Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Wujudkan Rasa Aman, Samapta Polsek Abiansemal Rutin Sambangi ATM BPD Bali

Wujudkan Rasa Aman, Samapta Polsek Abiansemal Rutin Sambangi ATM BPD Bali

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
  • visibility 28
  • comment 0 komentar

ABIANSEMAL – Polsek Abiansemal melalui Unit Samapta terus meningkatkan kegiatan patroli malam hari dengan menyasar lokasi perbankan, salah satunya ATM BPD Bali. Patroli ini dilakukan sebagai bentuk langkah preventif dalam mencegah terjadinya aksi kriminalitas yang berpotensi mengganggu kenyamanan nasabah saat melakukan transaksi. Rabu malam (20/8/2025)

Dalam kegiatan tersebut, personel Samapta tidak hanya melakukan pengecekan situasi sekitar ATM, tetapi juga menyampaikan imbauan kepada masyarakat agar tetap waspada dan berhati-hati ketika bertransaksi, khususnya di malam hari.

Pawas Polsek Abiansemal IPDA I Wayan Sudira, S.E., seijin Kapolsek Abiansemal Kompol I Nyoman Karang Adiputra, S.H., menyampaikan bahwa patroli rutin di area Perbankan menjadi salah satu prioritas guna menjamin rasa aman bagi masyarakat.

“Kami hadir untuk memberikan rasa tenang dan memastikan aktivitas perbankan berjalan lancar tanpa gangguan,” ujarnya. (21/8)

Dengan adanya patroli yang dilakukan secara rutin ini, diharapkan dapat menciptakan lingkungan yang aman, nyaman, dan kondusif bagi masyarakat serta memberikan kepercayaan lebih kepada warga dalam melakukan aktivitas Perbankan.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Hadir di Tengah Warga, Babinsa Keramas Jaga Kekompakan dan Keamanan Perayaan Kemerdekaan

    Hadir di Tengah Warga, Babinsa Keramas Jaga Kekompakan dan Keamanan Perayaan Kemerdekaan

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Gianyar – Blahbatuh Sabtu (16/8/2025), Suasana penuh semangat kebersamaan tampak di Jabe Pura Dalem Agung, Desa Keramas, Kecamatan Blahbatuh, Kabupaten Gianyar. Ratusan warga berkumpul untuk mengikuti jalan santai dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia. Kegiatan ini berlangsung meriah dengan kehadiran seluruh elemen masyarakat, mulai dari perangkat desa, tokoh adat, ibu-ibu PKK, […]

  • Koramil 1612-02/Reo Dukung Penuh Pembangunan Koperasi Merah Putih di Reok

    Koramil 1612-02/Reo Dukung Penuh Pembangunan Koperasi Merah Putih di Reok

    • calendar_month Rabu, 7 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    REO, Manggarai – Sinergi antara TNI dan Pemerintah Daerah kembali terlihat dalam kegiatan survei lokasi dan pengukuran lahan Koperasi Merah Putih (KDKMP) yang dilaksanakan pada Selasa, 6 Januari 2026, di Terminal Penumpang Reo, Jalan Raya Reo–Ruteng, Desa Salama, Kecamatan Reok, Kabupaten Manggarai. Kegiatan ini diikuti oleh Bati Tuud Koramil 1612-02/Reo, Peltu Lasiman, bersama jajaran Pemerintah […]

  • Tingkatkan Keamanan Wilayah, Babinsa Gelar PAM di Pelabuhan Poto Tano

    Tingkatkan Keamanan Wilayah, Babinsa Gelar PAM di Pelabuhan Poto Tano

    • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban wilayah, Babinsa Desa Senayan, Koramil 1628-04/Poto Tano, Sertu Chaeruddin, melaksanakan kegiatan pengamanan (PAM) di Pelabuhan Penyeberangan Poto Tano, Sabtu (25/10/2025) pukul 08.20 WITA. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan situasi pelabuhan tetap aman, tertib, dan kondusif, mengingat pelabuhan Poto Tano merupakan pintu gerbang utama transportasi laut […]

  • Babinsa 1623-07/Selat Gotong Royong Bersihkan Sampah di Aliran Sungai.

    Babinsa 1623-07/Selat Gotong Royong Bersihkan Sampah di Aliran Sungai.

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Karangasem : Babinsa Desa Muncan dari Koramil 1623-07/Selat, Sertu I Wayan Astawa Yasa, bersama warga setempat melaksanakan kegiatan gotong royong untuk membersihkan Tukad Lantang ( Sungai Panjang ) Desa Muncan Kecamatan Selat Kabupaten Karangasem, pada hari Sabtu (15/11/2025)   Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga kebersihan lingkungan serta mencegah potensi banjir yang sering terjadi akibat tersumbatnya […]

  • Wujud Kepedulian TNI, TMMD ke-126 Kodim 1625/Ngada Percepat Pemasangan Pipa Air Bersih di Benteng Tawa

    Wujud Kepedulian TNI, TMMD ke-126 Kodim 1625/Ngada Percepat Pemasangan Pipa Air Bersih di Benteng Tawa

    • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ngada, 25 Oktober 2025 – Satuan Tugas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 Kodim 1625/Ngada terus menunjukkan komitmennya dalam membantu meningkatkan kesejahteraan masyarakat pedesaan. Kali ini, kegiatan difokuskan pada penggalian lubang untuk penanaman pipa air bersih di lokasi pipanisasi Desa Benteng Tawa, Kecamatan Riung Barat, Kabupaten Ngada, dengan capaian progres mencapai 85 persen. Kegiatan ini […]

  • Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Aktif Jaga Kondusivitas Wilayah Binaan

    Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Aktif Jaga Kondusivitas Wilayah Binaan

    • calendar_month Kamis, 15 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 2
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Heriyanto, melaksanakan kegiatan patroli malam untuk menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan. Kegiatan ini dilakukan pada Rabu, 14 Januari 2026, pukul 21.00 WITA, di wilayah binaan Koramil 1628-01/Taliwang. Dalam patroli tersebut, Babinsa juga memberikan imbauan kepada warga agar selalu menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan, serta meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap […]

expand_less