Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Pantau Wilayah,Babinsa Hadiri Acara Rembuk Stunting dan Perubahan Penetapan APBDES

Pantau Wilayah,Babinsa Hadiri Acara Rembuk Stunting dan Perubahan Penetapan APBDES

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
  • visibility 32
  • comment 0 komentar

NTT Rote Ndao – Koptu Syahrul Ramadhan Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a menghadiri kegiatan Rembuk Stunting dalam perencanaan perubahan RKPDes 2025.bertempat di kantor Desa Oelunggu Kecamatan Lobalian Kabupaten Rote Ndao,Kamis (21/8/25)

Tujuan dilaksanakannya kegiatan tersebut adalah untuk menghimpun masukan dan komitmen dari stakeholder tentang percepatan penurunan Stunting.

Dalam kegiatan koordinasi Rembuk Stunting ini untuk mencapai Percepatan Aksi penanggulangan gizi buruk dan pencegahan stunting pemerintah Kelurahan  yang telah melakukan langkah cepat penanganan dan pencegahan hal tersebut,”Ungkap Babinsa.

Permasalahan stunting harus di perhatikan serta harus selalu menjaga pola hidup sehat dikarenakan anak-anak merupakan masa depan bangsa.

(pendim 1627/Rote Ndao)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tak Kenal Lelah, Meski Hujan Tetap Berikan Pelayanan Kepada Pengguna Jalan

    Tak Kenal Lelah, Meski Hujan Tetap Berikan Pelayanan Kepada Pengguna Jalan

    • calendar_month Rabu, 10 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Mangupura – Meskipun cuaca hujan mengguyur daerah hukum Polres Badung sejak malam hingga pagi ini, hal tersebut tidak menghalangi semangat personel Polres Badung dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat. Sejak malam hingga pagi, hujan deras turun secara terus-menerus, namun personel kepolisian tetap berjaga di berbagai titik jalan raya guna memastikan keamanan dan kelancaran arus lalu […]

  • Jam Komandan, Pjs Danramil 1607-06 Lape Lopok Tekankan Disiplin dan Loyalitas Prajurit

    Jam Komandan, Pjs Danramil 1607-06 Lape Lopok Tekankan Disiplin dan Loyalitas Prajurit

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB – Bertempat di Koramil 1607-06/Lape Lopok, Kecamatan Lape, Kabupaten Sumbawa, pada Rabu (31/12/2025), Pjs Danramil 1607-06/Lape Lopok Kapten Arh Dedi Biantoro menekankan pentingnya kedisiplinan prajurit dalam menjalankan tugas serta kewajiban untuk selalu mengedepankan Sapta Marga, Sumpah Prajurit, dan 8 Wajib TNI sebagai pedoman utama dalam bersikap dan bertindak. Penekanan tersebut disampaikan saat Kapten […]

  • Mengheningkan Cipta di Tengah Malam, Kodim Manggarai Hormati Jasa Pahlawan

    Mengheningkan Cipta di Tengah Malam, Kodim Manggarai Hormati Jasa Pahlawan

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Manggarai, 16 Agustus 2025 – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Kodim 1612/Manggarai menggelar Apel Kehormatan dan Renungan Suci di Taman Makam Pahlawan (TMP) Lalong Tana Karot, Kelurahan Karot, Kecamatan Langke Rembong, Kabupaten Manggarai, Sabtu malam (16/8/2025). Upacara berlangsung khidmat tepat pukul 00.00 WITA, sebagai bentuk penghormatan kepada para pahlawan bangsa […]

  • Bhabin Sudimara Amankan Upacara Ngaben di Banjar Cengolo

    Bhabin Sudimara Amankan Upacara Ngaben di Banjar Cengolo

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Tabanan – Kehadiran aparat kepolisian di tengah masyarakat kembali terlihat dalam upaya menjaga ketertiban pelaksanaan upacara adat. Hari ini, Kamis (2/10/2025), pagi hari, Bhabinkamtibmas (Bhabin) Desa Sudimara, Aiptu I Ngh Budayasa, melaksanakan pengamanan dan pengaturan lalu lintas selama prosesi Upacara Ngaben di Banjar Cengolo, Desa Sudimara, Kecamatan Tabanan. Pengamanan ini dilakukan […]

  • Babinsa Hu’u Aktif Dukung Program Kesehatan Ibu dan Anak di Posyandu Mawar

    Babinsa Hu’u Aktif Dukung Program Kesehatan Ibu dan Anak di Posyandu Mawar

    • calendar_month Sabtu, 4 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Sabtu (4/10/2025). Dalam upaya meningkatkan derajat kesehatan masyarakat di wilayah binaan, Babinsa Desa Rasabou, Koramil 1614-03/Hu’u, Kodim 1614/Dompu, Serda Yahya melaksanakan pendampingan dan monitoring kegiatan pelayanan Posyandu Mawar yang berlangsung di Dusun Rasabou, Kecamatan Hu’u, Kabupaten Dompu. Kegiatan Posyandu yang rutin dilaksanakan setiap bulan ini merupakan bagian dari program pemerintah dalam rangka […]

  • Babinsa Koramil 1618-05/Biut Laksanakan Komsos di Desa Hauteas, Bahas Ketahanan Pangan dan Kendala Petani

    Babinsa Koramil 1618-05/Biut Laksanakan Komsos di Desa Hauteas, Bahas Ketahanan Pangan dan Kendala Petani

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Jumat 05 September 2025, Babinsa Koramil 1618-05/Biut, Kopda Siprianus Juanda Mau, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) bersama masyarakat di Desa Hauteas, Kecamatan Biboki Utara, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Kegiatan komsos yang dilaksanakan di area persawahan ini bertujuan untuk mempererat hubungan antara TNI dan Masyarakat, serta mendengarkan langsung aspirasi dan permasalahan yang dihadapi para […]

expand_less