Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Taloetan Koramil Batakte Tingkatkan Kepedulian Lingkungan Bersama

Babinsa Taloetan Koramil Batakte Tingkatkan Kepedulian Lingkungan Bersama

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
  • visibility 24
  • comment 0 komentar

NTT-KUPANG, – Babinsa Taloetan Koramil 1604-06/Batakte, Serka Jhenry Tualaka, melaksanakan kegiatan karya bakti bersama warga binaan di Desa Taloetan, Kecamatan Nekamese, Kabupaten Kupang. Kegiatan ini difokuskan pada penataan dan pembuatan pagar indah di sekitar rumah-rumah warga yang berlokasi di RT 12 RW 04 Dusun 5. Kamis (21/08/2025).

Masyarakat tampak antusias mengikuti kegiatan gotong royong ini. Dengan penuh semangat, warga bersama Babinsa saling bahu membahu mengangkat material, memasang pagar, hingga merapikan lingkungan. Kehadiran Babinsa memberikan motivasi tersendiri bagi warga untuk lebih peduli terhadap kebersihan dan keindahan lingkungan sekitar.

Menurut Serka Jhenry Tualaka, kegiatan karya bakti ini bukan hanya sekadar membangun pagar, tetapi juga sebagai sarana mempererat hubungan antara TNI dengan masyarakat. “Melalui gotong royong seperti ini, kita bisa membangun kebersamaan dan memperkuat rasa persatuan di tengah masyarakat,” ujarnya.

Dengan adanya kegiatan ini, lingkungan Desa Taloetan tampak lebih tertata dan asri. Karya bakti ini diharapkan terus berlanjut di masa mendatang sehingga semangat gotong royong semakin mengakar, serta hubungan antara Babinsa dengan masyarakat binaannya semakin erat dan harmonis. (Pendim1604).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Didampingi Babinsa, Siswa SMP N 1 Banjar Nikmati Makan Bergizi Gratis dari Dapur BGN Dencarik

    Didampingi Babinsa, Siswa SMP N 1 Banjar Nikmati Makan Bergizi Gratis dari Dapur BGN Dencarik

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Buleleng, Banjar – Program Makan Bergizi Gratis (MBG) kembali menyasar siswa sekolah di wilayah Kecamatan Banjar. Kali ini, SMP Negeri 1 Banjar menjadi lokasi penyaluran, dengan total penerima sebanyak 367 siswa. Kegiatan ini dimulai dari dapur BGN Dencarik, Rabu (30/7) Guna memastikan kelancaran dan ketertiban pelaksanaan, Babinsa Desa Banjar yang diwakili oleh Serda Gede Roby […]

  • Wujudkan Wilayah Aman, Babinsa Wilamaci dan Kapolsek Monta Turun Patroli Bersama

    Wujudkan Wilayah Aman, Babinsa Wilamaci dan Kapolsek Monta Turun Patroli Bersama

    • calendar_month Sabtu, 4 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Monta_Bima – Jum’at (03/10/2025), anggota Koramil 1608-07/Monta yang dipimpin Sertu Khairil, Babinsa Desa Wilamaci bersama empat orang anggota, melaksanakan kegiatan patroli gabungan bersama Polsek Monta yang dipimpin langsung oleh Kapolsek Monta Iptu Sudarto bersama sebelas personelnya. Patroli ini dilaksanakan dengan menyasar wilayah Kecamatan Monta, Kabupaten Bima, sebagai langkah antisipasi terhadap perkembangan situasi (Bangsit) dan upaya […]

  • Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM

    Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

      Mangupura – Program Polantas Menyapa terus dilaksanakan sebagai wujud komitmen Polri dalam meningkatkan kualitas pelayanan publik, khususnya pada layanan penerbitan SIM. Melalui pendekatan yang humanis, personel Satlantas hadir memberikan pendampingan dan penjelasan langsung kepada masyarakat saat proses uji praktik dan administrasi di Satpas. Sabtu (3/1/26) Kasat Lantas Polres Badung AKP Ni Luh Tiviasih, SH, […]

  • Dandim Cup III 2025 Jadi Ajang Prestasi dan Silaturahmi Masyarakat Dompu

    Dandim Cup III 2025 Jadi Ajang Prestasi dan Silaturahmi Masyarakat Dompu

    • calendar_month Sabtu, 4 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Kodim 1614/Dompu menggelar acara penutupan Tournament Bola Voli Dandim Cup III Tahun 2025 pada Sabtu (4/10/2025) malam di Lapangan Voli Makodim 1614/Dompu, Jalan A. Yani, Kelurahan Dorotangga, Kecamatan Dompu. Kegiatan ini sekaligus menjadi rangkaian peringatan HUT TNI ke-80 dan disaksikan sekitar 1.700 penonton. Upacara penutupan dipimpin langsung oleh Dandim 1614/Dompu, Letkol Czi […]

  • Babinsa Koramil 1602-01/Ende Hadir Jaga Ketertiban dalam Turnamen Bola Voli Imapare Cup

    Babinsa Koramil 1602-01/Ende Hadir Jaga Ketertiban dalam Turnamen Bola Voli Imapare Cup

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Pratu Marianus Rugi Naga, melaksanakan pengamanan pada kegiatan Turnamen Bola Voli Imapare Cup VIII yang digelar di Dusun Ndetukune, Desa Jegharangga, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende, Senin malam (4/8/2025). Kegiatan berlangsung mulai pukul 18.00 hingga 20.30 WITA dan berjalan dengan tertib serta aman. Turnamen ini diikuti oleh sejumlah tim voli lokal yang […]

  • Warga Niranusa Apresiasi Kehadiran Babinsa dalam Kegiatan Pamwil dan Pembinaan Lingkungan

    Warga Niranusa Apresiasi Kehadiran Babinsa dalam Kegiatan Pamwil dan Pembinaan Lingkungan

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ende, — Dalam rangka memastikan keamanan wilayah serta memperkuat kedekatan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Niranusa, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende. Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 08.10 WITA tersebut dipimpin oleh Sertu Donatus Kiri, Babinsa Desa Niranusa. Kehadiran Babinsa mendapatkan sambutan baik dari warga yang […]

expand_less