Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Ringankan Beban Ekonomi Warga, Satgas TMMD 125 Kodim Belu Bagikan Paket Sembako

Ringankan Beban Ekonomi Warga, Satgas TMMD 125 Kodim Belu Bagikan Paket Sembako

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
  • visibility 26
  • comment 0 komentar

KODIM 1605/BELU, Satuan Tugas TNI Manunggal Membangun Desa (Satgas TMMD) 125 tahun 2025 Kodim 1605/Belu memberikan sejumlah bantuan paket sembako kepada warga masyarakat pada upacara penutupan TMMD 125 Kodim 1605/Belu yang berlangsung di Lapangan Desa Naekasa, Kecamatan Tasifeto Barat, Kabupaten Belu, Kamis (21/8/2025).

Kegiatan pemberian bantuan paket sembako kepada masyarakat yang dirangkaikan dalam kegiatan upacara penutupan TMMD ini bertujuan untuk membantu masyarakat yang kurang mampu dalam meringankan beban ekonomi masyarakat kurang mampu.

Dansatgas TMMD 125 Kodim 1605/Belu Letkol Arh Andi Yunus, S.I.P mengatakan pembagian sejumlah paket sembako kepada masyarakat ini sebagai bentuk kepedulian kepada masyarakat di lokasi tempat berlangsungnya pelaksanaan kegiatan program TMMD.

Dansatgas TMMD Letkol Andi Yunus menambahkan bahwa selain itu pembagian paket sembako ini dilakukan dalam rangka membantu meringankan beban warga yang kurang mampu dengan harapan dapat memenuhi kebutuhan akan sembako bagi masyarakat.

“Pembagian sejumlah paket sembako ini sebagai wujud nyata dari TNI dalam membantu kesulitan masyarakat pada program TMMD yang hari ini telah kita tutup pelaksanaannya” ucap Letkol Andi.

Diketahui bahwa program TMMD yang dilaksanakan ini secara umum diselenggarakan untuk membantu program Pemerintah Daerah dalam percepatan pembangunan sarana prasarana dan infrastruktur serta penanganan permasalahan sosial masyarakat di wilayah.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Desa Seraya amankan kegiatan edukasi pembuatan dan penggunaan jamu yang aman, bermutu dan bermanfaat.

    Babinsa Desa Seraya amankan kegiatan edukasi pembuatan dan penggunaan jamu yang aman, bermutu dan bermanfaat.

    • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Desa Seraya Koramil 1623-01/Karangasem Serda I Ketut Minggu Widiartha melaksanakan monitoring sekaligus pengamanan kegiatan edukasi pembuatan dan penggunaan jamu yang aman, bermutu dan bermanfaat oleh Ibu Tutik Kusuma Wardhani, S.E, M.M, M.Kes, anggota Komisi IX DPR RI di Balai Banjar Tenggang Desa Seraya, Kec/Kab. Karangasem, pada Jumat (25/07/25). Kegiatan sosialisasi dihadiri oleh […]

  • Satpolairud Polres Bangli Sambangi Pembudidaya Keramba Jaring Apung, Wujud Dukungan Ketahanan Pangan di Pesisir Danau Batur

    Satpolairud Polres Bangli Sambangi Pembudidaya Keramba Jaring Apung, Wujud Dukungan Ketahanan Pangan di Pesisir Danau Batur

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka mendukung program pemerintah di bidang ketahanan pangan sektor perikanan, personel Satpolairud Polres Bangli melaksanakan kegiatan sambang dan pembinaan kepada masyarakat pembudidaya Keramba Jaring Apung (KJA) di pesisir Danau Batur, tepatnya di Banjar Abang, Desa Abangsongan, Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli, pada Selasa (16/12/2025). Kegiatan sambang ini bertujuan untuk memberikan dukungan moril serta […]

  • Babinsa Onatali Kawal Rencana Pembangunan KDKMP, Pastikan Proses Berjalan Aman dan Tertib

    Babinsa Onatali Kawal Rencana Pembangunan KDKMP, Pastikan Proses Berjalan Aman dan Tertib

    • calendar_month Sabtu, 8 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Rote Ndao-Pada hari Sabtu, tanggal 08 November 2025 pukul 09.30 Wita, bertempat di Kantor Kelurahan Onatali, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Koptu Syahrul Ramadhan, menghadiri rapat penetapan objek lahan untuk pembangunan Koperasi Desa Karya Masyarakat Produktif (KDKMP) sekaligus melaksanakan survei lokasi rencana pembangunan. Dalam rapat tersebut dibahas beberapa hal penting, di antaranya: […]

  • Babinsa Hadir Jaga Transparansi Penyaluran BLT DD

    Babinsa Hadir Jaga Transparansi Penyaluran BLT DD

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Binafun Koramil 1604-03/Naikliu, Sertu Didit Sumanto, menghadiri sekaligus melaksanakan pendampingan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) kepada 40 Kepala Keluarga (KK) penerima bantuan manfaat. Kegiatan tersebut berlangsung di Aula Kantor Desa Binafun, Kecamatan Amfoang Tengah, Kabupaten Kupang, dengan tujuan memastikan bantuan diterima warga secara tepat sasaran. Senin (05/01/2026). Kegiatan penyaluran […]

  • TNI Hadir untuk Petani, Babinsa Bugis Awasi Lahan Siap Tanam dan Panen

    TNI Hadir untuk Petani, Babinsa Bugis Awasi Lahan Siap Tanam dan Panen

    • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Wujud nyata kepedulian TNI terhadap kesejahteraan masyarakat terus terlihat di lapangan. Salah satunya dilakukan oleh Babinsa Kelurahan Bugis Koramil 1628-01/Taliwang, Sertu Septi Candra Irawan, pada Rabu (8/10/2025) melaksanakan pendampingan dan pengawasan lahan siap tanam serta persiapan panen di wilayah binaannya. Dalam kegiatan yang berlangsung sejak pukul 10.00 WITA tersebut, Sertu Septi […]

  • Transportasi Laut Aman, Koramil 1627-01/Baa Monitoring Kedatangan Kapal Expres Bahari 8E

    Transportasi Laut Aman, Koramil 1627-01/Baa Monitoring Kedatangan Kapal Expres Bahari 8E

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Rote Ndao — Kegiatan pemantauan dan monitoring arus transportasi laut kembali dilakukan oleh aparat teritorial Koramil 1627-01/Baa. Pada Rabu, 26 November 2025, Piket Koramil yang bertugas, Serka Silvester Berek, melaksanakan pengawasan langsung di Pelabuhan Ba’a, Kelurahan Namodale, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao. Pemantauan dimulai sekitar pukul 11.00 WITA, bertepatan dengan jadwal kedatangan kapal penumpang Expres […]

expand_less