Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Koramil 1612-07/Satarmese Perkuat Peran TNI dalam Agenda Pembangunan Desa Manggarai

Babinsa Koramil 1612-07/Satarmese Perkuat Peran TNI dalam Agenda Pembangunan Desa Manggarai

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
  • visibility 22
  • comment 0 komentar

Selasa, 26 Agustus 2025 – Suasana serius namun penuh kebersamaan terasa di Kantor Desa Bea Kondo, Kecamatan Satar Mese Barat, Kabupaten Manggarai, saat dilaksanakan Rapat Musyawarah Desa (Musdes) RKPDES Tahun Anggaran 2026 sekaligus Reses Anggota DPRD Kabupaten Manggarai terkait Perubahan Anggaran Tahun 2025.

Kegiatan tersebut dihadiri berbagai unsur masyarakat, perangkat desa, tokoh adat, serta Babinsa Koramil 1612-07/Satarmese, Kopda Andy Oscar, yang hadir bukan hanya sebagai tamu undangan, tetapi juga memastikan jalannya acara berjalan aman, tertib, dan kondusif.

“Musyawarah Desa dan Reses ini sangat penting karena menyangkut arah pembangunan desa ke depan. Tugas kami adalah memastikan kegiatan berjalan dengan lancar dan aman, sehingga aspirasi masyarakat bisa tersampaikan dengan baik kepada pemerintah dan wakil rakyat,” ujar Kopda Andy Oscar.

Ia juga menambahkan bahwa TNI melalui Koramil akan selalu siap mendukung setiap program yang menyentuh langsung kepentingan masyarakat, terutama dalam bidang pembangunan desa dan peningkatan kesejahteraan warga.

Kegiatan ini menjadi momentum penting dalam menyerap aspirasi warga sekaligus menyusun perencanaan pembangunan yang tepat sasaran, selaras dengan visi pembangunan Kabupaten Manggarai.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Serda Benediktus Nainatun Teguhkan Jiwa Kebersamaan Masyarakat Tainsala

    Babinsa Serda Benediktus Nainatun Teguhkan Jiwa Kebersamaan Masyarakat Tainsala

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Selasa, 19 Agustus 2025, Wujud kedekatan TNI dengan masyarakat terus ditunjukkan Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, Serda Benediktus Nainatun. Kali ini, ia melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga Dusun 2 dan 3 Desa Tainsala, Kecamatan Insana Tengah, Kabupaten TTU. Kegiatan berlangsung akrab di sela-sela kerja bakti masyarakat membersihkan halaman Polindes setempat. Dalam kesempatan itu, Serda Benediktus […]

  • Gotong Royong TNI dan Rakyat, Tower Reservoir TMMD Hadirkan Solusi Air Bersih di Desa Batuan

    Gotong Royong TNI dan Rakyat, Tower Reservoir TMMD Hadirkan Solusi Air Bersih di Desa Batuan

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Minggu (17/8/2025) memasuki hari ke-25 pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 tahun 2025, semangat kemerdekaan terasa kian hidup di Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Bertepatan dengan momentum Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Satgas TMMD hadir membawa wujud nyata pengabdian melalui pembangunan 1 unit Tower Reservoir dengan kapasitas penampungan […]

  • Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang Aktif Pantau Kondisi Wilayah Belo

    Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang Aktif Pantau Kondisi Wilayah Belo

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga kondusifitas wilayah binaan, Babinsa Desa Belo Koramil 1628-02/Sekongkang, Serda Sukardin, melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah sekaligus komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat setempat, Rabu (22/10/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 11.00 WITA tersebut bertujuan untuk mempererat hubungan antara TNI dengan masyarakat, serta memantau situasi dan kondisi keamanan di wilayah binaan. Serda […]

  • Babinsa Dampingi Posyandu, Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Ibu dan Anak

    Babinsa Dampingi Posyandu, Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Ibu dan Anak

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    SUMBA TENGAH – Dalam rangka mendukung pelayanan kesehatan masyarakat di wilayah binaan, Babinsa Koramil 03/Katikutana Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu Jaharudin, melaksanakan pendampingan kegiatan Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu) di Desa Sambali Loku, Kecamatan Umbu Ratu Nggay Tengah, Kabupaten Sumba Barat, Senin (12/01/2026). Pendampingan tersebut dilakukan untuk membantu kelancaran pelaksanaan Posyandu, khususnya dalam pelayanan kesehatan ibu dan […]

  • Babinsa Koramil 1624-01/Larantuka Berupaya Meningkatkan Keamanan dan Ketertiban di Wilayah Binaan

    Babinsa Koramil 1624-01/Larantuka Berupaya Meningkatkan Keamanan dan Ketertiban di Wilayah Binaan

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 45
    • 0Komentar

    Flotim – Babinsa Koramil 1624-01/Larantuka, Praka Burhan, melaksanakan kegiatan komsos bersama masyarakat tepatnya di rumah Bapak Eman Desa Sinarhadigala, Kecamatan Tanjungbunga, pada hari Rabu ( 03/09/2025 ) Babinsa juga mengingatkan agar masyarakat selalu mengutamakan faktor keamanan dalam aktivitas sehari-hari. Dengan adanya kegiatan komsos ini, diharapkan masyarakat dapat lebih waspada dan proaktif dalam menjaga keamanan di […]

  • Silaturahmi GP Ansor ke Kodim 1608/Bima Bahas Peran Pemuda dan Keamanan Daerah

    Silaturahmi GP Ansor ke Kodim 1608/Bima Bahas Peran Pemuda dan Keamanan Daerah

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Kota Bima – Pengurus Gerakan Pemuda Ansor (GP Ansor) Kota dan Kabupaten Bima melaksanakan kunjungan silaturahmi dengan Komandan Kodim (Dandim) 1608/Bima Letkol Arh Samuel Asdianto Limbongan, S.Kom., M.Sc, Kamis (18/12/2025). Kegiatan tersebut berlangsung di Ruang Kerja Dandim 1608/Bima, Jalan Soekarno Hatta, Kelurahan Sadia, Kecamatan Mpunda, Kota Bima. Dalam Kunjungan ini  Dandim 1608/Bima Letkol Arh Samuel […]

expand_less