Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Koramil 1624-02/Adonara Bersama Masyarakat Gotong Royong di Desa Sukutokan

Babinsa Koramil 1624-02/Adonara Bersama Masyarakat Gotong Royong di Desa Sukutokan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 30 Agt 2025
  • visibility 44
  • comment 0 komentar

Flotim – Babinsa Koramil 1624-02/Adonara, Koptu Laurensius H Hera, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah dan komunikasi sosial (komsos) di Desa Sukutokan, Kecamatan Kelubagolit, Sabtu ( 30/08/2025 ).

Dalam kesempatan ini, Babinsa turut serta membantu masyarakat dalam kegiatan gotong royong membersihkan selokan atau parit yang penuh dengan tanah dan sampah.

Kegiatan ini tidak hanya bertujuan untuk membersihkan lingkungan, tetapi juga sebagai bentuk kepedulian Babinsa terhadap masyarakat. Dalam kesempatan ini, Babinsa juga menyampaikan pesan kepada masyarakat untuk selalu mengutamakan faktor keamanan dalam beraktivitas sehari-hari, baik di luar rumah maupun di kebun.

Kegiatan monitoring wilayah dan komsos ini berjalan dengan tertib, aman, dan lancar. Kehadiran Babinsa di tengah-tengah masyarakat diharapkan dapat memperkuat hubungan antara TNI dan masyarakat.

Koptu Laurensius H Hera menghimbau kepada masyarakat untuk selalu menjaga kebersihan lingkungan dan mengutamakan faktor keamanan dalam beraktivitas sehari-hari, Dengan demikian, diharapkan masyarakat dapat hidup dengan lebih nyaman dan aman.

( Pendim 1624 )

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Ba’a Dukung Program MBG bagi Siswa, Balita, dan Ibu Menyusui di Rote Ndao

    Babinsa Ba’a Dukung Program MBG bagi Siswa, Balita, dan Ibu Menyusui di Rote Ndao

    • calendar_month Kamis, 15 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Kopda Habib Ahmad, melaksanakan pengawalan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang berlangsung pada Kamis, 15 Januari 2026. Kegiatan ini dilaksanakan mulai pukul 07.00 WITA dan bertempat di Dapur MBG Kelurahan Metina serta Kelurahan Mokdale, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao. Program Makan Bergizi Gratis tersebut merupakan upaya pemerintah dalam meningkatkan […]

  • Kodim 1603/Sikka Gelar Turnamen Futsal “Dandim Cup” Meriahkan HUT TNI ke-80

    Kodim 1603/Sikka Gelar Turnamen Futsal “Dandim Cup” Meriahkan HUT TNI ke-80

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Dalam Rangka meriahkan peringatan Hari Ulang Tahun TNI Ke-80 Kodim 1603/Sikka bakal menggelar Open Tournament Futsal Dandim Cup Tahun 2025. Technical Meeting dilaksanakan di Aula Mahkodim 1603/Sikka yang diikuti oleh perwakilan 30 Tim Futsal yang ada di wilayah Kab. Sikka, Jumat(5/9/25). Serka Robinson Bana selaku ketua panitia menjelaskan, “saat ini panitia pelaksana Open Tournamen […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Wanagiri Dampingi Musdesus Pembangunan Desa

    Bhabinkamtibmas Desa Wanagiri Dampingi Musdesus Pembangunan Desa

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Selemadeg, Pada hari Kamis, 27 November 2025, pukul 10.00 WITA, Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Wanagiri menggelar Musyawarah Desa Khusus (Musdesus) di wantilan desa setempat. Kegiatan ini dihadiri oleh Bhabinkamtibmas Desa Wanagiri, serta seluruh tokoh kunci desa dan kecamatan, untuk berkoordinasi dan membahas rencana pembangunan Desa Wanagiri ke depan. Acara Musdesus dibuka […]

  • Bersatu Dalam Tradisi, Babinsa Satra Dampingi Pengukuhan Kelihan Banjar Adat

    Bersatu Dalam Tradisi, Babinsa Satra Dampingi Pengukuhan Kelihan Banjar Adat

    • calendar_month Jumat, 1 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Klungkung,- Sinergitas dalam rangka mendukung kegiatan adat di wilayah binaan kembal diberikan Babinsa Satra Serka Gusti Ngurah Armawan saat menghadiri acara pengukuhan Kelihan Banjar Adat dan Manggala Paiketan Banjar Adat Desa Satra, Kecamatan Klungkung, Kabupaten Klungkung, Jumat ( 01/08/25 ). Dpimpin langsung oleh Jro Bendesa Adat Satra Dewa Ketut Soma, kegiatan yang berlangsung dengan khidmat […]

  • Dukung Karya Ngasti, Babinsa Tegal Tugu Siaga Amankan Prosesi Adat

    Dukung Karya Ngasti, Babinsa Tegal Tugu Siaga Amankan Prosesi Adat

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Gianyar – Tegaltugu, Senin (20/10/2025) Dalam rangka mendukung kelancaran pelaksanaan upacara adat dan keagamaan umat Hindu, Babinsa Desa Tegal Tugu Koramil 1616-01/Gianyar Sertu I Made Sukajaya bersama Bhabinkamtibmas Desa Tegal Tugu Aiptu Gusti Ngurah Agung Gede Raka serta Pecalang Desa Adat Tegal Tugu melaksanakan pengamanan dan pengawalan kegiatan Ngewaliang Puspa dari rumah masing-masing menuju Peyadnyan […]

  • Jaga Kebugaran Personel, Wakapolres Karangasem Pimpin Olahraga Bersama di Awal Tahun

    Jaga Kebugaran Personel, Wakapolres Karangasem Pimpin Olahraga Bersama di Awal Tahun

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Guna menjaga stamina dan kesehatan tubuh di tengah kesibukan menjalankan tugas pelayanan masyarakat, Polres Karangasem menggelar kegiatan olahraga rutin pada Jumat (9/1/2026) pagi. Kegiatan yang dipusatkan di halaman Mapolres Karangasem ini dipimpin langsung oleh Wakapolres Karangasem, Kompol Taufan Rizaldi, S.I.K., M.H., serta diikuti oleh jajaran pejabat utama (PJU), personel Polres, serta perwakilan personel […]

expand_less