Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Gotong Royong Songsong Upacara Keagamaan, Babinsa Tohpati Sebut Sarana Efektif Bangun Kebersamaan

Gotong Royong Songsong Upacara Keagamaan, Babinsa Tohpati Sebut Sarana Efektif Bangun Kebersamaan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
  • visibility 25
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Terus berbaur, manunggal dan memberikan warna positif si wilayah binaan,Babinsa Tohpati Koramil 1610-02/Banjarangkan Kopda Komang Puspantara bersama Kepala Desa dan seluruh perangkat Desa Tohpati menggelar kegiatan gotongroyong.

Aksi gotong royong ini dilaksanakan pada Selasa ( 19/08/25 ) di Pura Pengerubungandan Balai Masyarakat Desa Tohpati.

Anak Agung Gde Dalem Kades Tohpati menerangkan bahwa hari ini bersama pak Babinsadan staf desa kita menggelar gotong royong pembersihan dan pemasangan wastra di Pura Pengerubungan dan Balai Masyarakat Desa Tohpati.

Aksi pagi ini dilaksanakan dalam rangka piodalan Pura Pegerubungan dan pemelaspasan Balai Masyarakat yang telah rampung di perbaiki. Upacara tersebut akan dilaksanakan pada Rabu besok,”imbuhnya.

Sementara itu, Babinsa Tohpati Kopda KomangPuspantara menambahkan bahwa gotong royong pagi ini menjadi salah satu bukti nyata bahwa sinergitas dan kekompakan aparat kewilayahan bersama aparatur desa sangat terjalin dengan baik.

Melalui kegiatan-kegiatan seperti ini, selaku Babinsa dirinya juga berharap akansemakin memperkuat hubungan kinerja dan koordinasi antara Babinsa dan Pemdes. Hal tersebut tentunya akan sangat bermanfaat dalam mensukseskan berbagai program dan kegiatan yang digulirkan Pemdes di wilayah,”jelasnya.

Disamping sebagai upaya penyiapan upacara besok, kegiatan ini menjadi sarana efektif pula dalam membangun kebersamaan serta kepedulian kita terhadap kebersihan
lingkungan,”pungkasnya. ( pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Optimalkan Pembangunan Daerah, Babinsa Yehembang Kangin Pastikan Keamanan Pembongkaran Aset.

    Optimalkan Pembangunan Daerah, Babinsa Yehembang Kangin Pastikan Keamanan Pembongkaran Aset.

    • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 59
    • 0Komentar

    JEMBRANA – Babinsa Desa Yehembang Kangin, Kopka Dewa Putu Wirya, melaksanakan pemantauan langsung terhadap proses pembongkaran Mes Guru yang berlokasi di Banjar Tegak Gede, Desa Yehembang Kangin, Kecamatan Mendoyo, Kabupaten Jembrana, Senin (22/12/2025). Pembongkaran bangunan tersebut dilakukan sebagai langkah awal penyiapan lahan yang rencananya akan digunakan untuk pembangunan Gerai KDKMP. Langkah ini merupakan bagian dari […]

  • Tingkatkan Komsos, Babinsa Ranggo Hadiri Persiapan Hajatan Warga

    Tingkatkan Komsos, Babinsa Ranggo Hadiri Persiapan Hajatan Warga

    • calendar_month Kamis, 24 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Wujud nyata kedekatan antara TNI dan rakyat kembali ditunjukkan oleh Babinsa Desa Ranggo, Serka Rusli, anggota Koramil 1614-03/Hu’u. Pada Kamis malam, 24 Juli 2025, Serka Rusli melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) sekaligus membantu warga menyusun undangan untuk acara hajatan keluarga di Dusun Mangga Dua, Desa Ranggo, Kecamatan Hu’u, Kabupaten Dompu. Kehadiran Babinsa […]

  • Babinsa Hadir Ringankan Beban Warga Desa Nuataus Barat

    Babinsa Hadir Ringankan Beban Warga Desa Nuataus Barat

    • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Desa Nuataus Koramil 1604-05/Sulamu, Serka Simran Yoksan Masus, hadir di tengah masyarakat dengan membantu pembuatan rumah milik Bapak Diskon Tanau. Kegiatan tersebut berlangsung di RT 012 RW 06, Desa Nuataus, Kecamatan Fatuleu Barat, sebagai wujud nyata kepedulian TNI terhadap warga binaannya. Sabtu (27/12/2025). Kehadiran Babinsa dalam kegiatan gotong royong ini bertujuan untuk […]

  • Babinsa Kawal Program Makan Bergizi Gratis Wujudkan Generasi Emas, 437 Siswa Terima Asupan Sehat

    Babinsa Kawal Program Makan Bergizi Gratis Wujudkan Generasi Emas, 437 Siswa Terima Asupan Sehat

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Denpasar, 8 September 2025 – Komitmen pemerintah dalam meningkatkan kualitas gizi anak usia sekolah terus diwujudkan melalui Program Makan Bergizi Gratis (MBG). Pada Senin (08/09), program ini menyasar siswa-siswi SD Negeri 1 dan SD Negeri 2 Panjer, yang berlokasi di Jalan Tukad Pancoran, Kelurahan Panjer, Kecamatan Denpasar Selatan, Kota Denpasar. Sebanyak 437 siswa menerima paket […]

  • Sambangi Hotel Aston Polsek Kuta Utara Beri Rasa Aman Wisatawan

    Sambangi Hotel Aston Polsek Kuta Utara Beri Rasa Aman Wisatawan

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Kuta Utara. Polsek Kuta Utara melalui Unit Samapta terus melaksanakan Blue Light Patrol guna menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di daerah hukum Polsek Kuta Utara serta mencegah terjadinya gangguan kamtibmas. Minggu (10/8/2025) pukul 22.00 Wita. Kegiatan Blue Light Patrol di pimpin langsung Kanit Samapta Iptu Gede Wirata sambangi Hotel Aston, dan tempat hiburan malam di […]

  • Kodim 1614/Dompu Perketat Keamanan Lewat Patroli Cipkon Menjelang Nataru

    Kodim 1614/Dompu Perketat Keamanan Lewat Patroli Cipkon Menjelang Nataru

    • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Kodim 1614/Dompu melaksanakan kegiatan Patroli Cipta Kondisi (Cipkon) Keamanan dalam rangka Pengamanan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di wilayah Kabupaten Dompu, Sabtu malam (27/12/2025). Kegiatan tersebut bertujuan untuk menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) selama perayaan hari besar keagamaan dan pergantian tahun. Patroli Cipkon dipimpin langsung oleh Pasi Ops Kodim […]

expand_less