Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Sinergi Koramil 1623-05/Manggis dengan instansi terkait dalam kegiatan panen padi di wilayah.

Sinergi Koramil 1623-05/Manggis dengan instansi terkait dalam kegiatan panen padi di wilayah.

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 23 Agt 2025
  • visibility 21
  • comment 0 komentar

KARANGASEM – Anggota Koramil 1623-05/Manggis dipimpin Peltu Komang Pande melaksanakan kegiatan panen padi bersama anggota Subak Belong, di Subak Belong Desa Manggis Kec.Manggis Kab.Karangasem, pada Jumat (22/08/25).

Kegiatan panen bersama Padi Gogo Inpago Varietas 9 dihadiri oleh Balai Riset dan Monitoring Pertanian (BRMP), Kepala Bidang Tanaman Pangan dan Hortikultura (TPH), UPTD BPPP, BPP Manggis, anggota Koramil 05/Manggis serta anggota Subak Belong.

Dalam kegiatan panen padi tersebut juga dilaksanakan ubinan untuk mengetahui hasil panen, dari pengukuran yang dilakukan diperoleh hasil sebesar 2,6 kg per ubinan, dengan produktivitas mencapai 4,1 ton per hektare.

Anggota Koramil 1623-05/Manggis Peltu Komang Pande disela-sela kegiatan mengatakan “dari hasil ubinan menunjukkan potensi yang baik bagi pengembangan varietas padi Gogo Inpago 9 di wilayah Kec.Manggis khususnya pada lahan kering” terangnya.

Sementara itu Danramil 1623-05/Manggis Kapten Arm. Paulus terpisah mengatakan “kegiatan panen bersama ini tidak hanya menjadi momentum untuk mengetahui hasil produksi, tetapi juga mempererat sinergi antara pemerintah daerah, lembaga riset, aparat TNI, serta petani dalam mendukung peningkatan produksi pangan guna memperkuat ketahanan pangan di wilayah” ucapnya.

Kehadiran para Pekaseh dan anggota Subak juga menjadi wujud nyata semangat gotong royong dalam menjaga ketahanan pangan di tingkat lokal, pungkasnya.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kolaborasi TNI dan Masyarakat dalam Mewujudkan Kesadaran Kesehatan Jiwa

    Kolaborasi TNI dan Masyarakat dalam Mewujudkan Kesadaran Kesehatan Jiwa

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 41
    • 0Komentar

    NTT-AMARASI – Babinsa Koramil 1604-04/Amarasi, Serda Yornam T. Kase, menghadiri rapat sosialisasi pembentukan Tim Pelaksana Kesehatan Jiwa Masyarakat Desa (TPKJMD) tingkat Kecamatan Amarasi. Kegiatan yang digelar di aula Kantor Desa Oesena, Kecamatan Amarasi, Kabupaten Kupang ini melibatkan berbagai elemen masyarakat dalam rangka mendorong kesadaran dan penanganan isu kesehatan jiwa secara terpadu di tingkat desa. Rabu […]

  • Upacara Hari Pahlawan ke-80 Sekaligus Pelantikan PPM Ranting Sawan dan Anak Ranting Galungan Tumbuhkan Semangat Juang Generasi Muda

    Upacara Hari Pahlawan ke-80 Sekaligus Pelantikan PPM Ranting Sawan dan Anak Ranting Galungan Tumbuhkan Semangat Juang Generasi Muda

    • calendar_month Senin, 10 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Sawan, Senin, 10 November 2025 — Dalam rangka memperingati Hari Pahlawan ke-80 Tahun 2025, bertempat di Monumen Wira Wijaya Sakti, Desa Galungan, Kecamatan Sawan, Kabupaten Buleleng, telah dilaksanakan Upacara Peringatan Hari Pahlawan dengan tema “Pahlawanku Teladanku, Terus Bergerak Melanjutkan Perjuangan.” Kegiatan upacara dimulai pada pukul 07.30 Wita dan berlangsung hingga 08.18 Wita dengan penuh khidmat […]

  • Bhabinkamtibmas Saba Atensi Kunjungan TP PKK, Bakti Sosial Penyerahan Bantuan Kursi Roda

    Bhabinkamtibmas Saba Atensi Kunjungan TP PKK, Bakti Sosial Penyerahan Bantuan Kursi Roda

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Blahbatuh – Bhabinkamtibmas Desa Saba, Polsek Blahbatuh, Bripka I Nyoman Mara Arta bersama unsur TNI setempat memberikan atensi pengamanan dan pendampingan dalam kegiatan kunjungan kerja Ketua TP PKK Kabupaten Gianyar beserta rombongan di Desa Saba, Kecamatan Blahbatuh, Kamis (25/9/2025). Kunjungan ini berlangsung di beberapa titik, antara lain pengecekan program Teba Modern, kunjungan ke Pabrik Lidah […]

  • Wujudkan Kemandirian Pangan, Babinsa Desa Gorontalo Ajak Warga Tingkatkan Produksi Pertanian

    Wujudkan Kemandirian Pangan, Babinsa Desa Gorontalo Ajak Warga Tingkatkan Produksi Pertanian

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Desa Gorontalo, 3 Desember 2025 — Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan serta optimalisasi pemanfaatan lahan produksi milik BUMDes, Babinsa Desa Gorontalo Koramil 1630-01/Komodo, Sertu Jaharudin, melaksanakan kegiatan penanaman tanaman ubi jalar ungu bertempat di Desa Gorontalo, Kecamatan Komodo, Kabupaten Manggarai Barat. Kegiatan penanaman ini merupakan bentuk nyata dukungan TNI AD melalui peran Babinsa dalam […]

  • Kapolsek Selat melaksanakan giat Jumat Curhat sambangi Masyarakat Desa Muncan.

    Kapolsek Selat melaksanakan giat Jumat Curhat sambangi Masyarakat Desa Muncan.

    • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

      Polda Bali, Polres Karangasem, Polsek Selat. Pada hari Jumat tanggal 05 Desember 2025 sekitar Pukul 08:30 Wita Kapolsek Selat *AKP IDA BAGUS ASTAWA, S.H.* yang didampingi Babinkamtibmas Desa Muncan *AIPDA I NENGAH MERTAYASA.* serta Personil Polsek Selat melaksanakan giat sambang sekaligus serap keluhan Warga / Tokoh Masyarakat termasuk di Desa Muncan Kecamatan Selat, yang […]

  • Babinsa Kodim 1627/Rote Ndao Kawal Proyek Strategis Nasional K-SIGN Berjalan Lancar

    Babinsa Kodim 1627/Rote Ndao Kawal Proyek Strategis Nasional K-SIGN Berjalan Lancar

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 7 November 2025 – Personel Kodim 1627/Rote Ndao terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung program strategis pemerintah di wilayah Kabupaten Rote Ndao. Pada Jumat (7/11/2025), Babinsa Sertu Andre T bersama dua anggota Kodim 1627/Rote Ndao melaksanakan kegiatan pengamanan di lokasi pembangunan Kawasan Sentra Industri Garam Nasional (K-SIGN). Pengamanan dilakukan di sejumlah titik pembangunan yang […]

expand_less