Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Kodim 1602/Ende Perkuat Sinergi dengan Masyarakat Lewat Komsos di Lingkungan Ndao

Kodim 1602/Ende Perkuat Sinergi dengan Masyarakat Lewat Komsos di Lingkungan Ndao

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 1 Sep 2025
  • visibility 29
  • comment 0 komentar

Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Sertu Ersan, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Lingkungan Ndao, Kelurahan Kota Ratu, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende, pada Senin (1/8/2025) mulai pukul 10.45 WITA hingga selesai.

Kegiatan tersebut bertujuan memantau keamanan wilayah dan memberikan himbauan kepada masyarakat untuk selalu menjaga kesehatan serta berhati-hati saat berkendara. Kegiatan ini juga menjadi upaya untuk mewujudkan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) yang kondusif di wilayah binaan.

Meskipun dihadiri oleh lima warga, kegiatan berjalan dengan lancar, aman, dan tertib. Kehadiran Babinsa mendapat sambutan positif dari masyarakat yang merasa diperhatikan oleh TNI.

Sebagai garda terdepan TNI AD di wilayah, Babinsa melalui Satkowil terus berupaya menjaga keamanan serta mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI Hadir di Tengah Rakyat: Babinsa Ende Ajak Warga Waspada Cuaca Ekstrem

    TNI Hadir di Tengah Rakyat: Babinsa Ende Ajak Warga Waspada Cuaca Ekstrem

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Densius Berno, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Liselande, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung mulai pukul 08.55 WITA hingga selesai, dan berjalan dalam suasana aman, tertib, dan lancar. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas rutin Babinsa dalam rangka menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat […]

  • Kodim 1609/Buleleng Perkuat Kepedulian Sosial Lewat Program Pangan Murah

    Kodim 1609/Buleleng Perkuat Kepedulian Sosial Lewat Program Pangan Murah

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    SERIRIT–Dalam rangka mendukung ketahanan pangan dan meringankan beban masyarakat, Kodim 1609/Buleleng menyelenggarakan kegiatan Gerakan Pangan Murah di Banjar Dinas Kalisada, Desa Kalisada, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng, pada Senin (18/8/2025). Kegiatan ini mendapat pendampingan langsung dari Babinsa Desa Kalisada, Serka Putu Nuriasa, bersama anggota Koramil 03/Seririt. Acara yang dimulai pukul 09.00 WITA tersebut dihadiri oleh aparat […]

  • Patroli Gabungan TNI–Polri Pastikan Keamanan Wilayah Rote Barat Daya Selama Perayaan Nataru

    Patroli Gabungan TNI–Polri Pastikan Keamanan Wilayah Rote Barat Daya Selama Perayaan Nataru

    • calendar_month Kamis, 25 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat selama perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2025–2026, Koramil 1627-03/Batutua bersama Polsek Rote Barat Daya melaksanakan kegiatan pengamanan terpadu dan patroli wilayah, Kamis, 25 Desember 2025. Kegiatan pengamanan dan patroli wilayah tersebut dilaksanakan mulai pukul 07.00 WITA hingga pukul 09.00 WITA di wilayah Kecamatan […]

  • Babinsa Ingatkan Warga Gunakan Air Bersih Secara Efektif dan Efisien

    Babinsa Ingatkan Warga Gunakan Air Bersih Secara Efektif dan Efisien

    • calendar_month Sabtu, 23 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 38
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka mempererat komunikasi dengan masyarakat serta mendukung penyelesaian persoalan di wilayah binaannya, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Serma Yusuf Tungga, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus monitoring wilayah di Desa Holulai, Kecamatan Loaholu, Kabupaten Rote Ndao, pada Sabtu (23/8/2025). Pada kesempatan tersebut, Babinsa bersama Kepala Desa, perangkat desa, aparat, dan masyarakat setempat menggelar […]

  • Sinergi Babinsa, Bhabinkamtibmas, dan Pecalang Jaga Ketertiban Upacara Ngasti di Siangan

    Sinergi Babinsa, Bhabinkamtibmas, dan Pecalang Jaga Ketertiban Upacara Ngasti di Siangan

    • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Gianyar – Siangan, Jumat (12/9/2025) Wujud nyata kemanunggalan TNI dengan rakyat kembali diperlihatkan oleh Babinsa Koramil 1616-01/Gianyar, Serka I Komang Kartawan. Babinsa bersama Bhabinkamtibmas Desa Siangan, Aiptu I Ketut Sudiksa, bersinergi dengan Pecalang Desa Adat Siangan untuk melakukan pengamanan serta pengaturan lalu lintas pada rangkaian Upacara Ngasti yang berlangsung di Lapangan Wibisana, Desa Siangan, Kecamatan […]

  • UKL Polsek Mengwi Terus Tingkatkan Patroli KRYD

    UKL Polsek Mengwi Terus Tingkatkan Patroli KRYD

    • calendar_month Selasa, 2 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Mengwi – Unit Kecil Lengkap (UKL) Polsek Mengwi terus mengintensifkan pelaksanaan Patroli Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) guna menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah hukum Polsek Mengwi. Senin (1/12/2025) Patroli KRYD dilaksanakan dengan menyasar kawasan pemukiman, obyek vital, pertokoan, jalur rawan kriminalitas, serta titik-titik yang dianggap berpotensi menimbulkan gangguan kamtibmas. Kegiatan patroli dipimpin […]

expand_less