Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa bersama Instansi Terkait, Berkolaborasi dalam Sosialisasi Mitigasi Guna Menghadapi Bencana Alam

Babinsa bersama Instansi Terkait, Berkolaborasi dalam Sosialisasi Mitigasi Guna Menghadapi Bencana Alam

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
  • visibility 26
  • comment 0 komentar

BALI – Badung, Dalam rangka pembukaan sekaligus sosialisasi mitigasi Gempa Bumi dan Tsunami serta Pengisian Kuisioner Penelitian, Babinsa Tanjung Benoa, Serda I Kadek Pariasa, mengikuti pelaksanaan kegiatan. Bertempat di Wantilan Desa Adat Tanjung Benoa, Kecamatan Kuta Selatan, Kabupaten Badung. Rabu, (27/08/2025).

Hadir dalam kegiatan tersebut yakni Kepala Balai Besar MKG Wilayah III, Kepala Pelaksanaan BPBD Prov. Bali, Kepala Pelaks BPBD Kab. Badung, Kepala Lembaga Penyiaran Publik RRI Bali, Kepala Stasiun Geofisika Klas II Denpasar, Lurah Tanjung Benoa, dan Ketua Forum Pengurangan Bencana (FPRB) serta undangan lainnya.

Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk meningkatkan kesadaran masyarakat tentang pentingnya mitigasi bencana dan mengurangi risiko bencana. Dengan demikian, diharapkan dapat meningkatkan kemampuan masyarakat dalam menghadapi bencana dan mengurangi dampaknya.

“Babinsa Tanjung Benoa, Serda I Kadek Pariasa, dalam kererangannya mengatakan bahwa kegiatan pembukaan dan sosialisasi mitigasi Gempa Bumi dan Tsunami di Tanjung Benoa ini merupakan salah satu upaya untuk meningkatkan kesadaran masyarakat tentang pentingnya mitigasi bencana. Dengan melalui kegiatan ini, diharapkan dapat meningkatkan kemampuan masyarakat dalam menghadapi bencana dan mengurangi dampaknya. Imbuh Serda I Kadek Pariasa.

Kegiatan pembukaan sekaligus sosialisasi mitigasi Gempa Bumi dan Tsunami serta Pengisian Kuisioner Penelitian ini berjalan dengan baik. Babinsa Tanjung Benoa, berharap kegiatan ini dapat meningkatkan kesadaran masyarakat tentang pentingnya mitigasi bencana dan mengurangi risiko bencana. Tambahnya.

Dengan berakhirnya kegiatan ini, diharapkan dapat memberikan manfaat bagi masyarakat Tanjung Benoa dan meningkatkan kesadaran masyarakat tentang pentingnya mitigasi bencana. Kendati demikian, kegiatan Pembukaan dan Sosialisasi Mitigasi Gempa Bumi dan Tsunami ini dilakukan untuk meningkatkan kemampuan masyarakat dalam menghadapi bencana dan mengurangi dampaknya. (Pendim 1611 BDG).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Upacara Hari Sumpah Pemuda di Gianyar, Kodim 1616 Bersama Forkopimda Gaungkan Semangat Kebangsaan

    Upacara Hari Sumpah Pemuda di Gianyar, Kodim 1616 Bersama Forkopimda Gaungkan Semangat Kebangsaan

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Gianyar – Senin (28/10/2025) Dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-97 Tahun 2025 dengan tema “Pemuda Pemudi Bergerak, Indonesia Bersatu”, Kodim 1616/Gianyar bersama unsur Forkopimda Kabupaten Gianyar melaksanakan Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda di Halaman Kantor Bupati Gianyar, Jalan Ngurah Rai – Gianyar, Kecamatan/Kabupaten Gianyar. Bertindak sebagai Inspektur Upacara yakni Bupati Gianyar, I Made Mahayastra, […]

  • Lapangan Darmaga Bajo Meriahkan Persahabatan Voli Sambut HUT RI

    Lapangan Darmaga Bajo Meriahkan Persahabatan Voli Sambut HUT RI

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Rabu, 30 Juli 2025 pukul 08.35 WITA, anggota Koramil 1608-05/Donggo beserta Danramil Lettu Inf Safrudin S.sos menghadiri dan berpartisipasi dalam pertandingan voli ball antara instansi yang diselenggarakan oleh Camat Soromandi. Kegiatan ini berlangsung di lapangan Darmaga Desa Bajo, Kecamatan Soromandi, sebagai rangkaian menyambut Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80, 17 Agustus 2025. Dalam pertandingan yang sarat […]

  • Tedun Banjar Polres Karangasem Berikan Pelayanan SIM dan SAMSAT Keliling

    Tedun Banjar Polres Karangasem Berikan Pelayanan SIM dan SAMSAT Keliling

    • calendar_month Selasa, 25 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem Unit Regident Sat Lantas Polres Karangasem melaksanakan giat Tedun Banjar di Obyek WIsata Candidasa, Pada hari Selasa, 25 Nopember 2025 pukul 11.00 Wita. Pelayanan Samsat Keliling ke banjar atau desa ini merupakan bagian dari trobosan kreatif Polres Karangasem yang disebut Tedun Banjar. Tedun Banjar adalah terobosan kreatif Polres Karangasem dimana […]

  • Kehadiran Babinsa di Upacara HUT Guru, Tunjukkan Dekatnya TNI dengan Masyarakat

    Kehadiran Babinsa di Upacara HUT Guru, Tunjukkan Dekatnya TNI dengan Masyarakat

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ende, – Upacara bendera dalam rangka memperingati Hari Guru Nasional dan HUT PGRI ke-80 tingkat Kecamatan Wolowaru, Kabupaten Ende, berlangsung khidmat di Lapangan Sepak Bola Wolowaru, Kelurahan Bokasape, Selasa, pukul 09.10 Wita. Kegiatan ini mengangkat tema “GURU HEBAT INDONESIA MAJU”. Kegiatan upacara diawali dengan pemimpin upacara memasuki lapangan, diikuti pembina upacara menuju mimbar. Selanjutnya, dilakukan […]

  • Babinsa Maurole Pantau Pengerjaan Saluran Irigasi dan Lakukan Komsos dengan Warga

    Babinsa Maurole Pantau Pengerjaan Saluran Irigasi dan Lakukan Komsos dengan Warga

    • calendar_month Kamis, 30 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Maurole, Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Donatus Kiri, melaksanakan kegiatan pendampingan dan pengecekan pengerjaan saluran irigasi bersama Kelompok Tani Santo Yoseph di Desa Maurole, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, pada Kamis (30/10/2025). Kegiatan dimulai pukul 09.00 WITA dengan pengecekan saluran irigasi sepanjang 140 meter. Selain memantau pengerjaan, Babinsa juga melaksanakan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi […]

  • Sertu Muksin dan Babinsa Wolowaru Dukung Pembangunan Rumah Masyarakat Desa Maubasa Timur

    Sertu Muksin dan Babinsa Wolowaru Dukung Pembangunan Rumah Masyarakat Desa Maubasa Timur

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Sertu Muksin, melaksanakan kegiatan Karya Bhakti bersama masyarakat Desa Maubasa Timur, Kecamatan Ndori, Kabupaten Ende, pada Rabu (29/10/2025). Kegiatan dimulai pukul 08.00 WITA dan berlangsung hingga selesai, bertujuan untuk membantu masyarakat dalam pembangunan rumah serta mempererat hubungan antara TNI dan warga desa. Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat juga merupakan wujud […]

expand_less