Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sambangi Pekerja Proyek, Polsek Sidemen Melaksanakan Giat Jumat Curhat

Sambangi Pekerja Proyek, Polsek Sidemen Melaksanakan Giat Jumat Curhat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
  • visibility 30
  • comment 0 komentar

Kapolsek Sidemen AKP I Gusti Agung Bagus Suteja, S. I.P.,M.H melaksanakan salah satu program Polri yang digelar setiap hari Jumat. Program ini bertujuan untuk mendengarkan langsung keluhan, masukan, dan saran dari masyarakat. Terkait dengan perkembangan situasi dan kondisi yang berpotensi menimbulkan gangguan kamtibmas. “Program ini juga menjadi sarana untuk menyerap informasi langsung dari masyarakat,” ungkapnya.

Pada kegiatan ini, kapolsek Sidemen di wakili oleh Bhabinkamribmas Desa Sangkan Gunung Aiptu I Nyoman Darna beserta Kawil Luah I Nyoman Darsana bersama sekitar 15 orang pekerja antusias mengikutinya. Jumat 15/8/2025.

“Penyampaian Bhabinkamtibmas Desa Sangkan Gunung Aiptu I Nyoman Darna menyapaiakan ucapan trimaksih kepda para pekerja proyek sudah bisa meluangkan waktu sebentar, Saya menghimabu kepada bapak bapak sekalian untuk melakukan pekerjaan sesuai dengan prosudur dan tidak melakukan hal hal yang tidak benar seperti mencuri ataupun ribut dengan rekan kerja di proyek ini dan tidak melakukan minum munuman beralkohol seperti arak tuak dan yang lain lain agar tidak menimbulkan keributan dan selalu menjaga ke amanan selama bapak bapak bekerja di sini serta jangan terprovokasi dengan berita Hoax.

Dan tolong kepada bapak mandor atau yang dituakan agar mengumpulkan foto Coppy KTP seluruh pekerja proyek di sini dan di setor ke kantor desa sidemen.

Salah satu pekerja proyek yang hadir dalam acara tersebut mengucapkan terima kasih kepada polisi yang telah berkunjung ke tempat kami bekerja serta memberikan himbauan kepada kami sebagai bekal kami untuk bekerja selama disini. Kami juga berharap kedepannya agar polsek Sidemen lebih meningkatkan patroli ke proyek tempat kami bekerja.

“Kami merasa lebih nyaman dan aman bekerja dengan adanya patroli dari polisi. Kami juga berterima kasih atas himbauan polisi untuk selalu berhati-hati dalam bekerja,” katanya.

Bhabinkamtibmas Sangkan Gunung Aiptu I Nyoman Darna menjelaskan bahwa kunjungan keproyek adalah salah satu tugas polisi untuk melayani masyarakat serta memantau masyarakat pendatang untuk mengecek serta memberikan himbauan kamtibmas.Tetap jaga kesehatan dan ke selamatan selama bapak bapak melaksanakan pekerjaan proyek ini. saya kira demikian saya mohon maaf apabila ada kata dan perbuatan saya ucapkan mohon maaf.

Acara Jum’at Curhat Bhabinkamtibmas bersama Bhabinsa dengan warga berlangsung dengan santai dan akrab. Polisi dan pekerja proyek saling berbagi informasi dan pengalaman. Acara ini menjadi bukti bahwa polisi dan masyarakat bisa bersinergi untuk menciptakan lingkungan yang aman dan damai.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Atensi Para Sopir Truk, Satlantas Polres Karangasem Himbau Tidak Parkir di Bahu Jalan

    Atensi Para Sopir Truk, Satlantas Polres Karangasem Himbau Tidak Parkir di Bahu Jalan

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Karangasem – Dalam rangka menciptakan kelancaran lalu lintas dan mengantisipasi terjadinya laka lantas ,Satlantas polres karangasem melaksanakan patroli rutin di Wilayah Hukum Polres Karangasem. “Kasat Lantas Polres Karangasem Iptu I Gusti Agung Putu Maha Putra, S.H., M.H. menjelaskan,bahwa kegiatan patroli rutin dilaksanakan patroli guna memberikan pengaturan lalu lintas agar aman dan terkendali” ucap Beliau Selain […]

