Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Siap Menghadapi Hari Kemerdekaan, Geladi Upacara Di Semarapura Kangin Dan Batumadeg Berjalan Lancar

Siap Menghadapi Hari Kemerdekaan, Geladi Upacara Di Semarapura Kangin Dan Batumadeg Berjalan Lancar

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
  • visibility 26
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Dalam rangka mensukseskan puncak peringatan HUT Ke 80 Kemerdekaan RI tahun 2025, Babinsa Semarapura Kangin Koramil 1610-01/Klungkung Serka Nyoman Suartana dan Babinsa Batumadeg Koramil 1610-04/Nusa Penida melaksanakan geladi upacara 17 Agustus di wilayah binaan masing-masing, Sabtu ( 17/08/25 ).

Babinsa Semarapura Kangin Serka Nyoman Suartana menyampaikan bahwa kegiatan geladi ini dilaksanakan untuk memastikan kesiapan seluruh sarana dan prasarana serta perangkat upacara 17 Agustus yang akan kita gelar esok hari.

Untuk Kelurahan Semarapura Kangin, peringatan HUT Ke 80 Kemerdekaan RI akan dilaksanakan di depan Puri Kanginan Lingkungan Sengguan Kelurahan Semarapura Kangin Klungkung. Untuk geladi hari ini dihadiri oleh Yowana dan tokoh Puri Kanginan,”ujarnya.

Sementara itu di lokasi berbeda, Babinsa Batumadeg Koptu Komang Adnyana mengatakan, esok hari akan digelar puncak peringatan HUT Kemerdekaan RI Ke 80 di
lapangan Desa Batumadeg.

Untuk itu, hari ini kita laksanakan geladi bersih seluruh rangkaian upacara yang dipimpin langsung Perbekel Desa Batumadeg selaku inspektur upacara,”jelasnya.

Dirinya berharap dengan segala perencanaan dan persiapan yang telah dilakukan selama ini, pelaksanaan puncak peringatan HUT Ke 80 Kemerdekaan RI esik hari dapat berjalan dengan lancar dan sukses,”tegasnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kodim 1607/Sumbawa Komitmen Perkuat Ketahanan Pangan Nasional

    Kodim 1607/Sumbawa Komitmen Perkuat Ketahanan Pangan Nasional

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    NTB — Sumbawa Besar, Kodim 1607/Sumbawa terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung program ketahanan pangan nasional melalui pendampingan dan keterlibatan aktif dalam kegiatan pertanian masyarakat. Hal ini diwujudkan dengan ikut serta dalam kegiatan Panen Raya Jagung Serentak Kuartal III Tahun 2025 yang berlangsung di Desa Baru Tahan, Kecamatan Moyo Utara, Kabupaten Sumbawa, pada Sabtu (27/9/2025). Kegiatan […]

  • Serda Syarifuddin Kawal Penyaluran Beras dan Minyak Goreng di Kelurahan Dalam

    Serda Syarifuddin Kawal Penyaluran Beras dan Minyak Goreng di Kelurahan Dalam

    • calendar_month Minggu, 30 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Penyaluran bantuan pangan berupa beras dan minyak goreng untuk warga Kelurahan Dalam, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, berlangsung aman dan tertib pada Minggu, (30 November 2025). Sebanyak 331 Kepala Keluarga (KK) menerima bantuan yang disalurkan di Aula Kantor Kelurahan Dalam. Kegiatan ini mendapatkan pendampingan langsung dari Babinsa Kelurahan Dalam Koramil 1628-01/Taliwang, […]

  • Wujudkan Desa Aman, Babinsa Taliwang Laksanakan Patroli Bersama Masyarakat

    Wujudkan Desa Aman, Babinsa Taliwang Laksanakan Patroli Bersama Masyarakat

    • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah binaan, Babinsa Desa Bangkat Monteh Koramil 1628-01/Taliwang, Kopka Fadhlil, melaksanakan patroli malam bersama Bhabinkamtibmas dan masyarakat setempat pada Rabu (08/10/2025) malam sekitar pukul 23.30 Wita. Kegiatan patroli yang berlangsung di wilayah Desa Bangkat Monteh, Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat ini bertujuan untuk […]

  • Unit Samapta  Polsek Kuta Utara Patroli Susuri Jalan Raya Canggu Sambangi ATM BRI

    Unit Samapta Polsek Kuta Utara Patroli Susuri Jalan Raya Canggu Sambangi ATM BRI

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Kuta Utara – Polsek Kuta Utara menunjukkan komitmennya dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat dengan melakukan patroli dengan menyambangi ATM BRI di Jalan Raya Canggu. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Polsek Kuta Utara untuk mencegah potensi gangguan kamtibmas dan menciptakan situasi yang aman dan kondusif di daerah hukum Polsek Kuta Utara. Jumat (22/8/2025) malam […]

  • Sinergi TNI dan Petani, Babinsa Karera Bantu Panen Padi di Sumba Timur

    Sinergi TNI dan Petani, Babinsa Karera Bantu Panen Padi di Sumba Timur

    • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 06/Karera Kodim 1601/Sumba Timur, Pratu Hezron Domu Wora, membantu petani melaksanakan panen padi di Desa Nangga, Kecamatan Karera, Kabupaten Sumba Timur, Rabu (24/12/2025). Kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian dan dukungan TNI AD, khususnya Babinsa, dalam mendampingi masyarakat desa serta mendukung program ketahanan pangan nasional. Kehadiran Babinsa di tengah petani […]

  • Tumbuhkan Semangat Bela Negara, Babinsa Baa Motivasi Pelajar Lobalain Jadi Anggota TNI

    Tumbuhkan Semangat Bela Negara, Babinsa Baa Motivasi Pelajar Lobalain Jadi Anggota TNI

    • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    ROTE NDAO — Dalam upaya menumbuhkan semangat bela negara di kalangan generasi muda, Babinsa Koramil 1627-01/Baa, Serka Silvester Berek, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama para siswa-siswi kelas XII SMAN 1 Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, pada Kamis (09/10/2025) pukul 10.00 WITA. Dalam kegiatan tersebut, Serka Silvester memberikan motivasi serta mengajak para pelajar untuk mempersiapkan diri […]

expand_less