Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Tim Putri Kelurahan Limaggu Sukses Rebut Juara Pertama

Tim Putri Kelurahan Limaggu Sukses Rebut Juara Pertama

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
  • visibility 24
  • comment 0 komentar

NTT-SABU RAIJUA, – Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 tahun 2025, Babinsa Sabu Timur Koramil 1604-08/Sabu Raijua, Serma Ama Sutrisno Lay bersama Bhabinkamtibmas bertugas sebagai juri sekaligus melakukan pengamanan pada perlombaan final tarik tambang tingkat Kecamatan Sabu Timur, Kabupaten Sabu Raijua. Kegiatan ini berlangsung penuh semangat dan antusiasme dari para peserta maupun masyarakat yang hadir untuk memberikan dukungan. Sabtu (16/08/2025).

Pada kategori putra, pertandingan perebutan juara ketiga mempertemukan Desa Loborai melawan Desa Keduru. Setelah melalui dua set permainan yang ketat, Desa Keduru berhasil keluar sebagai pemenang dengan skor 2-0, sehingga menempatkan mereka di posisi juara tiga, sementara Desa Loborai harus puas di peringkat keempat.

Sementara itu, laga perebutan juara pertama menjadi tontonan paling seru ketika Desa Bodae berhadapan dengan Desa Lobodei. Pertandingan berjalan alot hingga tiga set, namun akhirnya Desa Lobodei sukses memastikan diri sebagai juara pertama dengan skor 2-1. Desa Bodae pun harus puas menempati posisi juara kedua setelah memberikan perlawanan terbaik.

Untuk kategori putri, pertandingan final mempertemukan Kelurahan Limaggu melawan Desa Kujiratu. Dukungan meriah dari penonton menambah semangat para peserta. Pertandingan berakhir dengan kemenangan tim putri Kelurahan Limaggu dengan skor telak 2-0, sehingga memastikan gelar juara pertama, sementara Desa Kujiratu menempati posisi kedua. Kehadiran Babinsa dalam ajang ini turut memberikan rasa aman dan lancar hingga akhir kegiatan.
(Pendim1604).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Apel Gabungan di Polres Ende, Kodim 1602/Ende Tunjukkan Kesiapan Pengamanan Aksi Massa

    Apel Gabungan di Polres Ende, Kodim 1602/Ende Tunjukkan Kesiapan Pengamanan Aksi Massa

    • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ende, 4 September 2025 – Dalam rangka memastikan kesiapan pengamanan terhadap kegiatan unjuk rasa yang akan berlangsung di wilayah Kabupaten Ende, aparat gabungan dari TNI, Polri, dan instansi terkait melaksanakan Apel Pengecekan dan Gelar Pasukan pada Kamis pagi, 4 September 2025, pukul 08.30 Wita. Kegiatan ini digelar di Lapangan Apel Polres Ende, yang terletak di […]

  • Kodim 1618/TTU Gelar Upacara Kenaikan Pangkat, Teguhkan Semangat dan Tanggung Jawab

    Kodim 1618/TTU Gelar Upacara Kenaikan Pangkat, Teguhkan Semangat dan Tanggung Jawab

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Rabu, 01 Oktober 2025, sebanyak 34 personel Kodim 1618/TTU yang terdiri dari 4 perwira, 26 bintara, dan 4 tamtama resmi menerima kenaikan pangkat satu tingkat lebih tinggi. Kegiatan Korp Raport Kenaikan Pangkat ini dipimpin langsung oleh Komandan Kodim 1618/TTU, Letkol Arm Didit Prasetyo Purwanto, S.E., di Aula Kodim 1618/TTU, Jl. Ahmad Yani, Kelurahan Kefa […]

  • Polres Klungkung Tingkatkan Kegiatan Patroli Malam jaga Kamtibmas

    Polres Klungkung Tingkatkan Kegiatan Patroli Malam jaga Kamtibmas

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Polres Klungkung terus meningkatkan kegiatan patroli malam hari di wilayah hukumnya.Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif, serta mencegah terjadinya aksi kriminalitas dan gangguan keamanan (2/12) Kasat Samapta AKP I Gusti Made Mahendra, S.Sos., mengatakan bahwa patroli malam hari memang merupakan kegiatan rutin dan berkeliling di tempat-tempat yang […]

  • Jajaran Kodim 1607/Sumbawa Siap Wujudkan Koperasi Merah Putih di Tingkat Desa

    Jajaran Kodim 1607/Sumbawa Siap Wujudkan Koperasi Merah Putih di Tingkat Desa

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa Besar, Komandan Kodim 1607/Sumbawa bersama para Babinsa perwakilan dari tiap Koramil jajaran Kodim 1607/Sumbawa mengikuti rapat secara Hybrid yang membahas tindak lanjut Perjanjian Kerjasama (PKS) antara PT. Agrinas Pangan Nusantara (Persero) dengan TNI tentang Pembangunan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (KDKMP). Kegiatan ini berlangsung di Makodim 1607/Sumbawa pada Senin (13/10/2025). Rapat koordinasi ini […]

  • Dukung Rehab Rumah Warga, Satgas TMMD Cetak Batako di Sidapura

    Dukung Rehab Rumah Warga, Satgas TMMD Cetak Batako di Sidapura

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    NTT- Alor Selatan, 30 Juli 2025 – Memasuki hari ke-7 pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125, Satgas BKO TMMD Kodim 1622/Alor terus menunjukkan semangat gotong royong dan kepedulian terhadap kebutuhan warga. Salah satu kegiatan tambahan yang dilaksanakan hari ini adalah membantu mencetak batu batako sebagai bahan utama untuk perehaban rumah milik Bapak Yusuf Mautang […]

  • Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung SPPG Polres Klungkung, Dandim Klungkung Sebut Langkah Strategis Sukseskan Program Pemerintah

    Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung SPPG Polres Klungkung, Dandim Klungkung Sebut Langkah Strategis Sukseskan Program Pemerintah

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dandim 1610/Klungkung Letkol Inf Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han menghadiri berlangsungnya kegiatan Ground Breaking Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung SPPG Polres Klungkung dalam rangka mendukung Program Presiden RI terkait MBG kepada para pelajar, Rabu ( 06/08/25 ). Kegiatan yang dilaksanakan di wilayah Tiyingadi Desa Gunaksa Kecamatan Dawan Kabupaten Klungkung tersebut dihadiri oleh Wakil Bupati […]

expand_less