Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sasar Anak SD, Koramil Nusa Penida Sambut HUT Ke 80 RI Dengan Aneka Lomba

Sasar Anak SD, Koramil Nusa Penida Sambut HUT Ke 80 RI Dengan Aneka Lomba

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
  • visibility 25
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Berbagai kegiatan terus digelorakan Koramil 1610-04/Nusa Penida dalam rangka mempererat silahturahmi dan kemanunggalan TNI bersama masyarakat.

Kali ini dengan memanfaatkan momentum peringatan HUT Ke 80 Kemerdekaan RI, Koramil Nusa Penida kembali menguatkan kemanunggalan TNI dan masyarakat dengan menggelar lomba 17an untuk anak-anak SD, Sabtu ( 16/08/25 ).

Acara yang digelar di Makoramil 1610-04/Nusa Penida itupun disambut antusias dan gembira oleh anak-anak SD untuk mengikuti aneka lomba yang digelar Koramil Nusa Penida. Tidak hanya menjadi hiburan, lomba inipun menjadi ajang unjuk kebolehan puluhan anak-anak yang begitu semangat untuk menjadi juara.

Dalam pembukaan lomba, Wadanramil 1610-04/Nusa Penida menyampaikan bahwa lomba 17 Agustus ini senagaja digelar Koramil dan Persit KCK Ranting 5 Ramil 04 dalam rangka memeriahkan HUT Ke 80 kemerdekaan RI.

Kegiatan seperti ini memang rutin digelar, bukan hanya sebagai ajang hiburan dan kompetisi bagi anak-anak kita, tetapi juga sebagai sarana untuk menanamkan nilai-nilai kebangsaan, cinta tanah air, semangat juang, dan persatuan sejak usia dini,”ujarnya.

Saya mengajak anak-anak kita semua untuk menjadikan peringatan HUT Kemerdekaan RI ke-80 tahun 2025 ini sebagai momentum untuk memperkuat semangat gotong royong, mempererat persaudaraan dan terus menjaga persatuan dan kesatuan bangsa. Mari kita terus tanamkan semangat para pahlawan dalam diri kita masing-masing,”imbuhnya.

Hari ini kita gelar lomba dengan materi-materi khas 17an antara lain lomba makan kerupuk, lomba kelereng, gandeng balon dan lomba kukuruyuk. Semoga kegiatan ini juga berdampak pada semakin kuatnya kemanunggalan TNI, khususnya Koramil 1610-04/Nusa penida bersama seluruh pihak, “pungkasnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pembinaan Teritorial Nyata, Babinsa Dampingi Warga Terima Bantuan Tunai

    Pembinaan Teritorial Nyata, Babinsa Dampingi Warga Terima Bantuan Tunai

    • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Rabu, 19 November 2025, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Serda Stefanus Thomas Tefa hadir langsung memonitoring pelaksanaan penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) di Aula Kantor Desa Noemuti, Kecamatan Noemuti, Kabupaten Timor Tengah Utara. Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat ini merupakan bentuk nyata tugas pembinaan teritorial sekaligus memastikan setiap program pemerintah dapat berjalan tertib, tepat sasaran, dan […]

  • Laksanakan Rapat Tahunan Anggota (RAT) Primkop Kartika Kodim 0309/Solok Laporkan Hasil Keuangan Tahun 2024.

    Laksanakan Rapat Tahunan Anggota (RAT) Primkop Kartika Kodim 0309/Solok Laporkan Hasil Keuangan Tahun 2024.

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Kodim 0309/Solok melaksanakan Rapat Anggota Tahunan (RAT) Tutup Buku Tahun 2024 Primer Koperasi (PRIMKOP) Kartika 0309/Solok yang mengusung tema “Dengan Sinergitas Koperasi Angkatan Darat Kita Bangun Usaha Yang Mandiri dan Handal Guna Mewujudkan Kesejahteraan Anggota Kopad Beserta Keluarganya”, acara tersebut dilaksanakan di Aula Makodim 0309/Solok, Jumat (29/08/2025). Kegiatan dibuka oleh Dandim 0309/Solok Letkol Kav Sapta […]

  • TNI AD Hadir Dukung Kesehatan Anak Melalui Pendampingan MBG di Taliwang

    TNI AD Hadir Dukung Kesehatan Anak Melalui Pendampingan MBG di Taliwang

    • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung program pemerintah di bidang peningkatan gizi anak. Pada Kamis, (08/01/2026), pukul 09.00 WITA, Babinsa Kelurahan Menala, Serda A. Rahman, melaksanakan pendampingan kegiatan Makan Bergizi Gratis (MBG) di Sekolah TK Mulya Menala, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan pendampingan ini bertujuan untuk memastikan program […]

  • Tekan Harga Beras, Koramil Gelar Gerakan Pangan Murah SPHP

    Tekan Harga Beras, Koramil Gelar Gerakan Pangan Murah SPHP

    • calendar_month Minggu, 28 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa – Dalam rangka mendukung program pemerintah menjaga stabilitas pasokan dan harga pangan, khususnya beras, Koramil 1607-04/Alas Kodim 1607/Sumbawa melaksanakan kegiatan Gerakan Pangan Murah (GPM) beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP), bertempat di depan Makoramil 1607-04/Alas, Kecamatan Alas, Kabupaten Sumbawa, Minggu (28/12/2025). Kegiatan yang dimulai sejak pukul 08.00 WITA tersebut menyediakan alokasi […]

  • Tokoh Desa Batuan Ungkap Harapan Besar di Balik Pembangunan Jalan Usaha Tani TMMD 125

    Tokoh Desa Batuan Ungkap Harapan Besar di Balik Pembangunan Jalan Usaha Tani TMMD 125

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Jumat (15/8/2025), memasuki hari ke-23 pelaksanaan Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Tahun 2025, semangat gotong royong kembali terpancar di Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Fokus pekerjaan kali ini adalah pembangunan Jalan Usaha Tani (JUT) dengan saluran air primer yang menghubungkan Banjar Penida dan Banjar Lantangidung. Proyek ini menjadi harapan […]

  • Atensi Pemasangan Mesin Pemilah Sampah, Babinsa Manduang Dukung Peningkatan Tata Kelola Sampah

    Atensi Pemasangan Mesin Pemilah Sampah, Babinsa Manduang Dukung Peningkatan Tata Kelola Sampah

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dukungan dan kontribusi terus diberikan Babinsa Manduang Serda Bagus dalam rangka mengoptimalkan tata kelola sampah di wilayah binaannya. Hal tersebut terlihat saat Babinsa jajaran Koramil 1610-01/Klungkung ini melaksanakan pendampingan pemasangan mesin pemilah sampah di TOSS Desa Manduang, Senin ( 27/10/25 ). Disela pendampingannya, Babinsa Manduang Serda Bagus menyampaikan bahwa mesin pemilah sampah ini diberikan […]

expand_less