Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Forkopimda, Tokoh Agama, dan Mahasiswa Sepakat Jaga Keamanan Kota Bima

Forkopimda, Tokoh Agama, dan Mahasiswa Sepakat Jaga Keamanan Kota Bima

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 1 Sep 2025
  • visibility 23
  • comment 0 komentar

Kota Bima _ Dandim 1608/Bima Letkol Inf. Andi Lilianto menghadiri rapat Forkopimda di Aula Maja Labo Dahu, Kantor Walikota Bima, pada Minggu sore, 31/8/2025, untuk menanggapi perkembangan situasi rencana Unras di kota Bima. Rapat dipimpin Walikota Bima H. A. Rahman H. Abidin dan dihadiri berbagai unsur pemerintahan, TNI, Polri, tokoh masyarakat, serta organisasi kemasyarakatan.

Walikota memberikan belasungkawa atas meninggalnya Affan Kurniawan dan menekankan pentingnya menjaga stabilitas keamanan untuk kelangsungan pembangunan. Ia meminta camat mengaktifkan poskamling selama seminggu guna menjaga ketertiban.

Rapat tersebut juga memberi ruang bagi perwakilan masyarakat untuk menyampaikan pandangan, mulai dari Komunitas Ojol, HMI cabang Bima, sampai Lembaga Keagamaan MUI Kota Bima. Sementara itu Rektor Unswa menghimbau pemerintah dan mahasiswa membangun dialog untuk mencegah aksi anarkis dan menjaga nama baik kampus,

Dandim Bima dalam kesempatan menegaskan komitmen TNI untuk selalu bersinergi dengan pemerintah daerah, polri dan seluruh elemen masyarakat dalam menjaga kondusifitas wilayah.
“,Penting mendengarkan aspirasi mahasiswa serta menolak kekerasan dalam aksi, serta waspada terhadap oknum yang memanfaatkan aksi untuk kerusuhan dan menjaga komunikasi agar tidak terjadi kesalahpahaman”. ujar Letkol Andi mengingatkan semua pihak

“,TNI selalu berada di garda terdepan, memantau situasi untuk mencegah kerusuhan dan menjaga kondisi Kota Bima tetap aman damai dan kondusif.ungkapnya
Walikota menutup dengan imbauan jaga keamanan, tolak provokasi, hargai hak menyampaikan aspirasi, dan pelihara persaudaraan.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pos Ailala Bantu Warga Bangun Rumah Adat di Wilayah Perbatasan

    Pos Ailala Bantu Warga Bangun Rumah Adat di Wilayah Perbatasan

    • calendar_month Kamis, 6 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Malaka, Kabupaten,— Prajurit Pos Ailala Satgas Pengamanan Perbatasan (Pamtas) RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad turut membantu warga setempat membangun rumah adat di wilayah perbatasan sebagai bentuk kepedulian terhadap pelestarian budaya dan wujud nyata kemanunggalan TNI dengan rakyat, pada Kamis (06/11/2025). Kegiatan gotong royong tersebut dilaksanakan di Desa Alas Utara, Kecamatan Kobalima Timur, Kabupaten Malaka, […]

  • Tembakan Salvo Jadi Saksi Penghormatan Terakhir Untuk Almarhum Lettu Caj I Nyoman Sukrata

    Tembakan Salvo Jadi Saksi Penghormatan Terakhir Untuk Almarhum Lettu Caj I Nyoman Sukrata

    • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Klungkung,- Sebagai bentuk penghormatan terakhir atas jasa dan pengabdiannya sebagai seorang prajurit, Kodim 1610/Klungkung menggelar Upacara Militer dalam Rangka Perabuan Jenazah Almarhum Lettu Caj. I Nyoman Sukrata. Upacara yang digelar di Kuburan Tega Linggah Desa Adat Semarapura Kelurahan Semarapura Kangin Kecamatan/Kabupaten Klungkung ini dipimpin oleh Inspektur Upacara Ka Ajendam lX/Udayana Letkol Caj. Mario Johanes Kainama […]

  • Gencarkan Pengamanan, Pos Nunura Cegah Upaya Penyelundupan di Jalur Gelap Tohe

    Gencarkan Pengamanan, Pos Nunura Cegah Upaya Penyelundupan di Jalur Gelap Tohe

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Pos Nunura Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad berhasil menggagalkan upaya penyelundupan barang ilegal berupa petasan dan obat-obatan di Jalur Penyeludupan Desa Tohe, Kecamatan Raihat, Kabupaten Belu. Kejadian terjadi pada Senin dini hari ketika Danpos Nunura, Letda Arm David Partogi Sagala, bersama anggotanya melaksanakan tugas jaga dan menerima indikasi aktivitas mencurigakan dari arah […]

  • Babinsa Koramil Batakte Bersama Warga Percepat Pembangunan Bak Air

    Babinsa Koramil Batakte Bersama Warga Percepat Pembangunan Bak Air

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Desa Oemasi Koramil 1604-06/Batakte, Serka Achap S. Tonmo, melaksanakan karya bakti bersama masyarakat membantu proses pengecoran dasar bak air di RT 01 RW 01 Dusun 1, Desa Oemasi, Kecamatan Kupang Barat, Kabupaten Kupang. Kegiatan ini merupakan bentuk nyata kepedulian TNI terhadap kebutuhan dasar masyarakat, khususnya dalam penyediaan sarana air bersih di wilayah […]

  • Patroli Malam PAM NATARU 2025, Aparat Pastikan Taliwang Tetap Kondusif

    Patroli Malam PAM NATARU 2025, Aparat Pastikan Taliwang Tetap Kondusif

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka pengamanan perayaan Natal dan Tahun Baru (NATARU) 2025, anggota Koramil 1628-01/Taliwang melaksanakan apel gabungan dan patroli bersama di wilayah Kota Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, Rabu malam (24/12/2025). Kegiatan yang dimulai sekitar pukul 20.00 WITA tersebut diawali dengan apel gabungan sebagai bentuk kesiapsiagaan aparat dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat […]

  • Rapat Lanjutan Kemiri Sunan Bersama PT BIS Dihadiri Babinsa Bajawa

    Rapat Lanjutan Kemiri Sunan Bersama PT BIS Dihadiri Babinsa Bajawa

    • calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Bajawa – Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa wilayah Kecamatan Wolomeze, Serka Mansetus Ninmusu, menghadiri undangan rapat lanjutan pembahasan kemiri sunan bersama PT BIS. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada pukul 09.00 WITA sampai dengan selesai, bertempat di Aula Kantor Desa Nginamanu, Taemenge, Desa Nginamanu, Kecamatan Wolomeze. Rapat lanjutan ini bertujuan untuk membahas tindak lanjut rencana pengembangan kemiri sunan serta […]

expand_less