Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Pembentukan POKJA KB Desa Maluk, Babinsa Hadir Beri Dukungan

Pembentukan POKJA KB Desa Maluk, Babinsa Hadir Beri Dukungan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
  • visibility 30
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – Pada Rabu (3/9/2025)Babinsa Desa Maluk Sertu Isrorul Amri menghadiri kegiatan pembentukan pengurus Kelompok Kerja Keluarga Berencana (POKJA KB) dan Operator Website Kampung KB Desa Maluk, yang berlangsung di Aula Kantor Desa Maluk, Kecamatan Maluk, Kabupaten Sumbawa Barat.

Kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat program Kampung KB di tingkat desa melalui pembentukan struktur pengurus POKJA serta penunjukan operator website sebagai sarana informasi dan publikasi kegiatan. Dengan adanya pengurus POKJA KB dan operator, diharapkan program keluarga berencana dapat berjalan lebih terarah, terkoordinasi, dan tersosialisasi dengan baik kepada masyarakat.

Hadir dalam kegiatan tersebut antara lain Sekretaris Desa Maluk mewakili Kepala Desa Maluk, Koordinator Penyuluh KB Kecamatan Maluk, serta Babinsa Desa Maluk Sertu Isrorul Amri. Kehadiran Babinsa merupakan bentuk dukungan TNI terhadap program pemerintah di bidang kependudukan dan kesejahteraan keluarga.

Melalui kegiatan ini, diharapkan sinergi antara pemerintah desa, penyuluh KB, dan TNI dapat mendorong keberhasilan program Kampung KB, sehingga masyarakat dapat merasakan manfaat nyata dalam meningkatkan kesejahteraan keluarga dan kualitas hidup di Desa Maluk.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • H-1 Jelang Penutupan, Satgas TMMD 125 Kodim Belu Kerahkan Alat Berat

    H-1 Jelang Penutupan, Satgas TMMD 125 Kodim Belu Kerahkan Alat Berat

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Beberapa bagian sasaran fisik pada pembangunan jalan baru Desa Naekasa hampir mencapai finish. Pekerjaan perataan dan pemadatan badan jalan dengan menggunakan alat berat vibro roller dan grader terus dilakukan untuk memberikan hasil yang maksimal, Kamis (20/8/2025). Komandan Kodim 1605/Belu Letkol Arh Andi Yunus, S.I.P selaku Dansatgas TMMD 125 Kodim 1605/Belu mengatakan Satgas TMMD […]

  • Tali Asih Natal Kapolres Gianyar, Polsek Blahbatuh Berbagi Kepedulian Kepada Umat Kristen

    Tali Asih Natal Kapolres Gianyar, Polsek Blahbatuh Berbagi Kepedulian Kepada Umat Kristen

    • calendar_month Kamis, 25 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    BLAHBATUH – GIANYAR Dalam rangka memperingati Hari Raya Natal, Polres Gianyar melalui Polsek Blahbatuh menyalurkan tali asih kepada umat Kristen yang melaksanakan ibadah Natal di wilayah Kecamatan Blahbatuh. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Kamis, 25 Desember 2025, pukul 08.30 Wita hingga 09.15 Wita, sebagai wujud kepedulian dan perhatian Polri terhadap masyarakat. Penyerahan tali asih Kapolres Gianyar […]

  • Semarak HUT RI ke-80, Babinsa Kintamani Dampingi Pelaksanaan Lomba Gerak Jalan Tingkat SD

    Semarak HUT RI ke-80, Babinsa Kintamani Dampingi Pelaksanaan Lomba Gerak Jalan Tingkat SD

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka memeriahkan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 Tahun 2025, Kelompok Kerja Guru (KKG) PJOK jenjang SD Kecamatan Kintamani menggelar Lomba Gerak Jalan Tingkat SD se-Kecamatan Kintamani, Kegiatan yang diikuti oleh 29 tim dari SD se-Kecamatan Kintamani ini berlangsung meriah dengan titik start di Desa Sukawana dan finish di depan Kantor Camat Kintamani. […]

  • Babinsa Desa Belo, Sosok Kunci dalam Distribusi Bantuan Pangan Masyarakat

    Babinsa Desa Belo, Sosok Kunci dalam Distribusi Bantuan Pangan Masyarakat

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB,  Penyaluran Bantuan Pangan (Banpang) Tahap II Tahun 2025 di Desa Belo, Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat, berlangsung lancar berkat kehadiran Babinsa setempat, Serda Sukardin, anggota Koramil 1628-05/Jereweh. Kegiatan digelar pada Senin, (01 Desember 2025), di kantor Desa Belo. Sebanyak 152 Kepala Keluarga menerima bantuan berupa beras sebanyak 3.040 kg dan minyak […]

  • Serma La Ngkawea Hadiri Musdes Stunting, Ajak Masyarakat Bergerak Bersama untuk Generasi Sehat

    Serma La Ngkawea Hadiri Musdes Stunting, Ajak Masyarakat Bergerak Bersama untuk Generasi Sehat

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Babinsa Koramil 1603-04/Kewapante Kodim 1603/Sikka, Serma La Ngkawea, menghadiri Musyawarah Desa (Musdes) Khusus Rembug Stunting Tahun 2025 yang digelar di aula Kantor Desa Iantena Kec. Kewapante, Kab. Sikka. Kegiatan ini bertujuan untuk membahas dan merumuskan solusi atas permasalahan stunting di wilayah Kecamatan Kewapante, Senin(22/09/2025). Musdes ini dihadiri oleh berbagai pihak yang terlibat dalam upaya […]

  • Pembinaan Paskibraka dan Wawasan Kebangsaan di SMAN 1 Orong Telu oleh Koramil 03/Ropang

    Pembinaan Paskibraka dan Wawasan Kebangsaan di SMAN 1 Orong Telu oleh Koramil 03/Ropang

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 36
    • 0Komentar

    ‎NTB — Sumbawa, Dalam rangka mempersiapkan Pasukan Pengibar Bendera (Paskibraka) jelang peringatan HUT Kemerdekaan RI ke-80, Danpos Orong Telu Sertu Hasan bersama Babinsa Desa Kelawis Sertu Alwi yang merupakan anggota Koramil 1607-03/Ropang melaksanakan kegiatan pelatihan Paskibraka sekaligus memberikan materi wawasan kebangsaan dan kenegaraan kepada siswa-siswi SMAN 1 Orong Telu. Selasa (15/07/2025). ‎ ‎Kegiatan yang berlangsung […]

expand_less