Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Jelang HUT kemerdekaan RI ke-80, Kasdim 1623/Karangasem lepas peserta napak tilas rute gerilya pahlawan nasional I Gusti Ngurah Rai.

Jelang HUT kemerdekaan RI ke-80, Kasdim 1623/Karangasem lepas peserta napak tilas rute gerilya pahlawan nasional I Gusti Ngurah Rai.

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
  • visibility 24
  • comment 0 komentar

KARANGASEM – Kasdim 1623/Karangasem Mayor Inf. Dewa Putu Oka menghadiri kegiatan pelepasan peserta napak tilas penelusuran sejarah perang gerilya perjuangan pahlawan nasional I Gusti Ngurah Rai, di Lapangan Perjuangan Pemuteran Desa Pempatan Kec.Rendang Kab.Karangasem, pada Jumat (15/08/25).

Dalam rangka Memperingati HUT kemerdekaan RI ke-80 tahun 2025, pemerintahan Kab.Karangasem menyelenggarakan kegiatan lomba napak tilas/pelacakan penelusuran sejarah perang gerilya perjuangan pahlawan nasional I Gusti Ngurah Rai.

Kegiatan diikuti sebanyak 23 regu pelacakan tingkat pelajar yang terdiri dari 14 regu putra dan 9 regu putri. Peserta lomba napak tilas/pelacakan dilepas oleh Wakil Bupati Karangasem Pandu Prapanca Lagosa, S.H.,M.H., didampingi oleh forkopimda.

Kegiatan pelacakan dilaksanakan dari tanggal 15 Agustus sampai dengan 17 Agustus 2025 yang dibagi menjadi 3 etape, etape pertama tanggal 15 Agustus 2025 peserta bergerak dari Desa Pemuteran menuju Desa Sebudi, peserta bermalam di SD N 1 Sebudi dan Balai Masyarakat Desa Sebudi, etape ke 2 tanggal 16 Agustus 2025 peserta napak tilas melanjutkan perjalanan dari Desa Sebudi menuju monumen Tanah Aron dan bermalam di Pura Laga, etape ke 3 tanggal 17 Agustus 2025 peserta napak tilas melanjutkan perjalanan dari Pura Laga menuju Gedung Yayasan Yase Kerti Amlapura selanjutnya mengikuti upacara detik-detik Proklamasi Kemerdekaan RI ke-80 di Lapangan Tanah Aron Amlapura.

Kasdim 1623/Karangasem Mayor Inf. Dewa Putu Oka disela-sela kegiatan mengatakan “saya mengapresiasi semangat serta kekompakan para peserta lomba napak tilas penelusuran sejarah perang gerilya perjuangan pahlawan nasional I Gusti Ngurah Rai, perhatikan faktor keamanan selama kegiatan” ujar Kasdim.

Kegiatan ini sebagai bentuk penghormatan kepada para pahlawan yang telah mengorbankan nyawa harta benda dalam merebut serta mempertahankan kemerdekaan, bangsa yang besar adalah bangsa yang menghargai jasa para pahlawannya, pungkasnya.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut Sekda Kab.Karangasem, anggota DPRD Kab.Karangasem, Kasdim 1623/Karangasem, Kabankesbangpol Karangasem, Ketua DPD LVRI Provinsi Bali, para Asisten Pemkab.Karangasem, para Kadis Pemkab.Karangasem, para Tim Ahli Bupati Karangasem, Kepala BPBD Kab.Karangasem, Kasatpol PP Kab.Karangasem, Camat Rendang, Danramil 1623-03/Rendang, Kapolsek Rendang, Ketua Pengawas Yayasan Kebaktian Proklamasi, Ketua LVRI Kab.Karangasem, Ketua Pemuda Panca Marga Kab.Karangasem, Ketua Tim Penggerak PKK, GOW dan Dharma Wanita Kab.Karangasem, Ketua Gerakan Pramuka Kwarcab Kab.Karangasem, Perbekel Desa Pempatan, Bendesa Adat dan Kelian Banjar Dinas Pemuteran.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ciptakan Kamtibmas Yang Kondusif Samapta Polsek Mengwi Laksanakan Patroli Dialogis di Tempat Keramaian

