transparansi Anggaran Desa Ndungga 2026

    • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam upaya mendukung pembangunan desa dan memperkuat sinergi antara TNI, pemerintah desa, dan masyarakat, Serka Eusabeus Rangga, mewakili Danramil 1602/Ende Timur, menghadiri rapat penetapan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDES) Desa Ndungga Tahun Anggaran 2026. Kegiatan berlangsung di Aula Kantor Desa Ndungga, Kecamatan Ende Timur, Selasa (4/11/2025) pukul 09.00 WITA hingga selesai. Rapat […]

  • Polsek Tabanan ikuti kegiatan jalan santai masyarakat Desa Bongan

    Polsek Tabanan ikuti kegiatan jalan santai masyarakat Desa Bongan

    • calendar_month Minggu, 10 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Tabanan Minggu 10 Agustus 2025 – Personil Polsek Tabanan mengikuti kegiatan jalan santai bersama masyarakat Desa Bongan yang diselenggarakan oleh Prebekel Desa Bongan dalam rangka memeriahkan Perayaan Hari Kemerdekaan Negara Republik Indonesia yang ke-80. Minggu 10 Agustus 2025 pukul 08.00 wita. Kegiatan ini merupakan salah satu bentuk sinergi antara kepolisian dan […]

  • Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Ende Lakukan Monitoring dan Perbaikan Rumah

    Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Ende Lakukan Monitoring dan Perbaikan Rumah

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Piter Kase, melaksanakan kegiatan karya bakti dan pemantauan wilayah (Pamwil) di rumah Bapak Mikael Nggasa, Desa Nemboramba, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende, pada Kamis, 7 Agustus 2025, mulai pukul 09.30 WITA hingga selesai. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok Satkowil dalam membina dan menjaga keamanan serta kesejahteraan masyarakat di […]

  • Babinsa Koptu Aman Simbolon Jadi Pelopor Gotong Royong Bangun Infrastruktur Desa

    Babinsa Koptu Aman Simbolon Jadi Pelopor Gotong Royong Bangun Infrastruktur Desa

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    NTT SIKKA- Selalu hadir di tengah-tengah warga binaannya dalam berbagai kegiatan terus dilakukan oleh anggota TNI bersama masyarakat, salah satu contoh yang dilakukan adalah turut serta dalam membuat semenisasi (rabat beton) jalan. seperti yang dilakukan Babinsa Koramil 01/Alok Kodim 1603/Sikka Koptu Aman Simbolon turut berpartisipasi dalam pembangunan jalan rabat di pulau Pemana, Kecamatan Alok, Kabupaten […]

expand_less