Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Unit Samapta Polsek Mengwi Gelar Patroli Sore di Kawasan Obyek Wisata Taman Ayun

Unit Samapta Polsek Mengwi Gelar Patroli Sore di Kawasan Obyek Wisata Taman Ayun

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
  • visibility 25
  • comment 0 komentar

Mengwi – Personel Unit Samapta Polsek Mengwi melaksanakan patroli di kawasan obyek wisata Taman Ayun, Desa Mengwi, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Rabu Sore (13/8/2025).

Patroli ini dilakukan untuk memastikan keamanan dan kenyamanan wisatawan, sekaligus memantau situasi kamtibmas di sekitar kawasan obyek wisata taman ayun

Kapolsek Mengwi Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H.,M.H., mengatakan, kegiatan patroli sore difokuskan pada area-area strategis di sekitar pintu masuk, pelataran pura, dan jalur wisatawan

“Kami ingin memastikan wisatawan, baik lokal maupun mancanegara, merasa aman selama berkunjung, dengan hadirnya polisi di tengah masyarakat diharapkan dapat mencegah potensi gangguan keamanan,” ujarnya.

Dalam kegiatan tersebut, petugas juga berinteraksi dengan masyarakat dan pengelola objek wisata, menyampaikan imbauan agar tetap waspada terhadap barang bawaan dan menjaga ketertiban. Selama patroli, situasi terpantau aman, lancar, dan kondusif, dengan aktivitas wisata berjalan normal. (14/8).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Dorong Kesadaran Warga Jaga Kebersihan dan Ketertiban Lingkungan

    Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Dorong Kesadaran Warga Jaga Kebersihan dan Ketertiban Lingkungan

    • calendar_month Senin, 15 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan pengamanan wilayah dan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga masyarakat Desa Aewora, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, pada Senin (15/12/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 08.56 WITA hingga selesai tersebut bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat serta memantau perkembangan situasi keamanan di wilayah binaan. Kehadiran Babinsa di tengah […]

  • ‎HUT TNI ke-80, Kodim 1607/Sumbawa Hadirkan Kebersamaan dan Kepedulian

    ‎HUT TNI ke-80, Kodim 1607/Sumbawa Hadirkan Kebersamaan dan Kepedulian

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    ‎NTB – Sumbawa — Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Tentara Nasional Indonesia (TNI) ke-80 Tahun 2025, Kodim 1607/Sumbawa bersama Persit Kartika Chandra Kirana melaksanakan kegiatan Bakti Sosial dan Anjangsana dengan tema “TNI Prima, TNI Rakyat, Indonesia Maju”. Selasa (23/09/2025). ‎ ‎Kegiatan ini merupakan bagian dari Bakti Teritorial Prima TNI, yang bertujuan mempererat kemanunggalan […]

  • Kemanunggalan TNI-Rakyat Terjalin, Babinsa Koramil Maurole Aktif di Wilayah Binaan

    Kemanunggalan TNI-Rakyat Terjalin, Babinsa Koramil Maurole Aktif di Wilayah Binaan

    • calendar_month Minggu, 2 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Denis Fernandes, melaksanakan kegiatan Pamwil (Pengamanan Wilayah) dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Ndondo, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, pada Minggu, 2 November 2025. Kegiatan berlangsung mulai pukul 09.00 Wita hingga selesai, berjalan aman, tertib, dan lancar. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa memantau keamanan wilayah guna menciptakan ketertiban dan kenyamanan bagi […]

  • Babinsa Komodo dan Mahasiswa UMY Bersinergi Lestarikan Lingkungan Pesisir

    Babinsa Komodo dan Mahasiswa UMY Bersinergi Lestarikan Lingkungan Pesisir

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Manggarai Barat – Dalam upaya menjaga kelestarian lingkungan pesisir, Babinsa Koramil 1612-02/Komodo, Sertu Yamin, menghadiri kegiatan penanaman pohon mangrove yang digagas oleh mahasiswa Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) di Dusun Menjaga, Desa Macang Tanggar, Kecamatan Komodo, pada Minggu (10/8/2025). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Rozi, selaku ketua kelompok mahasiswa UMY, sebagai bagian dari program pengabdian masyarakat […]

  • Dandim 1629/SBD Bersama Forkopimda Sambut Kedatangan Pangdam lX/Udayana

    Dandim 1629/SBD Bersama Forkopimda Sambut Kedatangan Pangdam lX/Udayana

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    NTT- Sumba Barat Daya/ Dandim 1629/SBD, Letkol Deny Ahdiani Amir M.Han., di dampingi Ibu Ketua Persit KCK Cabang XLV Dim 1629 Ny. Asty Ahdiani Sambut Pangdam lX/Udayana Mayjen TNI Piek Budiyakto berserta Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Daerah IX/Udayana Ny. Indah Piek Budyakto bersama Danrem 161/Wirasakti Brigjen TNI Hendro Cahyono bersama Ketua Persit KCK Koorcab Rem […]

  • Sinergitas Jaga  Toleransi, Babinsa Kampung Kusamba Hadir Beri Pengamanan Maulid Nabi Muhamad SAW 1447 H

    Sinergitas Jaga Toleransi, Babinsa Kampung Kusamba Hadir Beri Pengamanan Maulid Nabi Muhamad SAW 1447 H

    • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Klungkung,- Perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW 29 Rabiul Awal 1447 H yang digelar di Desa Kampung Kusamba berlangsung dengan pengawalan dan pengamanan TNI Polri dan anggota PK3 Desa Kampung Kusamba. Kegiatan yang dilaksanakan pada Sabtu ( 20/09/25 ) malam ini dihadiri oleh kurang lebih 400 orang masyarakat yang berasal dari Desa Kampung Kusamba, Kampung Gelgel […]

expand_less