Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Patroli Gabungan Polres Bandara, Lanud dan Avsec Pastikan Keamanan di Bandara Ngurah Rai

Patroli Gabungan Polres Bandara, Lanud dan Avsec Pastikan Keamanan di Bandara Ngurah Rai

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 30 Agt 2025
  • visibility 24
  • comment 0 komentar

Badung – Personil Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai menggelar kegiatan patroli gabungan bersama personil Lanud Ngurah Rai dan Avsec, Sabtu (30/8/2025). Patroli difokuskan pada area terminal internasional, domestik serta titik-titik yang dianggap rawan di lingkungan bandara.

Dalam kegiatan tersebut, petugas melakukan penyisiran sekaligus memberikan imbauan kamtibmas kepada masyarakat maupun pengguna jasa bandara. Langkah ini diambil guna memastikan situasi tetap aman dan kondusif di salah satu pintu gerbang internasional Indonesia ini.

Kasi Humas Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai, Ipda I Gede Suka Artana, S.H., menegaskan bahwa hingga saat ini situasi di Bandara Ngurah Rai dalam keadaan aman, kondusif, serta penerbangan berjalan lancar. “Kami terus mengimbau masyarakat agar bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban demi terciptanya suasana yang nyaman di bandara,” ujarnya.

Patroli gabungan seperti ini akan terus dilaksanakan secara rutin maupun insidentil sebagai upaya preventif sekaligus untuk memberikan rasa aman bagi masyarakat dan wisatawan yang datang maupun berangkat melalui Bandara I Gusti Ngurah Rai. (hms25)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Cegah terjadinya Kriminalitas pada malam hari, Polsek Penebel laksanakan Patroli Blue Light

    Cegah terjadinya Kriminalitas pada malam hari, Polsek Penebel laksanakan Patroli Blue Light

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Polres Tabanan, Polsek Penebel Rabu 14 Januari 2026 pkl 02.00 wita sampai dengan 04.00 wita Guna menjaga situasi Kamtibmas di Wilkum Polsek Penebel agar tetap aman dan kondusip terutama di malam hari, Personil Polsek Penebel setiap malam menggelar Patroli Blue Light, dengan sasaran Perbankan/Atm, SPBU, Pasar senggol, pemukiman penduduk dan tempat – tempat rawan C3 […]

  • “Sebagai Bentuk Kepedulian Polri Terhadap Masyarakat Personil Sat Binmas Laksanakan Strong Point Pagi

    “Sebagai Bentuk Kepedulian Polri Terhadap Masyarakat Personil Sat Binmas Laksanakan Strong Point Pagi

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    KARANGASEM, Senin (15/9/2025)- Personil Sat Binmas Polres Karangasem melaksanakan Strong Point Pagi arus lalu lintas di Simpang Tiga Pesagi dan Depan SMA PGRI AMLAPURA. Kegiatan ini merupakan bentuk pelayanan Polri terhadap masyarakat dalam menciptakan rasa aman dalam berlalu lintas. Kegiatan Strong Point Pagi yang di mulai dari pukul 06.30 Wita sampai pukul 07.30 Wita bertujuan […]

  • Babinsa Ende Timur Sampaikan Himbauan Kamtibmas Saat Kegiatan Seremonial Adat

    Babinsa Ende Timur Sampaikan Himbauan Kamtibmas Saat Kegiatan Seremonial Adat

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Kodim 1602-01/Ende melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Ndetumbera, KM. 10 Roworeke, Kelurahan Rewarangga, Kecamatan Ende Timur, Kabupaten Ende, pada Senin pagi pukul 10.37 WITA. Kegiatan yang dipimpin oleh Sertu Nurhadiman Soni dan Serda Damianus Kerhi ini berlangsung bersamaan dengan seremonial adat yang dihadiri oleh sekitar 40 masyarakat […]

  • Polres Gianyar Gelar Jumat Curhat “Orti Krama Bali” di Pura Durga Kutri

    Polres Gianyar Gelar Jumat Curhat “Orti Krama Bali” di Pura Durga Kutri

    • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Gianyar – Polres Gianyar kembali melaksanakan program Polri Untuk Masyarakat melalui kegiatan Jumat Curhat atau Orti Krama Bali yang kali ini digelar di Pura Durga Kutri, Desa Buruan, Kecamatan Blahbatuh, Kabupaten Gianyar, Jumat (12/9/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 Wita ini bertujuan mempererat tali silaturahmi sekaligus menyerap aspirasi, saran, dan kritik masyarakat terkait situasi kamtibmas. […]

  • Penyaluran Banpang di Seteluk Berjalan Tertib, Babinsa Pastikan Tepat Sasaran

    Penyaluran Banpang di Seteluk Berjalan Tertib, Babinsa Pastikan Tepat Sasaran

    • calendar_month Selasa, 25 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Penyaluran Bantuan Pangan (Banpang) Tahap I Tahun 2025 untuk alokasi bulan Oktober–November resmi dilaksanakan di Aula Kantor Desa Desaloka, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Selasa (25/11/2025) pukul 08.30 WITA. Kegiatan ini didampingi langsung oleh Babinsa Desa Desaloka, Sertu Sayuti, sebagai bentuk dukungan dan pengawasan agar penyaluran berlangsung tertib dan tepat […]

  • Aksi Solidaritas 1000 Lilin di Lokasi Banjir Bandang Desa Sawu, Babinsa Turut Lakukan Pengamanan

    Aksi Solidaritas 1000 Lilin di Lokasi Banjir Bandang Desa Sawu, Babinsa Turut Lakukan Pengamanan

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Nagekeo Mauponggo – Anggota Babinsa Koramil 1625-04/Mauponggo melaksanakan pengamanan dalam kegiatan aksi solidaritas 1000 lilin yang digelar di lokasi terdampak banjir bandang Lowo Koke, Desa Sawu, Kecamatan Mauponggo, Kabupaten Nagekeo, Senin malam (15/09/2025). Kegiatan ini merupakan bentuk solidaritas dan doa bersama masyarakat untuk para korban banjir bandang yang melanda wilayah tersebut beberapa waktu lalu. Aksi […]

expand_less