Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Ende Aktif Pantau Keamanan dan Sosialisasi Kesehatan di Kelurahan Kotaratu

Babinsa Ende Aktif Pantau Keamanan dan Sosialisasi Kesehatan di Kelurahan Kotaratu

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
  • visibility 22
  • comment 0 komentar

Ende, – Dalam rangka menjaga keamanan dan mempererat hubungan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Abdullah M Ambry, melaksanakan kegiatan Monitoring Pamwil dan Komunikasi Sosial (Komsos) di lingkungan Ndao, Kelurahan Kotaratu, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung mulai pukul 09.51 WITA hingga selesai dengan situasi berjalan aman dan tertib.20 Agustus 2025.

Kegiatan tersebut bertujuan untuk memantau keamanan wilayah guna mewujudkan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaan serta memberikan rasa nyaman dan aman kepada warga. Selain itu, Serka Abdullah juga menghimbau masyarakat agar tetap menjaga kesehatan dan kebersihan lingkungan sekitar.

Dalam kegiatan yang berlangsung penuh keakraban tersebut, turut hadir 7 orang warga dari lingkungan Ndao. Kehadiran Babinsa di tengah-tengah masyarakat mendapat respon positif dan antusiasme yang tinggi dari warga setempat.

Menurut Serka Abdullah, kegiatan Monitoring Pamwil dan Komsos merupakan tugas pokok Satkowil sebagai garda terdepan TNI AD yang senantiasa hadir menjaga keamanan dan memperkuat sinergi dengan masyarakat. “Kehadiran kami di sini untuk memastikan situasi tetap kondusif dan masyarakat merasa terlindungi serta didengar kebutuhannya,” ujarnya.

Kegiatan diakhiri dengan suasana yang harmonis dan dokumentasi kegiatan telah dilaporkan ke Komando atas sebagai bentuk pertanggungjawaban.

(Pendim1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Desa Tokbesi Laksanakan Anjangsana, Dukung Pengembangan UMKM Warga

    Babinsa Desa Tokbesi Laksanakan Anjangsana, Dukung Pengembangan UMKM Warga

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Sabtu 06 September 2025, Melalui kedekatan dengan Rakyat, Babinsa hadir di garis terdepan membangun kebersamaan, memperkokoh kemanunggalan TNI dan Rakyat, serta menjalin kerja sama demi terwujudnya Desa yang tangguh dan mandiri, Sertu Ferdinand Bata, Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, melaksanakan kegiatan anjangsana ke salah satu rumah Warga binaannya yang berada di Desa Tokbesi, Kec. Biboki Selatan, […]

  • Babinsa Koramil 1626-01/Bangli Dampingi Uji Coba Demo Masak 150 Paket MBG Bersama SPPG Mitra Alota Agung Bali

    Babinsa Koramil 1626-01/Bangli Dampingi Uji Coba Demo Masak 150 Paket MBG Bersama SPPG Mitra Alota Agung Bali

    • calendar_month Sabtu, 30 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Bangli – Sebagai wujud pendampingan terhadap program pemerintah dalam peningkatan gizi masyarakat, Babinsa Kelurahan Cempaga, Koramil 01/Bangli, Kodim 1626/Bangli, Serka I Nengah Artawan, melaksanakan pemantauan sekaligus pendampingan kegiatan Demo Masak 150 Paket Makan Bergizi Gratis (MBG) dalam rangka uji coba operasional sebelum SPPG resmi beroperasi, dengan tujuan mengukur kecepatan, ketepatan, serta kesiapan tim dalam mengolah […]

  • Antisipasi Pencurian, Kapolsek Banjarangkan Pimpin Langsung Patroli.

    Antisipasi Pencurian, Kapolsek Banjarangkan Pimpin Langsung Patroli.

    • calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Klungkung – Menyikapi adanya aksi pencurian yang terjadi di wilayah hukum Polsek Banjarangkan, baik yang telah berhasil diungkap maupun yang masih dalam proses penyelidikan, Kapolsek Banjarangkan AKP I Ketut Budiarsana, S.H., M.H. mengambil langkah cepat dengan memimpin langsung pelaksanaan Patroli Kegiatan Rutin yang Ditingkatkan (KRYD),(12/7). Guna memaksimalkan pengawasan, personel dibagi menjadi dua kelompok patroli antara […]

  • Satbinmas Polres Tabanan Sambangi Pengemudi Online, Ajak Tertib Berlalu Lintas dan Waspada Kejahatan Jalanan

    Satbinmas Polres Tabanan Sambangi Pengemudi Online, Ajak Tertib Berlalu Lintas dan Waspada Kejahatan Jalanan

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Polda Bali -Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam upaya menciptakan keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcarlantas), Satuan Binmas Polres Tabanan melaksanakan kegiatan sambang dan edukasi kepada para pengemudi ojek online pada Selasa (28/10/2025) siang. Kegiatan berlangsung di dua lokasi, yaitu Toko Modern Alfamart dan M Mart di Jalan Bypass Sanggulan, Kediri, Kabupaten Tabanan. […]

  • Patroli Preventif Malam Hari, Samapta Polsek Abiansemal Pantau Aktivitas Di Perbankan BRI

    Patroli Preventif Malam Hari, Samapta Polsek Abiansemal Pantau Aktivitas Di Perbankan BRI

    • calendar_month Sabtu, 10 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas agar tetap aman dan kondusif, Samapta Polsek Abiansemal melaksanakan patroli preventif pada malam hari dengan menyasar kawasan Perbankan BRI yang berada di desa Mambal, kecamatan Abiansemal, Badung. Jumat (9/1/2026) malam. Kegiatan patroli tersebut dilaksanakan sebagai upaya pencegahan terhadap potensi gangguan kamtibmas dan tindak kriminalitas, khususnya di objek vital […]

  • 3. Koramil 1627-01/Ba’a Dukung Pemerintah Sukseskan Program Makan Bergizi Gratis di 18 Titik Wilayah Rote Ndao

    3. Koramil 1627-01/Ba’a Dukung Pemerintah Sukseskan Program Makan Bergizi Gratis di 18 Titik Wilayah Rote Ndao

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka mendukung program pemerintah di bidang peningkatan gizi masyarakat, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Koptu Syahrul Ramadhan, melaksanakan pendampingan dan monitoring kegiatan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di wilayah Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan ini dilaksanakan pada Kamis, 16 Oktober 2025, mulai pukul 07.00 WITA, bertempat di Kompleks Perkantoran Ti’i Langga Permai, Jl. Lekunik, […]

expand_less