Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Upacara Pemberian Remisi Umum dan Pengurangan Masa Pidana Umum dalam rangka HUT ke-80 Kemerdekaan RI, Dandim 1603/Sikka Ikut Serta

Upacara Pemberian Remisi Umum dan Pengurangan Masa Pidana Umum dalam rangka HUT ke-80 Kemerdekaan RI, Dandim 1603/Sikka Ikut Serta

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
  • visibility 24
  • comment 0 komentar

Komandan Kodim 1603/Sikka, Letkol Arm Denny Riesta Permana S.Sos, menghadiri Upacara Pemberian Remisi Umum dan Pengurangan Masa Pidana Umum serta Pemberian Remisi Dasawarsa dan Pengurangan Masa Pidana Dasawarsa dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia di Kabupaten Sikka, Minggu(17/08/2025).

Dalam kesempatan ini, Letkol Arm Denny Riesta Permana S.Sos menyampaikan apresiasi kepada warga binaan pemasyarakatan yang telah berkelakuan baik dan memenuhi persyaratan administratif dan substantif untuk mendapatkan remisi.

“Pemberian remisi ini merupakan bentuk penghargaan kepada warga binaan pemasyarakatan yang telah menunjukkan perubahan perilaku yang positif dan merupakan langkah awal untuk reintegrasi sosial,” ujarnya.

Kegiatan ini juga dimeriahkan dengan penampilan demonstrasi baris berbaris dari Pramuka warga binaan pemasyarakatan dan penyerahan bantuan sarana dan prasarana rumah tahanan negara kelas IIB Maumere. Seluruh rangkaian kegiatan berlangsung lancar dan aman.

Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan warga binaan pemasyarakatan dapat meningkatkan kesadaran dan semangat nasionalisme serta terus menunjukkan perilaku yang positif dalam proses pembinaan.
(PENDIM 1603/SIKKA)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Aksi Kemanusiaan Babinsa Rote Ndao: Donor Darah Demi Menyelamatkan Nyawa

    Aksi Kemanusiaan Babinsa Rote Ndao: Donor Darah Demi Menyelamatkan Nyawa

    • calendar_month Sabtu, 8 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Rote Ndao-Pada hari Sabtu, tanggal 08 November 2025 pukul 09.45 Wita, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Serka Gasper Eduard Kilimandu, melaksanakan kegiatan donor darah untuk membantu Bapak Bildat Amalo, warga Kelurahan Onatali, Kecamatan Rote Tengah, Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan tersebut berlangsung di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Ti’i Langga Ba’a dalam suasana tertib, aman, dan lancar. […]

  • Koramil 1604-01 Kupang Laksanakan Siskamling Bersama Masyarakat

    Koramil 1604-01 Kupang Laksanakan Siskamling Bersama Masyarakat

    • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Dalam rangka menciptakan situasi wilayah yang kondusif, Koramil 1604-01/Kupang menggelar patroli keamanan atau siskamling yang dipimpin langsung oleh Serka David Tentua bersama tujuh orang anggota. Kegiatan ini dilakukan secara berkolaborasi dengan komponen pendukung lainnya sebagai bentuk nyata penguatan pembinaan teritorial (binter) di wilayah binaan. Patroli yang digelar pada malam hari tersebut menyasar beberapa […]

  • Sinergi Babinsa dan Petani di Karera, Tanamkan Semangat Ketahanan Pangan Nasional

    Sinergi Babinsa dan Petani di Karera, Tanamkan Semangat Ketahanan Pangan Nasional

    • calendar_month Kamis, 6 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur,Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat sekaligus mendukung program ketahanan pangan, Babinsa Koramil 06/Karera, Kodim 1601/Sumba Timur,Pratu Hezron Wora, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah binaan di Desa Nangga, Kecamatan Karera, Kabupaten Sumba Timur,pada Kamis (06/11/2025). Selain melakukan pemantauan situasi wilayah, Babinsa juga turut membantu masyarakat menanam padi di area persawahan desa tersebut. Kegiatan ini merupakan […]

  • Kodim 1627/Rote Ndao Amankan Pembangunan Kawasan Sentra Industri Garam Nasional

    Kodim 1627/Rote Ndao Amankan Pembangunan Kawasan Sentra Industri Garam Nasional

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 17 September 2025 – Personel Kodim 1627/Rote Ndao melaksanakan tugas pengamanan di lokasi pembangunan Kawasan Sentra Industri Garam Nasional (K-SIGN) yang terletak di Desa Matasio, Desa Serubeba, Kecamatan Rote Timur, serta Desa Daima, Kecamatan Landuleko, Kabupaten Rote Ndao, Rabu (17/9/2025). Pengamanan ini dilakukan guna memastikan jalannya pembangunan proyek strategis nasional tersebut berjalan aman, […]

  • Musdes Desa Kopong Tetapkan Arah Pembangunan 2026, Babinsa Serda Dedi Beri Dukungan

    Musdes Desa Kopong Tetapkan Arah Pembangunan 2026, Babinsa Serda Dedi Beri Dukungan

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    SIKKA, NTT – Babinsa Koramil 1603-04/Kewapante, Serda Dedi Setiabudi, menghadiri kegiatan Musyawarah Desa (Musdes) Perencanaan Tahun Anggaran 2026 yang berlangsung di Desa Kopong, Kecamatan Kewapante, Kabupaten Sikka, pada Senin (26/10/2025). Kegiatan Musdes tersebut bertujuan untuk membahas dan menyusun rencana pembangunan desa tahun 2026 yang berorientasi pada kebutuhan masyarakat serta peningkatan kesejahteraan warga. Turut hadir dalam […]

  • Koramil 1628-01/Taliwang Bantu Program MSG, Siswa SDN Negeri Sermong Senang dan Sehat

    Koramil 1628-01/Taliwang Bantu Program MSG, Siswa SDN Negeri Sermong Senang dan Sehat

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Serda Ruslin, Babinsa Desa Sermong dari Koramil 1628-01/Taliwang, melaksanakan pendampingan kegiatan Makan Sehat Bergizi (MSG) di SDN Negeri Sermong, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Kamis (27/11/2025) pagi pukul 07.45 WITA. Kegiatan ini merupakan bagian dari program TNI untuk mendukung tumbuh kembang anak-anak dengan memberikan asupan gizi seimbang. Menu yang disajikan […]

expand_less