Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Komsos Bersama Warga Babinsa Bantu Bersihkan Hasil Panen Bawang Merah

Komsos Bersama Warga Babinsa Bantu Bersihkan Hasil Panen Bawang Merah

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
  • visibility 22
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Babinsa Serka Haris Lakuy komsos dengan warga komplek persawahan Suhu Desa Lekona kecamatan pantai baru,Kabupaten Rote Ndao,Babinsa bantu membersihkan hasil panen bawang merah yang selesai di panen,Rabu (20/8/25)

Babinsa menyampaikan saat pendampingan kepada petani, bawang merah adalah perkuatan ketahanan pangan, di samping tanaman yang sudah lazim ditanam petani di lahan ini. Ternyata dari hasil panen lahan disini juga sangat berpotensi untuk ditanami bawang yang merupakan salah satu komuditi sangat ekonomis bagi masyarakat dalam pengembangan tanaman bawang merah” ujarnya.

Lebih lanjut dikatakannya, bawang merah merupakan kebutuhan masyarakat sebagai kebutuhan sehari-hari. Semua masakan membutuhkan bawang merah oleh karena itu untuk menekan agar harga bawang di pasaran tetap stabil maka perlu diadakan penanaman bawang di wilayah ini.

Dengan adanya kegiatan panen bawang ini, semoga petani dapat termotivasi atau terdorong untuk terus bersemangat dalam bertani maupun berkebun dan terus meningkatkan hasil produksi, sehingga tarap hidup masyarakat menjadi lebih baik.

Pendim 1627/Rote Ndao

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wujudkan TTU yang Tangguh, Dandim 1618/TTU Dorong Beta Timor Jadi Penggerak

    Wujudkan TTU yang Tangguh, Dandim 1618/TTU Dorong Beta Timor Jadi Penggerak

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Dalam semangat membentuk generasi muda yang tangguh, berkarakter dan berjiwa nasionalis, Dandim 1618/TTU Letkol Arm Didit Prasetyo Purwanto, S.E., memberikan materi Wawasan Kebangsaan pada Pelatihan Dasar Kader Beta Timor Tahap II., yang berlangsung pada Selasa, 5 Agustus 2025, bertempat di Markas Ormas Beta Timor, Kelurahan Aplasi, Kecamatan Kota Kefamenanu, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). […]

  • Kodim 1624/Flotim Laksanakan Upacara 17-an, Wujudkan TNI yang Prima dan Profesional

    Kodim 1624/Flotim Laksanakan Upacara 17-an, Wujudkan TNI yang Prima dan Profesional

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Larantuka – Dalam rangka memupuk semangat nasionalisme serta meningkatkan disiplin dan tanggung jawab sebagai prajurit TNI, Kodim 1624/Flores Timur melaksanakan Upacara Bendera 17-an yang berlangsung di Lapangan Makodim 1624/Flotim, Kelurahan Lokea, Kecamatan Larantuka, Kabupaten Flores Timur, pada Jumat (17/10/2025). Bertindak selaku Inspektur Upacara, Komandan Kodim 1624/Flotim Letkol Inf. M. Nasir Simanjuntak, S.Ag., M.I.P., dengan Komandan […]

  • TNI AD Bersama Pemerintah Desa Bahas Penanganan Stunting di Karera

    TNI AD Bersama Pemerintah Desa Bahas Penanganan Stunting di Karera

    • calendar_month Sabtu, 4 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur,Babinsa Koramil 06/Karera,Kodim 1601/Sumba Timur,Sertu Ferdinan, menghadiri kegiatan Rapat Rutin Rumah Desa Sehat (RDS) Triwulan III sekaligus Musyawarah Desa Rembug Stunting Tahun Anggaran 2025, yang dilaksanakan di rumah Bapak Desa Tandula Jangga, Kecamatan Karera, Kabupaten Sumba Timur,pada Sabtu (04/10/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan koordinasi lintas sektor dalam upaya mewujudkan masyarakat sehat serta menekan […]

  • Peran Aktif Koramil Nusa Penida Sukseskan MBG, Danramil Utus Babinsa Sukseskan Monitoring Asistensi Percepatan Pelaksanaan Pembangunan SPPG Dari Kemendagri

    Peran Aktif Koramil Nusa Penida Sukseskan MBG, Danramil Utus Babinsa Sukseskan Monitoring Asistensi Percepatan Pelaksanaan Pembangunan SPPG Dari Kemendagri

    • calendar_month Kamis, 30 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam Rangka memastikan keamanan, kelancaran serta kesuksesan Kemendagri beserta rombongan terkait Monitoring Asistensi Percepatan Pelaksanaan Pembangunan Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Provinsi Bali Di Nusa Penida, Danramil 1610-04/Nusa Penida Mayor Inf Suparno Hadi menerjunkan Babinsa jajarannya untuk melaksanakan pendampingan dan pengamanan, Rabu ( 29/10/25 ). Danramil 1610-04/Nusa Penida Mayor Inf Suparno Hadi menyampaikan bahwa […]

  • ‎Babinsa Pijot Utara dan Montong Belae Gelar Patroli Malam Bersama Warga di Keruak

    ‎Babinsa Pijot Utara dan Montong Belae Gelar Patroli Malam Bersama Warga di Keruak

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Babinsa Desa Pijot Utara, Sertu Kardiadi bersama Babinsa Desa Montong Belae, Serda Iswadi Harianto dari Koramil 1615-04/Keruak, melaksanakan patroli malam bersama pemuda dan masyarakat di Dusun Montong Renggi, Desa Montong Belae, Kecamatan Keruak, Kabupaten Lombok Timur, Rabu (17/09/2025). ‎ ‎Patroli ini digelar sebagai upaya menjaga keamanan dan ketertiban wilayah. ‎ ‎Dalam kegiatan […]

  • Koptu Made Nuriana Beri Motivasi Dan Pesan Positif kepada Anak SDN Jumpai

    Koptu Made Nuriana Beri Motivasi Dan Pesan Positif kepada Anak SDN Jumpai

    • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Klungkung, – Suasana hangat penuh keakraban terlihat kental mewarnai komunikasi Babinsa dan anak-anak kelas 6 SDN Jumpai. Komunikasi yang digelar pada Senin ( 08/09/25 ) di depan Kantor Desa Jumpai., Kecamatan/Kabupaten Klungkung tersebut dilaksanakan dalam rangka program sekolah terkait profesi. Ni Kadek Anggun Aprilia salah satu anak saat dikonfirmasi mengatakan bahwa ini merupakan bagian dari […]

expand_less