Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Bantu Warga Penuhi Kebutuhan Pokok, Koramil Banjarangkan Gencarkan Gerakan Pangan Murah

Bantu Warga Penuhi Kebutuhan Pokok, Koramil Banjarangkan Gencarkan Gerakan Pangan Murah

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
  • visibility 27
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Gerakan Pangan Murah beras SPHP yang digelar Kodim 1610/Klungkung beserta Koramil jajarannya benar-benar mengipnotis masyarakat. Hal tersebut terbukti dengan tingginya antusias masyarakat yang selalu menanti kehadiran beras SPHP yang disalurkan.

Seperti halnya yang terlihat pagi ini, GPM beras SPHP yang digelar Koramil 1610-02/Banjarangkan di pasar Kauripan Banjarangkan dan Kantor Desa Negari langsung diserbu ratusan warga, Rabu ( 27/08/25 ).

Bu Wayan salah satu warga mengaku menyambut gembira pasar murah yang digelar pak TNI ini. Ia pun mengucapkan terima kasih kepada Koramil Banjarangkan yang telah membantu masyarakat dengan mengadakan pasar murah ini.

Jadi kegiatan ini sangat membantu kami mendapatkan beras kualitas bagus dengan harga terjangkau. Berasnya murah pak dan saat dimasak nasinya juga bagus,”ungkapnya.

Sementara itu, Danramil 1610-02/Banjarangkan Kapten Cba Nyoman Suryatha menyampaikan bahwa kegiatan Gerakan Pangan Murah beras SPHP ini diinisiasi Kodim Klungkung Bersama Bulog.

Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka mendukung dan mensukseskan program pemerintah dalam memenuhi kebutuhan pokok masyarakat, khususnya komoditi beras dengan harga lebih ekonomis,”ujarnya.

Disamping kita siapkan di Makoramil, dalam setiap harinya kita juga mobile ke wilayah-wilayah. Seperti saat ini kita menyasar pasar Kauripan Desa Banjarangkan dan wilayah Negari,”terangnya.

Kegiatan ini, menurut Danramil akan terus digulirkan di seluruh wilayah teritorial Koramil Banjarangkan. Melalui kegiatan ini, kita berharap masyarakat benar-benar dapat menikmati beras SPHP ini, tentunya dengan harga yang lebih murah dan mudah untuk mendapatkannya,”tegasnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kapolsek Rendang Sambangi Sekolah SMA 1 Rendang Sampaikan Himbauan Kamtibmas

    Kapolsek Rendang Sambangi Sekolah SMA 1 Rendang Sampaikan Himbauan Kamtibmas

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    RENDANG – Kegiatan Kapolsek Rendang Kompol I Made Berata,SH,MH bersama Bhabinkamtibmas Rendang Goes To School di SMAN 1 Rendang bertujuan untuk memberikan pembekalan kepada para Calon OSIS untuk menumbuhkan kedisiplinan, tanggung jawab dan etika di sekolah bagi para siswa yang bertemakan Membentuk Pemimpin OSIS Berintegritas, Tangguh dan Berkarakter di Tengah Degradasi Moral Generasi Muda, kamis […]

  • Kodim 1613/Sumba Barat Bersama Linmas dan Warga Gelar Patroli Malam

    Kodim 1613/Sumba Barat Bersama Linmas dan Warga Gelar Patroli Malam

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Dalam rangka mewujudkan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) yang kondusif, anggota Kodim 1613/Sumba Barat bersama Linmas dan masyarakat Kelurahan Maliti, Kecamatan Kota Waikabubak, melaksanakan patroli siskamling keliling pada Senin (15/9/2025) malam. Kegiatan ini dilakukan sebagai upaya preventif guna mencegah potensi gangguan keamanan, seperti pencurian maupun tindak kriminal lainnya. Dengan berkeliling menyusuri […]

  • Kapolsek Dentim Pimpin Pemeliharaan Tanaman Jagung Warga Binaan di Kelurahan Penatih

    Kapolsek Dentim Pimpin Pemeliharaan Tanaman Jagung Warga Binaan di Kelurahan Penatih

    • calendar_month Rabu, 13 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Dalam rangka mendukung Program Pemerintah di bidang Ketahanan Pangan, Polsek Denpasar Timur (Dentim) melaksanakan kegiatan gotong royong pemeliharaan tanaman jagung di lahan warga binaan yang berlokasi di Kelurahan Penatih, Denpasar Timur, Sabtu (09/08/2025) pagi. Kegiatan dimulai pukul 08.00 WITA dengan apel personel yang dipimpin langsung oleh Kapolsek Dentim Kompol I Ketut Tomiyasa, S.H.,M.H., dan diikuti […]

  • Memastikan keamanan dan Ketertiban di Daerah Binaan Babinsa Sambirenteng dan Bhabinkamtibmas sambangi Warga Binaan

    Memastikan keamanan dan Ketertiban di Daerah Binaan Babinsa Sambirenteng dan Bhabinkamtibmas sambangi Warga Binaan

    • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Sambirenteng, 27 Agustus 2025 Koptu putu Ardika, Babinsa Desa Sambirenteng, dan Aiptu Wayan Darmawan, Bhabinkamtibmas setempat, telah menjalin komunikasi sosial (komsos) yang erat dengan warga setempat. Dalam upaya mempererat hubungan antara TNI-Polri dengan masyarakat, keduanya aktif melakukan dialog dan interaksi langsung dengan warga Desa Sambirenteng. Dalam pertemuan terbaru mereka, Koptu putu Ardika dan Aiptu Wayan […]

  • Komandan Korem 161/Wira Sakti Kunjungi Satgas Pamtan RI-RDTL Sektor Timur Yonif 741/GN di Perbatasan

    Komandan Korem 161/Wira Sakti Kunjungi Satgas Pamtan RI-RDTL Sektor Timur Yonif 741/GN di Perbatasan

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Belu – Satgas Yonif 741/GN menerima Kunjungan Kerja Danrem 161/Ws di Mako Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Timur, Desa Umanen, Kecamatan Atambua Barat, Kabupaten Belu. Kamis (21/08/2025). Danrem 161/Wira Sakti selaku Dankolakops Pamtas RI-RDTL, Kolonel Inf Hendro Cahyono bersama ketua persit Koorcab Rem 161 PD IX/Udayana, Ny Kartika Hendro Cahyono didampingi Kasiops Kasrem 161/WS beserta istri, […]

  • Budaya dan TNI Menyatu, Dandim 1628/SB Hadir di Pawai Budaya Desa Labuan Lalar

    Budaya dan TNI Menyatu, Dandim 1628/SB Hadir di Pawai Budaya Desa Labuan Lalar

    • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Komandan Kodim 1628/Sumbawa Barat Letkol Inf Andri Karsa, S.Sos., M.Han menghadiri kegiatan Pawai Budaya dan Pembukaan Pagelaran Seni Budaya Sandeka Dilao’ Tahun 2025 yang berlangsung meriah di Desa Labuan Lalar, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, Sabtu (19/07/2025). Kegiatan budaya tahunan ini dipimpin langsung oleh Bupati Sumbawa Barat, H. Amar Nurmansyah, ST., […]

expand_less