Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Upacara Peringatan HUT RI ke-80 di wilayah Polsek Selemadeg Timur.

Upacara Peringatan HUT RI ke-80 di wilayah Polsek Selemadeg Timur.

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
  • visibility 23
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan – Polsek Selemadeg Timur.” Minggu,17 Agustus 2025. Upacara peringatan Hari Ulang Tahun Republik Indonesia ke-80 digelar dengan khidmat di lapangan Umum Desa Tangguntiti, Kecamatan Selemadeg Timur. Bertindak sebagai Inspektur Upacara (Irup) adalah Bapak Camat I Wayan Sudarya, S.Sos, M.Si. yang memimpin jalannya upacara dengan penuh wibawa.

Perwira Upacara Iptu I Made Arya dan Komandan Upacara Aiptu I Gede Putu Sukarta menjalankan tugasnya dengan baik, memastikan seluruh prosesi upacara berjalan lancar dan tertib. Peserta upacara terdiri dari Staf Camat Selemadeg Timur, perangkat desa se-Kecamatan Selemadeg Timur, anggota TNI-Polri, unsur masyarakat / tokoh masyarakat serta anak-anak dari tingkat SD, SMP, dan siswa-siswi SMKN 3 Tabanan.

Upacara dimulai tepat pukul 08.00 Wita dan berlangsung dengan penuh semangat dan kebanggaan. Peserta upacara menunjukkan disiplin dan keseriusan dalam mengikuti setiap tahapan upacara, dari penghormatan kepada inspektur upacara hingga pembacaan teks Pancasila dan Proklamasi Kemerdekaan Indonesia.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H, Kapolsek Seltim AKP I Nyoman Artadana, S.H.,M.H. menyampaikan
Dengan peringatan HUT RI ke-80 ini, diharapkan semangat kemerdekaan dan kebersamaan dapat terus terjalin di kalangan masyarakat Kecamatan Selemadeg Timur, serta menjadi momentum untuk meningkatkan kesadaran dan partisipasi dalam membangun bangsa dan negara.” Dengan Tema “Bersatu Berdaulat, Rakyat Sejahtera, Indonesia Maju” Tegasnya.

(humas Polsek Seltim).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tak Kenal Lelah, Raimas Polres Badung Patroli Dini Hari Demi Keamanan Canggu

    Tak Kenal Lelah, Raimas Polres Badung Patroli Dini Hari Demi Keamanan Canggu

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Mangupura – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Harkamtibmas), personel Unit Raimas Sat Samapta Polres Badung melaksanakan patroli dini hari di wilayah hukum Polres Badung, Jumat (31/10/2025) pukul 03.23 Wita. Kegiatan patroli tersebut menyasar jalur utama Canggu–Tibubeneng yang dikenal sebagai kawasan wisata dan pusat aktivitas malam di Kabupaten Badung. Patroli yang dipimpin oleh Aipda […]

  • Mayor Kav I Nyoman Arya Jayantara Pimpin Upacara Rutin Hari Senin Kodim Tabanan

    Mayor Kav I Nyoman Arya Jayantara Pimpin Upacara Rutin Hari Senin Kodim Tabanan

    • calendar_month Senin, 22 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

      Tabanan – Kodim 1619/Tabanan menggelar upacara bendera hari Senin yang berlangsung khidmat di halaman Makodim 1619/Tabanan, Senin pagi. Upacara tersebut dipimpin langsung oleh Kepala Staf Kodim (Kasdim) 1619/Tabanan, Mayor Kav I Nyoman Arya Jayantara, dan diikuti oleh seluruh personel TNI serta ASN Kodim 1619/Tabanan. Upacara hari Senin merupakan kegiatan rutin yang bertujuan untuk memelihara […]

  • Wakapolsek Kerambitan Hadiri Peresmian Papan Peringatan dan kegiatan Diskusi Bersama terkait menjaga keamanan di Pantai Pasut.

    Wakapolsek Kerambitan Hadiri Peresmian Papan Peringatan dan kegiatan Diskusi Bersama terkait menjaga keamanan di Pantai Pasut.

    • calendar_month Senin, 1 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek kerambitan, Senin 1 September 2025; Wakapolsek Kerambitan AKP I Gst Kt. Suarcana didampingi Kanit Reskrim Polsek Kerambitan menghadiri Peresmian Pemasangan Papan Peringatan Berenang di pantai Pasut dan kegiatan Diskusi Bersama terkait menjaga keamanan Pantai bertempat di Villa Amertha Pasut. Kegiatan berlangsung mulai pukul 09.00 Wita s/d 10.40 Wita. Hadir pada keaempatan tersebut diantaranya […]

  • Patroli Siskamling Kecamatan Langgudu Berhasil Cegah Pergaulan Bebas dan Bahaya Senjata Tajam

    Patroli Siskamling Kecamatan Langgudu Berhasil Cegah Pergaulan Bebas dan Bahaya Senjata Tajam

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Langgudu _ Pada Minggu malam , 28 September 2025, telah dilaksanakan kegiatan patroli siskamling di wilayah Kecamatan Langgudu, Kabupaten Bima. Patroli ini bertujuan untuk memantau situasi wilayah sekaligus mengantisipasi perkembangan situasi yang dapat mengganggu keamanan dan ketertiban masyarakat. Kegiatan diikuti oleh anggota Posramil Langgudu Dpp Serma Abdullah beserta empat anggota pendamping, Anggota Linmas, serta tokoh […]

  • “Polres Karangasem Terima Kunjungan Kapolda Bali, Pesan Kunci: “Kebanggaan Muncul Saat Masyarakat Puas dengan Pelayanan Kita

    “Polres Karangasem Terima Kunjungan Kapolda Bali, Pesan Kunci: “Kebanggaan Muncul Saat Masyarakat Puas dengan Pelayanan Kita

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Kapolda Bali, Irjen Pol. Daniel Adityajaya, S.H., S.I.K., M.Si., beserta Ketua Bhayangkari Daerah Bali Ny. Didit Daniel Adityajaya melakukan kunjungan kerja ke Markas Komando (Mako) Polres Karangasem pada Rabu (6/8/2025). Rombongan disambut langsung oleh Kapolres Karangasem AKBP Joseph Edward Purba, S.H., S.I.K., M.H. dan Ketua Bhayangkari Cabang Karangasem berserta Forkompinda Kabupaten Karangasem Dalam […]

  • Babinsa Koramil 02/Rindi Umalulu Dukung Kegiatan MBG di SMA N 1 Umalulu

    Babinsa Koramil 02/Rindi Umalulu Dukung Kegiatan MBG di SMA N 1 Umalulu

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Pahunga Lodu, Koramil 02/Rindi Umalulu, Kodim 1601/Sumba Timur, Pratu Dendi Djami, melaksanakan pendampingan kegiatan MBG di SMA Negeri 1 Umalulu, Kecamatan Umalulu, Kabupaten Sumba Timur, pada Selasa (16/12/2025). Kegiatan MBG tersebut dilaksanakan sebagai bagian dari upaya pembinaan dan dukungan terhadap dunia pendidikan, khususnya dalam menumbuhkan kedisiplinan, kebersamaan, serta karakter positif […]

expand_less