  • HUT ke-39 SLB/C Kemala Bhayangkari Tabanan: “Kita Sama, Kita Berbeda, Aku Istimewa Aku Berharga

    HUT ke-39 SLB/C Kemala Bhayangkari Tabanan: “Kita Sama, Kita Berbeda, Aku Istimewa Aku Berharga

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Polda Bali -Polres Tabanan – Humas Tabanan. Suasana penuh haru dan kebahagiaan menyelimuti peringatan Hari Ulang Tahun ke-39 SLB/C Kemala Bhayangkari Tabanan yang digelar pada Jumat, 8 Agustus 2025, pukul 14.00–16.00 WITA. Bertempat di Banjar Sembung Meranggi, Desa Sembung Gede, Kecamatan Kerambitan, acara berlangsung semarak dengan mengusung tema inspiratif “Kita Sama Kita Berbeda, Aku Istimewa […]

  • ‎Patroli Terpadu Koramil 1607-03/Ropang Pastikan Lingkungan Tetap Aman ‎

    ‎Patroli Terpadu Koramil 1607-03/Ropang Pastikan Lingkungan Tetap Aman ‎

    • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB — Untuk memastikan situasi wilayah tetap kondusif, Anggota Koramil 1607-03/Ropang melaksanakan patroli malam pada Jumat, 21 November 2025 mulai pukul 19.30 Wita hingga selesai. ‎ ‎Kegiatan ini menyasar sejumlah titik rawan di wilayah Kecamatan Ropang dan sekitarnya sebagai bentuk komitmen TNI dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. ‎ ‎Patroli dilaksanakan secara mobile dengan […]

  • Bhabinkamtibmas Batununggul Amankan Piodalan Di Pura Dalem Cemara Desa Adat Batumulapan

    Bhabinkamtibmas Batununggul Amankan Piodalan Di Pura Dalem Cemara Desa Adat Batumulapan

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Polres Klungkung — Bhabinkamtibmas Desa Batununggul, Aiptu Dewa Susila Dharma, melaksanakan pengamanan rangkaian Upacara Dewa Yadnya/Piodalan di Pura Dalem Cemara, Desa Adat Batumulapan, Desa Batununggul, Nusa Penida, Klungkung, (9/12). Dalam pelaksanaan pengamanan, Bhabinkamtibmas bersinergi dengan pecalang Desa Adat Batumulapan untuk memastikan seluruh rangkaian persembahyangan berjalan aman, tertib, dan lancar. Selain menjaga situasi kamtibmas, petugas juga […]

  • Dandim 0309/Solok Hadiri Acara Opening Ceremony Festival Budaya Rang Solok Baralek Gadang.

    Dandim 0309/Solok Hadiri Acara Opening Ceremony Festival Budaya Rang Solok Baralek Gadang.

    • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Komandan Kodim 0309/Solok Letkol Kav Sapta Raharja, S.I.P didampingi Ketua Persit Kartika Chandra Kirana menghadiri kegiatan Opening Ceremony Festival Budaya Rang Solok Baralek Gadang di Hamparan Sawah Solok, Kamis 11 September 2025 Festival Budaya Rang Solok Baralek Gadang berlangsung hingga tanggal 13 September 2024 di pusatkan di hamparan Sawah Solok yang mengangkat tema Alam Lestari […]

  • ‎Babinsa Koramil Sambelia Hadir Jaga Kondusivitas Ibadah Tahun Baru ‎

    ‎Babinsa Koramil Sambelia Hadir Jaga Kondusivitas Ibadah Tahun Baru ‎

    • calendar_month Kamis, 1 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    ‎ ‎Lombok Timur – Dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif pada perayaan Tahun Baru 2026, Babinsa Desa Padak Guar Koramil 1615-03/Sambelia Sertu Herman melaksanakan pengamanan Persembahyangan Tahun Baru 2026 (GPIB) di Gereja Kasi Setia Tuhan Sambelia, Dusun Transad, Desa Padak Guar, Kecamatan Sambelia, Kabupaten Lombok Timur. ‎ ‎Pengamanan tersebut dilaksanakan secara gabungan dan […]

expand_less