Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Polsek Pupuan Laksanakan Kegiatan Strong Point di Titik Rawan Lalu Lintas

Polsek Pupuan Laksanakan Kegiatan Strong Point di Titik Rawan Lalu Lintas

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
  • visibility 26
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan -Polsek Pupuan Sabtu, 16 Agustus 2025 pukul 07.00 s/d 09.00 WITA Personel piket fungsi Polsek Pupuan melaksanakan kegiatan pengaturan lalu lintas pagi (strong point) di wilayah hukum Polsek Pupuan. Kegiatan ini dilakukan untuk memberikan pelayanan kepada masyarakat, khususnya para pengguna jalan, sekaligus menciptakan situasi Kamtibcar Lantas yang tertib dan aman.

Adapun lokasi kegiatan strong point dilaksanakan di sejumlah titik rawan, antara lain pertigaan, perempatan, serta simpang pasar dan terminal Pupuan. Dalam kegiatan tersebut, personel Polsek Pupuan melakukan pengaturan arus lalu lintas, membantu masyarakat menyeberang jalan, serta mencegah potensi terjadinya gangguan Kamtibmas. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk menjaga keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcar Lantas) di wilayah hukum Polsek Pupuan.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I PUTU BAYU PATI, S.I.K.,M.H, melalui Kapolsek Pupuan AKP I Nengah Simpen. S.H menyampaikan apresiasi atas pelaksanaan kegiatan ini. Menurutnya, Polsek Pupuan berkomitmen untuk terus hadir di tengah masyarakat, khususnya pada jam-jam rawan aktivitas pagi, guna memberikan rasa aman dan nyaman bagi pengguna jalan. Kehadiran polisi di lapangan diharapkan mampu menekan angka pelanggaran lalu lintas serta menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif.

Secara umum, kegiatan strong point yang digelar Polsek Pupuan berjalan dengan lancar. Situasi Kamtibmas di wilayah hukum Polsek Pupuan selama pelaksanaan kegiatan terpantau aman dan kondusif. Polsek Pupuan akan terus melaksanakan kegiatan serupa secara rutin sebagai bentuk pelayanan prima kepada masyarakat.

Humas Polsek Pupuan

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Hadirkan Solusi Damai

    Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Hadirkan Solusi Damai

    • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-01/Taliwang, Kopka Fadhlil, bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan kegiatan mediasi warga terkait kesalahpahaman yang terjadi akibat unggahan di media sosial. Kegiatan mediasi berlangsung pada Selasa, (23/12/2025), pukul 10.00 WITA, bertempat di Kantor Desa Bangkat Monteh, Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat. Mediasi dilakukan menyusul adanya kesalahpahaman antara saudara Boys dan saudara […]

  • Warga Desa Ntori Apresiasi Program Pangan Murah yang Digagas Danramil Wawo

    Warga Desa Ntori Apresiasi Program Pangan Murah yang Digagas Danramil Wawo

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Wawo,Bima_ Pada Kamis, 18 September 2025, bertempat di Desa Ntori, Kecamatan Wawo, Kabupaten Bima, Danramil beserta anggota Koramil melaksanakan kegiatan gerakan pangan murah dalam rangka memperingati HUT TNI ke-80. Dalam kegiatan ini,Kodim 1608/Bima bekerjasama dengan pihak Bulog menyediakan beras sebanyak 2 ton yang dijual dengan harga terjangkau kepada masyarakat. Pada HUT ke-80 kali ini,TNI diharapkan […]

  • Babinsa Desa Mumbu Gencarkan Edukasi Keamanan dan Ketertiban Lingkungan

    Babinsa Desa Mumbu Gencarkan Edukasi Keamanan dan Ketertiban Lingkungan

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Dompu— Koramil 1614-01/Dompu kembali melaksanakan kegiatan patroli dan ronda malam pada Selasa, 9 Desember 2025, sebagai bagian dari upaya menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah binaan. Kegiatan ini dipimpin oleh Babinsa Desa Mumbu, Sertu Syarifuddin. Dalam pelaksanaan patroli tersebut, Sertu Syarifuddin turut melibatkan para pemuda karang taruna. Mereka melaksanakan ronda malam sekaligus kongkow bersama warga […]

  • Tingkatkan Pelayanan dan Keamanan, Polisi Bandara Ngurah Rai Sambangi Pengunjung dengan Pendekatan Humanis

    Tingkatkan Pelayanan dan Keamanan, Polisi Bandara Ngurah Rai Sambangi Pengunjung dengan Pendekatan Humanis

    • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Badung – Personel Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai kembali melaksanakan kegiatan patroli sambang dan pendekatan humanis di Terminal Keberangkatan Internasional Bandara Ngurah Rai, Sabtu malam (26/7/2025). Dalam patroli tersebut, tampak anggota kepolisian berdialog hangat dengan salah satu pengunjung. Kegiatan ini bertujuan membangun komunikasi dua arah antara aparat keamanan dan masyarakat serta menciptakan rasa […]

  • Polres Klungkung Gelar Sertijab dan Pisah Sambut Beberapa Pejabat Utama.

    Polres Klungkung Gelar Sertijab dan Pisah Sambut Beberapa Pejabat Utama.

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Polres Klungkung menggelar Upacara Serah Terima Jabatan (Sertijab) dan Pisah Sambut Pejabat Utama (PJU) yang berlangsung khidmat di Lapangan Apel Polres Klungkung dan dilanjutkan di Gedung Jalaga Dharma Pandapa, Polres Klungkung, (8/1). Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Plt. Kapolres Klungkung AKBP Alfons W. P. Letsoin, S.I.K. Upacara Sertijab dihadiri oleh Wakapolres Klungkung […]

  • Lestarikan budaya, Babinsa 1623-05/Manggis hadiri kegiatan Parade beleganjur dalam rangka memeriahkan HUT RI Ke – 80.

    Lestarikan budaya, Babinsa 1623-05/Manggis hadiri kegiatan Parade beleganjur dalam rangka memeriahkan HUT RI Ke – 80.

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Upaya untuk mendukung melestarikan budaya Bali, Babinsa 1623-05/Manggis Serka I Made Sudana menghadiri dan monitoring kegiatan Parade Beleganjur dalam rangka memeriahkan peringatan HUT RI Ke – 80 Tahun 2025 di Pantai Obyek Wisata Yehmalet, Desa Antiga Kelod, Kec. Manggis, Kab. Karangasem pada Minggu (10/08/2025) Saat di komfirmasi Babinsa Serka I Made Sudana mengatakan […]

expand_less