Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Serka Abdullah Aktif Laksanakan Kegiatan Teritorial di Wilayah Binaan

Babinsa Serka Abdullah Aktif Laksanakan Kegiatan Teritorial di Wilayah Binaan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
  • visibility 29
  • comment 0 komentar

Ende – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan mempererat hubungan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-01/Ende melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) di wilayah binaannya, tepatnya di Kelurahan Roworena, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende, Senin (25/8).

Kegiatan yang dimulai pada pukul 09.57 WITA ini berlangsung aman dan lancar, dengan dihadiri oleh Babinsa Serka Abdullah M Ambry bersama empat orang warga setempat.

Dalam kegiatan tersebut, Babinsa melakukan pemantauan terhadap situasi keamanan wilayah, sekaligus menyampaikan imbauan kepada masyarakat agar terus menjaga Kamtibmas (keamanan dan ketertiban masyarakat) di lingkungan masing-masing. Babinsa juga menekankan pentingnya komunikasi antara warga dan aparat, serta meminta agar setiap persoalan atau potensi gangguan keamanan segera dilaporkan kepada pihak terkait.

“Kami hadir untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat. Kegiatan seperti ini menjadi bagian dari tugas pokok kami sebagai aparat teritorial TNI AD,” ujar Serka Abdullah.

Masyarakat Woloare tampak antusias dan menyambut positif kehadiran Babinsa di tengah-tengah mereka. Warga merasa diperhatikan dan dilibatkan langsung dalam upaya menjaga ketertiban lingkungan.

Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas rutin Satkowil sebagai garda terdepan dalam membina wilayah teritorial, guna memperkuat sinergi antara TNI dan rakyat.

(Penulis Tim pendim 1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Musdes KDKMP, Babinsa Lembongan Tegaskan KDKMP Program Pemerintah Kuatkan kemandirian Perekonomian Desa

    Musdes KDKMP, Babinsa Lembongan Tegaskan KDKMP Program Pemerintah Kuatkan kemandirian Perekonomian Desa

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Klungkung,- Pemerintah Desa Lembongan melaksanakan Musyawarah Desa ( Musdes ) terkait pembahasan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih ( KDMP ) yang digelar di Aula Desa Lembongan, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung, Rabu ( 10/12/25 ). Dipimpin langsung Perbekel, Musdes ini turut menghadirkan Sekdes, Ketua KDKMP, BPD, Kadus Sedesa Lembongan dan perwakilan masyarakat serta Babinsa dan Bhabinkamtibmas […]

  • Peltu Surahman Dukung Kelurahan Nunleu Siaga Bencana Alam

    Peltu Surahman Dukung Kelurahan Nunleu Siaga Bencana Alam

    • calendar_month Jumat, 25 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, — Babinsa Koramil 1604-01/Kupang, Peltu Surahman, menghadiri kegiatan “Penguatan Kapasitas Kawasan untuk Pencegahan dan Kesiapsiagaan” dalam rangka fasilitasi pembentukan Kelurahan Tangguh Bencana tahap akhir di Kelurahan Nunleu, Kecamatan Kota Raja, Kota Kupang. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kepala Bidang Pencegahan dan Kesiapsiagaan BPBD Kota Kupang. Jumat (25/07/2025). Kegiatan difokuskan pada upaya peningkatan kapasitas warga […]

  • ‎Upacara Bendera di Lapas Selong, Warga Binaan Ikut Kobarkan Semangat Nasionalisme

    ‎Upacara Bendera di Lapas Selong, Warga Binaan Ikut Kobarkan Semangat Nasionalisme

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 46
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Babinsa Kelurahan Selong, Serda Idham Khalik, menghadiri sekaligus melaksanakan kegiatan Upacara Bendera 17 San di Kantor Lembaga Pemasyarakatan (LAPAS) Kelas B Selong, Rabu (17/09/2025). ‎ ‎Kegiatan yang berlangsung di lapangan utama Lapas tersebut diikuti oleh warga binaan, staf, serta jajaran petugas lapas. ‎ ‎Upacara dimulai dengan kehadiran inspektur upacara yang memasuki lapangan, […]

  • Semarak Hari Santri Nasional di Maluk, Ponpes Ibnu Hafidz NU Gelar Wisuda Akbar Tahfidzul Qur’an

    Semarak Hari Santri Nasional di Maluk, Ponpes Ibnu Hafidz NU Gelar Wisuda Akbar Tahfidzul Qur’an

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka memperingati Hari Santri Nasional tahun 2025, Pondok Pesantren Ibnu Hafidz Nahdlatul Ulama (NU) menggelar kegiatan Wisuda Akbar Tahfidzul Qur’an 10–30 juz bagi para santri program Takhosus angkatan pertama. Acara tersebut berlangsung khidmat di Masjid Al-Mansuri, Desa Pasir Putih, Kecamatan Maluk, Kamis (23/10/2025). Babinsa Desa Pasir Putih, Kopda Abdul Halik […]

  • Perkuat Kamtibmas dan Kepedulian Sosial, Babinsa Kodim 1602/Ende Laksanakan Monitoring Wilayah

    Perkuat Kamtibmas dan Kepedulian Sosial, Babinsa Kodim 1602/Ende Laksanakan Monitoring Wilayah

    • calendar_month Minggu, 4 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kodim 1602/Ende, Serka Jamrud melaksanakan kegiatan Monitoring Keamanan Wilayah, Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Wolomuku, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, pada Minggu (4/1/2026). Kegiatan yang dimulai pada pukul 09.07 WITA tersebut bertujuan untuk memantau situasi dan perkembangan keamanan wilayah binaan sekaligus mempererat hubungan silaturahmi antara TNI dan […]

  • Pematokan Awal Yonif TP 876, Dandim Dampingi Tim Kemenhan di Lokasi Pembangunan

    Pematokan Awal Yonif TP 876, Dandim Dampingi Tim Kemenhan di Lokasi Pembangunan

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    NTT- Sumba Timur. Komandan Kodim 1601/Sumba Timur, Letkol Inf Dobby Noviyanto S.,S.E mendampingi tim dari Kementerian Pertahanan Republik Indonesia, Kolonel CZI Wisnu Wardhana Beserta Staf dalam kegiatan pematokan area pembangunan Batalyon Teritorial Pembangunan (Yonif TP) 876/PLT di Desa Kadumbul, Kecamatan Pandawai, Kabupaten Sumba Timur, Kamis (16/10/2025) Kegiatan ini bertujuan memastikan keakuratan titik-titik koordinat yang akan […]

expand_less