Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa bersama IBM KANZA dan BNN Kota Denpasar Berikan Edukasi tentang Bahaya Narkoba

Babinsa bersama IBM KANZA dan BNN Kota Denpasar Berikan Edukasi tentang Bahaya Narkoba

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
  • visibility 28
  • comment 0 komentar

BALI – Denpasar, Dalam rangka mencegah penyalahgunaan Narkoba di kalangan anak-anak, IBM KANZA Dauh Puri Klod bersama BNN Kota Denpasar, menyelenggarakan Sosialisasi P4GN Usia Dini. Kegiatan ini bertempat di Kantor Desa Dauh Puri Klod, di Sekolah SD 24 Dauh Puri, Jalan Serma Repot No.15 Denpasar Barat, Kota Denpasar. Jum’at, (22/08/2025).

Babinsa Serka I Gede Wasana, bersama pemerintah Desa dan aparat terkait di wilayah Desa Dauh Puri Klod, mendampingi kegiatan sosialisasi ini. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada anak-anak Sekolah Dasar mengenai bahaya penyalahgunaan Narkotika dan obat-obatan terlarang serta efek sampingnya.

Hadir dalam kegiatan yakni Perbekel Desa Dauh Puri Klod, Nengah Suartha, BNN Kota Denpasar, Sekretaris Desa, Kasi Kesra, Babinsa, Bhabinkamtibmas, LPM Desa, TP. PKK, Karang Taruna, dan IBM KANZA Desa Dauh Puri Klod.

“Perbekel Desa Dauh Puri Klod, Nengah Suartha, menyampaikan tujuan dari kegiatan yakni untuk memberikan pemahaman kepada anak-anak tentang bahaya Narkoba dan cara mencegahnya. Dengan demikian, anak-anak dapat terhindar dari penyalahgunaan Narkoba dan memiliki masa depan yang cerah.” Ucap Perbekel.

Sebagai narasumber dalam kegiatan ini adalah Ibu Rika, dari Penyuluh BNN Denpasar. Beliau menyampaikan materi tentang bahaya Narkoba dan cara mencegahnya. Kegiatan ini diikuti oleh anak-anak Sekolah Kelas IV A dan B.

“Ibu Rika sebagai narasumber dalam kegiatan sosialisasi P4GN Usia Dini dari IBM KANZA, mangatakan bahwa ini merupakan salah satu upaya untuk mencegah penyalahgunaan dari Narkotika di kalangan anak-anak. Pasalnya, anak-anak dapat memahami bahaya dari Narkoba dan cara mencegahnya, sehingga dapat terhindar dari penyalahgunaan Narkotika.” Imbuh Ibu Rika.

IBM KANZA dan BNN Kota Denpasar, akan terus berupaya untuk memberikan edukasi dan pemahaman kepada masyarakat tentang bahaya dari Narkotika. Tambahnya.

Dengan berakhirnya kegiatan sosialisasi P4GN ini, “Babinsa Serka I Gede Wasana, mangatakan bahwasannya diharapkan anak-anak dapat menjadi agen perubahan dalam mencegah penyalahgunaan Narkoba di lingkungan sekitar. Pungkas Serka I Gede Wasana.

Kegiatan sosialisasi P4GN ini selesai berjalan baik dan lancar. Anak-anak yang mengikuti kegiatan ini terlihat antusias dan memahami materi yang disampaikan. (Pendim 1611 BDG).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI dan Tokoh Adat Bersatu Jaga Kearifan Lokal di Rote Ndao

    TNI dan Tokoh Adat Bersatu Jaga Kearifan Lokal di Rote Ndao

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pada hari Sabtu, 06 September 2025, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Sertu David Bullen, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama tokoh masyarakat atau Maneleo di Desa Lekunik, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa menyampaikan beberapa hal penting, di antaranya: 1. Mengajak masyarakat untuk tetap menjaga dan memelihara adat serta budaya yang […]

  • Komsos Bersama Warga, Babinsa Ajak Jaga Kebersihan dan Ketertiban Desa

    Komsos Bersama Warga, Babinsa Ajak Jaga Kebersihan dan Ketertiban Desa

    • calendar_month Sabtu, 30 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Ende, Detukeli, – Dalam rangka menjalankan tugas kewilayahan sekaligus mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga Desa Je’o Du’a, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada hari Sabtu, 30 Agustus 2025, pukul 09.10 WITA hingga selesai, bertempat di kediaman Bapak Kosmas […]

  • Gotong Royong di Gunungsari, Sinergi TNI dan Warga Jaga Lingkungan

    Gotong Royong di Gunungsari, Sinergi TNI dan Warga Jaga Lingkungan

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Lombok Barat, NTB – Sepanjang jalan belakang Gedung Olahraga (GOR) Mini Gunungsari dipadati warga, anggota TNI, serta komunitas lingkungan yang bahu-membahu membersihkan sampah dan saluran air. Kegiatan yang digagas oleh Komando Rayon Militer (Koramil) 1606-07/Gunungsari bersama Yayasan Unggul Alam Lestari (YUNALEST) ini bertajuk “YUNALEST Peduli”, dengan tujuan menumbuhkan kesadaran masyarakat akan pentingnya menjaga kebersihan dan […]

  • Sosialisasi Malam Hari, Upaya Bersama Tertibkan Penggunaan Knalpot Racing

    Sosialisasi Malam Hari, Upaya Bersama Tertibkan Penggunaan Knalpot Racing

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Pada hari Selasa, 15 Juli 2025, pukul 20.30 Wita, Babinsa Desa Seloto, Sertu Wildansyah, bersama Bhabinkamtibmas menghadiri kegiatan sosialisasi terhadap pengendara di Aula Kantor Desa Seloto, Kecamatan Taliwang. Sosialisasi ini digelar sebagai langkah preventif untuk menertibkan penggunaan knalpot racing yang selama ini menimbulkan keresahan di tengah masyarakat. Dalam kegiatan tersebut, disampaikan pentingnya […]

  • Jaga Keamanan Wilayah, Personel Koramil 1628-02/Sekongkang Gelar Patroli Malam

    Jaga Keamanan Wilayah, Personel Koramil 1628-02/Sekongkang Gelar Patroli Malam

    • calendar_month Minggu, 21 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), personel Koramil 1628-02/Sekongkang melaksanakan patroli malam di wilayah binaan, Sabtu (20/12/2025) malam. Kegiatan patroli dilaksanakan oleh anggota piket Koramil 1628-02/Sekongkang, Kopda Achmad Fahri, sekitar pukul 21.30 WITA dengan menyasar sejumlah titik di wilayah Kecamatan Sekongkang. Selain berpatroli, petugas juga memberikan imbauan kepada […]

  • Babinsa dan Warga Nggesa Detu Bahas Rencana Pembangunan Desa Tahun 2026-2027

    Babinsa dan Warga Nggesa Detu Bahas Rencana Pembangunan Desa Tahun 2026-2027

    • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole yang bertugas di wilayah Kecamatan Detukeli, Sertu Clementino P. Dasilva, menghadiri kegiatan Musyawarah Rencana Pembangunan Desa (Musrenbangdes) dalam rangka Penyusunan RKPDes Tahun 2026 dan Daftar Usulan RKPDes Tahun 2027, yang digelar di Aula Kantor Desa Nggesa Detu, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, Kamis (09/10/2025). Kegiatan Musrenbangdes ini merupakan agenda penting dalam perencanaan […]

expand_less