Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Kamasan Tunjukkan Peran Aktif Di Wilayah Binaan, Pastikan HUT Ke 39 ST Putra Mas Aman dan Lancar

Babinsa Kamasan Tunjukkan Peran Aktif Di Wilayah Binaan, Pastikan HUT Ke 39 ST Putra Mas Aman dan Lancar

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
  • visibility 23
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Dalam rangka memastikan keamanan dan kelancaran berlangsungnya puncak acara HUT Ke 39 ST Putra Mas, aparat TNI dan Polri serta unsur pengamanan terkait di Banjar Pande, Desa Kamasan melaksanakan pengawalan dan pengamanan bersama, Sabtu ( 16/08/25 ).

Acara yang digelar di Banjar Pande Mas, Desa Kamasan ini mengusung tema “ABHINAWA JYOTI UTSAHA” yang menggambarkan semangat baru bersinar dengan arti semangat generasi muda yang membawa pembaruan dan energi positif bagi lingkungan dan budaya Bali.

Disampung dihadiri oleh pemcam dan Pemdes serta undangan lainnya, acara puncak HUT malam ini dihadiri langsung oleh Wakil Bupati Klungkung Tjokorda Gde Surya.

Babinsa Kamasan Kopda Kadek Agus menyampaikan bahwa, hari ini adalah puncak HUT Ke 39 STT Putra Mas, dimana beberapa hari ini berbagai kegiatan telah digelar, salah satunya PUMA Festival.

Untuk kegiatan malam ini, disamping beberapa sambutan puncak HUT Ke 39 ST Putra Mas diwarnai dengan pemotongan tumpeng, beberapa kreasi dan hiburan,”ucapnya.

Dalam pelaksanaan pengamanan, Babinsa dan Bhabinkamtibmas bersinergi bersama Linmas dan Pecalang Banjar Pande, Desa Kamasan. Disamping memastikan seluruh rangkaian kegiatan berjalan lancar dan kondusif, pengamanan bersama ini juga menjadi wujud nyata sinergitas aparat keamanan terjaga dengan baik,”imbuhnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Berikan Kemudahan kepada Masyarakat, Polres Karangasem Ajak Masyarakat Manfaatkan Layanan SIM Online SINAR

    Berikan Kemudahan kepada Masyarakat, Polres Karangasem Ajak Masyarakat Manfaatkan Layanan SIM Online SINAR

    • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Satuan Lalu Lintas Polres Karangasem terus berupaya memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat, salah satunya melalui pemanfaatan layanan SIM Online Nasional (SINAR). Layanan ini untuk mempermudah masyarakat dalam melakukan perpanjangan Surat Izin Mengemudi (SIM) A dan C tanpa perlu datang ke kantor Satpas, cukup dari rumah menggunakan aplikasi Digital Korlantas Polri. Kasat Lantas Polres Karangasem IPTU […]

  • Berikan rasa aman dan nyaman, Babinsa 1623-05/Manggis amankan upacara keagamaan.

    Berikan rasa aman dan nyaman, Babinsa 1623-05/Manggis amankan upacara keagamaan.

    • calendar_month Minggu, 24 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Desa Selumbung Koramil 1623-05/Manggis Kopda Mohamad Rofi’i melaksanakan upacara keagamaan (Tilem Karo), di Catus Pata/perempatan Desa Selumbung Kec.Manggis Kab.Karangasem, pada Sabtu (23/08/25). Upacara Adat Tilem Karo dihadiri oleh Jro Kubayan Desa Adat Selumbung, Jro Pasek, Penyarikan Desa Adat Selumbung serta warga masyarakat Desa Adat Selumbung. Dalam pelaksanaan pengamanan Babinsa Desa Selumbung bersinergi […]

  • Tri Hita Karana G20 Bali GBFA Dialogue Bahas Kolaborasi Global untuk Pembangunan AI Berdaulat

    Tri Hita Karana G20 Bali GBFA Dialogue Bahas Kolaborasi Global untuk Pembangunan AI Berdaulat

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Denpasar – Kegiatan Tri Hita Karana G20 Bali Global Blended Finance Alliance (GBFA) Dialogue dengan tema “Center of Future Knowledge: Sovereign AI for Our Common Future” berlangsung di United In Diversity (UID) Bali Campus, Kura-Kura Bali, Kelurahan Serangan, Kecamatan Denpasar Selatan, pada Kamis (23/10/2025) pagi. Acara yang dihadiri sekitar 85 peserta ini diselenggarakan oleh Tri […]

  • Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Aktif Dorong Pemanfaatan Potensi Desa Seran

    Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Aktif Dorong Pemanfaatan Potensi Desa Seran

    • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Pada hari Kamis, 11 September 2025, Babinsa Desa Seran Koramil 1628-03/Seteluk, Koptu Agus Sugeng Prayitno, menghadiri rapat bersama Kepala Desa, Bhabinkamtibmas, Gapoktan, dan warga setempat. Rapat ini digelar untuk membahas potensi pertanian dan peternakan yang ada di Desa Seran dalam rangka mendukung program Makan Bergizi Gratis (MBG) dari pemerintah. Dalam forum tersebut, […]

  • Kemenag dan TNI Bersinergi Jaga Kerukunan dan Keharmonisan di Bima

    Kemenag dan TNI Bersinergi Jaga Kerukunan dan Keharmonisan di Bima

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Kota Bima, 3 Januari 2026 – Bertempat di Lapangan Upacara MAN 2 Kota Bima, telah berlangsung kegiatan upacara memperingati Hari Amal Bakti ke-80 Kementerian Agama Republik Indonesia. Upacara dipimpin langsung oleh Wakil Walikota Bima, H. Fery Sofian, S.H. dengan mengusung tema “Umat Rukun dan Sinergi, Indonesia Damai dan Maju.”   Kegiatan ini terselenggara atas kerja […]

  • Pemerintah Kota Bima Tekankan Pentingnya Kestabilan Pasokan Pangan

    Pemerintah Kota Bima Tekankan Pentingnya Kestabilan Pasokan Pangan

    • calendar_month Sabtu, 30 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Kota Bima, _ Sabtu, 30 Agustus 2025, di Lapangan Serasuba Kelurahan Paruga Kecamatan Rasanae Barat Kota Bima, berlangsung kegiatan Gerakan Pangan Murah (GPM) Serentak se-Indonesia dalam rangka memperingati HUT RI ke-80. Acara ini diselenggarakan oleh Bulog Kota Bima dengan dihadiri masyarakat sekitar dan melibatkan berbagai institusi pemerintah setempat. Kegiatan diawali dengan menyanyikan lagu Indonesia Raya […]

expand_less