Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat Babinsa Kodim 1621/TTS Kerja Bakti Bangun Tembok Penahan Tanah (TPT)

Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat Babinsa Kodim 1621/TTS Kerja Bakti Bangun Tembok Penahan Tanah (TPT)

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
  • visibility 27
  • comment 0 komentar

TTS _ Babinsa Koramil 1621-02/Kota So’e Koptu Iketut Murtisedanayasa melaksanakan kegiatan pembangunan TPT (Tembok Penahan Tanah) bersama warga di Desa Oeue Dusun A RT 4, Kab. TTS Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan keselamatan dan keamanan masyarakat sekitar,
Selasa (02/09/2025).

Dengan semangat gotong royong, Koptu Iketut Murtisedanayasa bersama warga Desa Oeue bergotong royong membangun TPT untuk mencegah longsor dan tanah runtuh di wilayah tersebut. Kegiatan ini menunjukkan komitmen Koramil 1621-01/Kota So’e dalam mendukung pembangunan di wilayahnya dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

“Sebagai Babinsa, saya merasa memiliki tanggung jawab untuk membantu dan mendukung kegiatan pembangunan di wilayah saya. Kegiatan pembangunan TPT ini sangat penting untuk meningkatkan keselamatan dan keamanan masyarakat,” ujar Koptu Ketut

Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan dapat meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya gotong royong dan kerja sama dalam pembangunan desa.

Koptu Iketut Murtisedanayasa berharap bahwa kegiatan ini dapat menjadi contoh bagi kegiatan serupa di wilayah lainnya dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat Khususnya Kab. TTS
Pendim1621 TTS

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Semangat Kebersamaan TNI dan Warga Warnai TMMD Ke-126 Lingsar

    Semangat Kebersamaan TNI dan Warga Warnai TMMD Ke-126 Lingsar

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Lombok Barat, NTB — Semangat kebersamaan antara prajurit TNI, masyarakat, dan mahasiswa kembali tergambar jelas dalam kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-126 Komando Distrik Militer (Kodim) 1606/Mataram. Kali ini, personel Satuan Tugas (Satgas) bersama warga Dusun Gubuk Sayang, Desa Giri Madia, Kecamatan Lingsar, serta mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Mataram (Unram), turut andil […]

  • Patroli Malam Koramil 1608-03/Sape Perkuat Keamanan Lingkungan

    Patroli Malam Koramil 1608-03/Sape Perkuat Keamanan Lingkungan

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sape -:Kodim 1608/Bima melalui Koramil 1608-03/Sape melaksanakan kegiatan Patroli Siskamling dalam rangka memantau situasi wilayah dan mengantisipasi perkembangan situasi keamanan di Kecamatan Sape dan Kecamatan Lambu. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Rabu, 17 Desember 2025,dengan melibatkan unsur TNI, aparat desa, serta masyarakat setempat. Patroli Siskamling ini dipimpin oleh Babinsa Desa Kowo, Sertu Buyung, bersama satu orang […]

  • TNI Bersama Warga Jaga Keamanan Piodalan di Pura Luhur Mekori Desa Belimbing

    TNI Bersama Warga Jaga Keamanan Piodalan di Pura Luhur Mekori Desa Belimbing

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Tabanan – Dalam rangka menjaga kelancaran dan ketertiban jalannya upacara keagamaan, Babinsa Desa Belimbing Koramil 1619-03/Pupuan, Sertu I Ketut Dadi, bersama Bhabinkamtibmas dan Pecalang Desa Adat Belimbing melaksanakan kegiatan pengamanan upacara piodalan di Pura Luhur Mekori, Desa Belimbing, Kec. Pupuan, Rabu (15/10/2025). Kegiatan pengamanan ini dilakukan sebagai bentuk sinergi antara TNI, Polri, dan komponen masyarakat […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Pererat Kemanunggalan TNI-Rakyat dengan Kegiatan Komsos di Onekore

    Babinsa Kodim 1602/Ende Pererat Kemanunggalan TNI-Rakyat dengan Kegiatan Komsos di Onekore

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Fredik Teramahi, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga di Jalan Udayana, Kelurahan Onekore, Kecamatan Ende Tengah, Kabupaten Ende pada Senin pagi pukul 10.00 WITA. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa mengimbau masyarakat untuk menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan sekitar serta meningkatkan semangat gotong royong dan kepedulian sosial antarwarga. Ia juga mengingatkan […]

  • Mediasi Babinsa TDM Jalan Setapak Tertunda Akibat Warga Absen

    Mediasi Babinsa TDM Jalan Setapak Tertunda Akibat Warga Absen

    • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Kelurahan TDM Koramil 1604-01/Kupang, Serka Alexander Tanesib bersama Bhabinkamtibmas Kelurahan TDM Aipda Yanto Sodakian, Ketua Karang Taruna Kelurahan TDM Bapak Atalo, dan Kasie Pemerintahan Kelurahan TDM Bapak David Bigo, SH, melaksanakan mediasi terkait permasalahan jalan setapak yang ditutup oleh salah satu warga di RT 14 RW 04, Kelurahan TDM, Kecamatan Oebobo, Kota […]

  • Pencegahan Stunting Jadi Fokus: Babinsa Hadiri Musyawarah Rembuk di Desa Namangkewa

    Pencegahan Stunting Jadi Fokus: Babinsa Hadiri Musyawarah Rembuk di Desa Namangkewa

    • calendar_month Sabtu, 30 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Pratu Yongki Alexander Tnunai, Babinsa Desa Namangkewa, menghadiri Musyawarah Rembuk Stunting yang dilaksanakan di Aula Kantor Desa Namangkewa, Kecamatan Kewapante, Kabupaten Sikka, Sabtu(30/08/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh sekitar 30 peserta yang terdiri dari perwakilan Camat, Kepala Puskesmas, Kepala Desa, Babinsa, Babin, kader posyandu, tokoh adat, serta unsur masyarakat lainnya. Dalam sambutannya, Babinsa menekankan pentingnya […]

expand_less