Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Dandim dan Jajaran Kodim 1628/Sumbawa Barat Hadiri Meriahnya Pembukaan MTQ 2025

Dandim dan Jajaran Kodim 1628/Sumbawa Barat Hadiri Meriahnya Pembukaan MTQ 2025

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 1 Sep 2025
  • visibility 23
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – Komandan Kodim 1628/Sumbawa Barat, Letkol Inf. Rendra Agit Trisnawan, S.Sos., M.Han, bersama jajaran Kodim, Danramil, serta anggota Koramil 1628-02/Sekongkang, menghadiri acara pembukaan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) ke-XXI tingkat Kabupaten Sumbawa Barat tahun 2025. Kegiatan tersebut digelar di Lapangan Baru Desa Sekongkang Atas, Kecamatan Sekongkang, pada Senin (1/9/2025) pukul 20.30 WITA.

Acara berlangsung meriah dengan dihadiri unsur Forkopimda Kabupaten Sumbawa Barat, di antaranya Bupati Sumbawa Barat H. Amar Nurmansyah, ST., M.Si., Wakil Bupati Hj. Hanipah, S.Pt., MM.Inov., Kajari Agung Pamungkas, SH., MH., Kapolres AKBP Zulkarnain, S.I.K., Ketua dan Wakil Ketua DPRD, Ketua BNN, Sekda, Camat se-Kabupaten, Danramil beserta anggota Koramil 1628-02/Sekongkang, Kapolsek Sekongkang beserta jajaran, para pelatih dan peserta MTQ, tokoh agama, tokoh masyarakat, serta lebih dari 1.500 warga dan undangan.

Dalam suasana penuh kekhidmatan, pembukaan MTQ ke-XXI ini menjadi momentum penting untuk meningkatkan syiar Islam, mempererat ukhuwah, serta memperkokoh persatuan di tengah masyarakat Sumbawa Barat. Kehadiran Dandim 1628/Sumbawa Barat bersama Forkopimda menunjukkan dukungan penuh TNI dalam mendukung kegiatan keagamaan dan kemasyarakatan di wilayah.

Kegiatan ini diharapkan mampu melahirkan generasi Qur’ani yang berprestasi, sekaligus memperkuat sinergitas antara pemerintah daerah, TNI, Polri, serta masyarakat dalam membangun Kabupaten Sumbawa Barat yang religius, aman, dan kondusif

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polsek Selat melaksanakan giat Jumat Curhat sambangi Tokoh Masyarakat.

    Polsek Selat melaksanakan giat Jumat Curhat sambangi Tokoh Masyarakat.

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Polda Bali, Polres Karangasem, Polsek Selat. Pada hari Jumat tanggal 03 Oktober 2025 sekira Pukul 08:30 Wita Kapolsek Selat AKP IDA BAGUS ASTAWA, SH yang didampingi Babinkamtibmas Desa Peringsari melaksanakan giat sambang sekaligus serap keluhan Warga / Tokoh Masyarakat di Desa Peringsari Kecamatan Selat, yang disinkronkan dengan kegiatan Kepolisian dengan tema “Jumat Curhat”. Pada kesempatan […]

  • Koramil 1604-01 Kupang Laksanakan Siskamling Bersama Masyarakat

    Koramil 1604-01 Kupang Laksanakan Siskamling Bersama Masyarakat

    • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Dalam rangka menciptakan situasi wilayah yang kondusif, Koramil 1604-01/Kupang menggelar patroli keamanan atau siskamling yang dipimpin langsung oleh Serka David Tentua bersama tujuh orang anggota. Kegiatan ini dilakukan secara berkolaborasi dengan komponen pendukung lainnya sebagai bentuk nyata penguatan pembinaan teritorial (binter) di wilayah binaan. Patroli yang digelar pada malam hari tersebut menyasar beberapa […]

  • Tegaskan Komitmen, Koramil Nusa Penida Terjunkan Personel  Sukseskan UMKM Batununggul Village Festival

    Tegaskan Komitmen, Koramil Nusa Penida Terjunkan Personel Sukseskan UMKM Batununggul Village Festival

    • calendar_month Sabtu, 2 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Klungkung,- Berlangsungnya UMKM Batununggul Village Festival tahun 2025 yang digelar di Lapangan Sampalan, Desa Batununggul, Kecamatan Nusa Penida Kabupaten Klungkung mendapat respon positif dari seluruh kalangan. . Respon tersebut terlihat dari antusisame masyarakat yang hadir untuk memeriahkan event tahunan yang diselenggarakan oleh Desa Adat Dalem Setra Batununggul. Kegiatan yang digelar sampai dengan 10 Agustus mendatang […]

  • Danramil 1604-03 Naikliu Dukung Kesehatan Hewan di Kupang

    Danramil 1604-03 Naikliu Dukung Kesehatan Hewan di Kupang

    • calendar_month Rabu, 12 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, — Danramil 1604-03/Naikliu Mayor Infanteri Sudirman bersama Babinsa Kopka Ansel Koke, mendampingi kegiatan vaksinasi hewan ternak di Kelurahan Naikliu, Kecamatan Amfoang Utara, Kabupaten Kupang. Kegiatan tersebut juga melibatkan Bhabinkamtibmas Kelurahan Naikliu Aipda Fidelis H. Kotan, Ps. Kanit IK Bripka Nikolaus Yupin, staf Kecamatan Bapak Median Bani, serta 15 warga pemilik ternak. Vaksinasi ini merupakan […]

  • Sinergi TNI dan Warga, Pengerjaan Rehabilitasi Bendungan Panondiwal Terus Digenjot

    Sinergi TNI dan Warga, Pengerjaan Rehabilitasi Bendungan Panondiwal Terus Digenjot

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Ngada – Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 Tahun 2025 oleh Kodim 1625/Ngada di Desa Benteng Tawa, Kecamatan Riung Barat, terus menunjukkan perkembangan yang menggembirakan. Pada hari ke-13, Selasa (21/10/2025), Satgas TMMD bersama masyarakat setempat melanjutkan pekerjaan fisik berupa pembangunan fondasi sayap pada Bendungan Panondiwal. Kegiatan rehabilitasi bendungan ini telah mencapai progres 55 persen, […]

  • Rahasia di Balik Terpal Biru! Tim Gabungan Temukan Kayu Olahan dan Chainsaw

    Rahasia di Balik Terpal Biru! Tim Gabungan Temukan Kayu Olahan dan Chainsaw

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    NTB –Sumbawa, Dalam rangka menjaga kelestarian hutan dan menegakkan hukum di wilayah Kabupaten Sumbawa, Kesatuan Pengelolaan Hutan (KPH) Batulanteh bersama Kodim 1607/Sumbawa melaksanakan patroli gabungan operasi pengamanan wilayah penertiban pelanggaran Tindak Pidana Kehutanan (Tipihut), Jumat malam (8/8/2025). Kegiatan dimulai pukul 17.30 WITA dengan apel pengecekan personel dan perlengkapan di Makoramil 1607-01/Sumbawa. Sebanyak 15 personel gabungan […]

expand_less