    Ciptakan Kamtibmas Yang Kondusif Samapta Polsek Mengwi Laksanakan Patroli Dialogis di Tempat Keramaian

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Mengwi – Personel Unit Samapta Polsek Mengwi melaksanakan kegiatan patroli dialogis dengan menyambangi Swalayan Clandys Mart Mengwi, yang berlokasi dilingkungan Banjar Denkayu Baleran, Desa Werdi Bhuwana, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Jumat (9/1/2026) Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif di wilayah hukum Polsek Mengwi. Dalam kegiatan tersebut, petugas berdialog langsung dengan karyawan, juru parkir […]

  • Babinsa Narmada Dukung Posyandu Jaga Generasi Sehat

    Babinsa Narmada Dukung Posyandu Jaga Generasi Sehat

    • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Lombok Barat, NTB – Komitmen TNI dalam mendukung kesehatan masyarakat terlihat melalui peran aktif Bintara Pembina Desa (Babinsa) Golong, Komando Rayon Militer (Koramil) 1606-08/Narmada, yang menjadi ujung tombak diwilayah teritorial Komando Distrik Militer (Kodim) 1606/Mataram. Babinsa Golong, Serka Mulyanto, mendampingi pelaksanaan Posyandu Balita dan Masyarakat di Balai Posyandu Kembang Kenanga, Dusun Peninjoan, Desa Golong, Kecamatan […]

  • Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Dampingi Pemberian Makan Bergizi Gratis di Sekolah Dasar

    Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Dampingi Pemberian Makan Bergizi Gratis di Sekolah Dasar

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung program pemerintah di bidang peningkatan gizi anak sekolah, Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh melaksanakan pendampingan kegiatan Makan Bergizi Gratis (MBG) di wilayah binaannya. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Jumat, (09/01/2026), pukul 08.00 WITA, bertempat di SD Negeri 1 Jereweh, Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat. Pendampingan dilakukan oleh Babinsa Desa Beru, Sertu […]

  • Koramil 01/Bangli Wujudkan Dukungan pada Penutupan Rehabilitasi Sosial WBP Rutan Bangli Tahun 2025

    Koramil 01/Bangli Wujudkan Dukungan pada Penutupan Rehabilitasi Sosial WBP Rutan Bangli Tahun 2025

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka mendukung proses pemasyarakatan dan pembinaan warga binaan, dua personel Koramil 01/Bangli, Kodim 1626/Bangli, Serma I Komang Juni Suantara dan Serka I Nengah Artawan, hadir dan memberikan pendampingan pada Penutupan Program Rehabilitasi Sosial Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Gelombang I Tahun 2025 yang berlangsung di Aula Graha Jagadhita Rutan Kelas IIB Bangli, Kelurahan […]

  • Patroli Malam Babinsa Sekongkang Perkuat Keamanan Lingkungan

    Patroli Malam Babinsa Sekongkang Perkuat Keamanan Lingkungan

    • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga kondusifitas wilayah binaan, Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang, Serda Syamsul Hadi, melaksanakan kegiatan patroli malam pada Rabu (27/08/2025) pukul 21.20 WITA. Patroli dilakukan dengan menyusuri sejumlah titik di wilayah binaan sekaligus memberikan imbauan kepada masyarakat agar senantiasa menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan. Serda Syamsul Hadi menyampaikan bahwa kegiatan patroli malam […]

  • Patroli Malam Ditingkatkan, Polres Bandara Ngurah Rai Hadirkan Rasa Aman di Area Bandara

    Patroli Malam Ditingkatkan, Polres Bandara Ngurah Rai Hadirkan Rasa Aman di Area Bandara

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Badung – Guna memastikan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) tetap kondusif di kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai, personel Sat Samapta Polres Kawasan Bandara melaksanakan patroli malam rutin pada Senin malam (12/1/2026). Patroli ini menyusuri sejumlah titik rawan dan area penting di sekitar bandara. Beberapa lokasi yang menjadi fokus pengawasan antara lain terminal keberangkatan […]

expand_less