Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Patroli Malam, Upaya Polsek Pupuan Wujudkan Malam Yang Tenang Bagi Warga di Wilayah Hukum Pupuan

Patroli Malam, Upaya Polsek Pupuan Wujudkan Malam Yang Tenang Bagi Warga di Wilayah Hukum Pupuan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 1 Sep 2025
  • visibility 23
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan- Polsek Pupuan Selasa, 2 September 2025 pukul 00.05 s/d 02.00 Wita, personel Polsek Pupuan melaksanakan kegiatan Blue Light Patrol dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Harkamtibmas). Kegiatan tersebut dipimpin oleh Piket Pawas Aipda I Made Alit Arthama dengan melibatkan 3 personel Polri menggunakan mobil patroli 901 Pupuan.

Patroli dilaksanakan di sejumlah titik rawan, antara lain terminal dan komplek pasar tradisional, komplek perkantoran, pertokoan, tempat ibadah, serta pemukiman penduduk sepanjang jalur Pupuan – Singaraja. Kehadiran personel Polsek Pupuan bertujuan untuk mencegah potensi gangguan kamtibmas, memberikan rasa aman kepada masyarakat, serta memastikan situasi di wilayah hukum tetap kondusif selama malam hingga dini hari.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I PUTU BAYU PATI, S.I.K.,M.H, melalui Kapolsek Pupuan AKP I Nengah Simpen. S.H menegaskan komitmennya untuk terus meningkatkan kegiatan patroli, baik siang maupun malam hari. “Kegiatan Blue Light Patrol ini merupakan langkah preventif yang dilakukan secara rutin untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat. Polsek Pupuan akan terus hadir di tengah masyarakat untuk menjaga keamanan wilayah,” tegasnya.

Selama kegiatan berlangsung, situasi wilayah hukum Polsek Pupuan terpantau aman dan kondusif tanpa adanya temuan yang mengganggu kamtibmas. Polsek Pupuan mengapresiasi peran serta masyarakat yang turut mendukung terciptanya keamanan, serta mengimbau seluruh warga agar selalu waspada dan segera melaporkan kepada pihak kepolisian apabila menemukan hal-hal yang mencurigakan.

Humas Polsek Pupuan

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Petani Pembibitan Buah dan Bunga Terima Komsos dari Babinsa

    Petani Pembibitan Buah dan Bunga Terima Komsos dari Babinsa

    • calendar_month Minggu, 31 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Julah – Babinsa Julah Koramil 04/ Tejakula Kodim 1609/Buleleng Sertu Made Astrawan Melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan petani Bibit Buah dan tanaman hias yang berada di Desa Julah Kecamatan Tejakula , Kabupaten Buleleng. Sabtu(30/08/2025). Dalam menjalin Komsos ini, Babinsa memberikan dorongan dan motivasi kepada petani pembibitan Buah dan tanaman hias warga Desa binaannya itu. “Kali […]

  • Satpolair Polres Bangli Laksanakan Patroli di Sepanjang Perairan Danau Batur

    Satpolair Polres Bangli Laksanakan Patroli di Sepanjang Perairan Danau Batur

    • calendar_month Minggu, 2 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Bangli, 2 November 2025 – Satuan Polisi Perairan (Satpolair) Polres Bangli melaksanakan patroli di sepanjang perairan Danau Batur, Bangli, pada Minggu pagi pukul 09.00 WITA. Patroli ini menggunakan Kapal Patroli KP RIB dan dilaksanakan oleh personil Satpolair Polres Bangli. Rute patroli meliputi beberapa titik di perairan Danau Batur, seperti Kedisan, Buahan, Danu Kuning, Pelepasan, Bantang […]

  • Kapolres Karangasem Pantau Langsung Latihan Dalmas Pascapelaksanaan Apel Kamtibmas

    Kapolres Karangasem Pantau Langsung Latihan Dalmas Pascapelaksanaan Apel Kamtibmas

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Menunjukkan konsistensi dalam menjaga kesiapsiagaan personel, Kapolres Karangasem AKBP Joseph Edward Purba, S.H., S.I.K., M.H., langsung memantau kegiatan Latihan Dalmas di Lapangan Tanah Aron Amlapura seusai memimpin Apel Kamtibmas dalam rangka mengantisipasi potensi konflik sosial tahun 2025 pada Kamis, 25 September 2025. Kegiatan pemantauan langsung oleh Kapolres ini menunjukkan keseriusan dalam menindaklanjuti amanat […]

  • Patroli Mobiling Polsek Baturiti Tingkatkan Keamanan di Jalur Utama Denpasar–Singaraja

    Patroli Mobiling Polsek Baturiti Tingkatkan Keamanan di Jalur Utama Denpasar–Singaraja

    • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan.Pada hari Rabu, 19 November 2025, personel Polsek Baturiti melaksanakan kegiatan Patroli Mobiling di wilayah hukumnya. Patroli dimulai pukul 13.30 Wita dengan melibatkan dua personel menggunakan satu unit kendaraan roda empat. Kegiatan ini menyasar sejumlah titik strategis seperti Beat Utara wilayah hukum Polsek Baturiti, Simpang Patung Jagung, Simpang […]

  • Konferensi Pers Akhir Tahun, Polres Badung Ungkap Capaian Kamtibmas Sepanjang 2025

    Konferensi Pers Akhir Tahun, Polres Badung Ungkap Capaian Kamtibmas Sepanjang 2025

    • calendar_month Senin, 29 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Mangupura – Polres Badung menggelar konferensi pers akhir tahun 2025 yang berlangsung di Lobby Polres Badung, Senin (29/12/2025). Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Wakapolres Badung Kompol I Gede Suarmawa, S.H., dan dihadiri para pejabat utama Polres Badung serta sejumlah awak media. Konferensi pers ini digelar sebagai bentuk transparansi dan akuntabilitas Polri kepada masyarakat terkait kinerja […]

  • Menjaga Kesehatan, Meningkatkan Kinerja: Ops Patuh Agung 2025

    Menjaga Kesehatan, Meningkatkan Kinerja: Ops Patuh Agung 2025

    • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Dalam rangka menjaga kondisi kesehatan dan meningkatkan kinerja personil selama pelaksanaan Operasi Patuh Agung 2025, Satgas Banops Subsatgas Dokkes melaksanakan program Kesehatan Lapangan (Keslap) bagi seluruh personil yang terlibat dalam operasi tersebut. Kegiatan yang dipimpin langsung oleh Kasatgas Ban.Ops IPDA dr. Restu ini berlangsung pada Minggu (27/7) di lingkungan Polres Karangasem. Program Keslap […]

expand_less