Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Koramil 1624-06/Wulanggintang dan Polsek Titihena Dampingi Penyaluran Beras Bulog bagi Warga Terdampak Erupsi Lewotobi.

Babinsa Koramil 1624-06/Wulanggintang dan Polsek Titihena Dampingi Penyaluran Beras Bulog bagi Warga Terdampak Erupsi Lewotobi.

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 24 Agt 2025
  • visibility 43
  • comment 0 komentar

Flotim – Babinsa Koramil 1624-06/Wulanggintang, Kopda Ary G. Syam bersama Pratu Muhlis Pistun, berkolaborasi dengan anggota Polsek Titihena melaksanakan kegiatan penyaluran bantuan beras Bulog bagi masyarakat terdampak erupsi Gunung Lewotobi. Sabtu, (23/08/2025)

Bantuan beras Bulog yang disalurkan ini merupakan wujud kepedulian pemerintah terhadap masyarakat yang mengalami kesulitan akibat bencana.

Penyaluran dilakukan secara langsung kepada warga penerima manfaat, dengan pengawasan dan pendampingan dari TNI-Polri untuk memastikan bantuan tiba secara aman, tertib, dan tepat sasaran.

Dalam kegiatan tersebut, Babinsa dan aparat kepolisian turut membantu pendistribusian dari titik pengumpulan hingga ke tangan masyarakat.

Kehadiran aparat juga memberikan rasa aman serta memastikan proses penyaluran berjalan lancar tanpa kendala.

Bantuan pangan ini sangat membantu memenuhi kebutuhan pokok sehari-hari, mengingat aktivitas perekonomian warga masih terganggu akibat erupsi Gunung Lewotobi.
(Pendim 1624)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dukung kemajuan bidang olahraga, personel Kodim 1623/Karangasem amankan kejuaraan bola voli Porprov Bali XVI tahun 2025.

    Dukung kemajuan bidang olahraga, personel Kodim 1623/Karangasem amankan kejuaraan bola voli Porprov Bali XVI tahun 2025.

    • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Kejuaraan bola voli Porprov Bali XVI tahun 2025 yang dilaksanakan di Gor Gunung Agung Jalan Untung Surapati Lingk.Galiran Kaler Kel.Subagan Kec/Kab.Karangasem masih terus bergulir, personel Kodim 1623/Karangasem Sertu Kadek Darwin beserta 2 orang turut melaksanakan kegiatan pengamanan, pada Rabu (10/09/25). Suasana penuh sesak di dalam Gor Gunung Agung Amlapura yang dipadati sekitar 600 […]

  • Babinsa Kodim 1601/Sumba Timur Terus Dorong Swasembada Pangan di Lewa

    Babinsa Kodim 1601/Sumba Timur Terus Dorong Swasembada Pangan di Lewa

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 01/Lewa Kodim 1601/Sumba Timur, Pratu Hendrik Hapu kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung program ketahanan pangan nasional. Hal tersebut diwujudkan melalui kegiatan pendampingan dan membantu warga binaan menanam padi di Desa Kambuhapang, Kecamatan Lewa, Kabupaten Sumba Timur, pada Minggu (23/11/2025). Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat tidak hanya sebagai aparat teritorial, […]

  • ‎Babinsa Sigap Dampingi Warga Terdampak Pohon Tumbang di Lantung

    ‎Babinsa Sigap Dampingi Warga Terdampak Pohon Tumbang di Lantung

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Lantung, Sumbawa — Babinsa Desa Sepukur, Kecamatan Lantung, anggota Koramil 1607-03/Ropang menunjukkan kesiapsiagaan dan kepedulian terhadap warga binaan dengan turut membantu penanganan pohon tumbang yang terjadi akibat curah hujan tinggi yang melanda wilayah Kecamatan Lantung sejak sehari sebelumnya, Selasa (13/01/2026). ‎ ‎Peristiwa pohon tumbang terjadi sekitar pukul 09.30 WITA di jalan tani menuju Kantor KUA […]

  • Babinsa Koramil 03/Batutua Dampingi Petani Merawat Tanaman

    Babinsa Koramil 03/Batutua Dampingi Petani Merawat Tanaman

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Serka Jandry Selanno Koramil 03/Batutua Kodim 1627/Rote Ndao kunjungi lahan perkebunan tomat di wilayah desa binaan. Dalam kunjungannya tersebut, ia melaksanakan komsos dengan kelompok Tani usaha baru yang dilakukan secara langsung di lahan Tomat di Desa Oebatu, Kecamatan Rote Barat Daya Kabupaten Rote Ndao,Selasa (5/08/2025). Dalam kesempatannya menjalin komsos tersebut, ia […]

  • Babinsa Koramil 1614-01 Dompu Kawal Penyaluran Gizi Nusantara

    Babinsa Koramil 1614-01 Dompu Kawal Penyaluran Gizi Nusantara

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Upaya pemerintah dalam meningkatkan kualitas gizi anak kembali mendapat dukungan penuh dari TNI AD. Pada Jumat (29/8/2025), Babinsa Desa Mangge Asi Koramil 1614-01/Dompu, Pelda Suratman, turun langsung mendampingi kegiatan Penyaluran Logistik Bantuan Gizi Nusantara (BGN) di wilayah binaannya. Program BGN ini didistribusikan secara menyeluruh kepada berbagai jenjang pendidikan dan layanan masyarakat, mulai […]

  • Komsos Jadi Sarana Babinsa Serap Informasi dan Jaga Kamtibmas

    Komsos Jadi Sarana Babinsa Serap Informasi dan Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Gianyar – Petak, Rabu (15/10/2025) Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat serta menjaga stabilitas keamanan wilayah, Babinsa Desa Petak Kaja Koramil 1616-01/Gianyar Sertu I Made Mawa bersama Bhabinkamtibmas Desa Petak Kaja Aiptu Anak Agung Gde Anom Putra, S.H. melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah dan komunikasi sosial (Komsos) dengan warga masyarakat, bertempat di kediaman I Ketut Pasar, […]

expand_less