Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Komsos Babinsa di Dolasi Dorong Nasionalisme dan Kewaspadaan Cuaca

Komsos Babinsa di Dolasi Dorong Nasionalisme dan Kewaspadaan Cuaca

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
  • visibility 36
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Babinsa Koramil di wilayah Kecamatan Rote Barat Daya, Praka Noh Nubatonis, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) dan monitoring wilayah binaan di rumah warga, Bapak Yermias Kiki, Dusun Namodale, Desa Dolasi, pada Kamis (14/8/2025). Kegiatan ini bertujuan mempererat hubungan dengan warga sekaligus memantau situasi dan kondisi di lapangan.

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa memberikan imbauan kepada Bapak Yermias Kiki beserta keluarga agar berhati-hati saat beraktivitas, terutama di tengah cuaca angin kencang. Ia juga mengingatkan untuk selalu menjaga kesehatan meski disibukkan dengan pekerjaan sehari-hari. Menjelang peringatan HUT RI ke-80, Babinsa mengajak warga mempersiapkan dan mengibarkan bendera merah putih sebagai bentuk rasa syukur dan penghormatan atas kemerdekaan. Arahan ini disambut positif oleh warga, yang berkomitmen menjaga keselamatan, kesehatan, dan semangat nasionalisme.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Personel Pospam GBB Laksanakan KRYD dan Pengaturan Lalu Lintas di Simpang GBB, Jaga Kamseltibcarlantas

    Personel Pospam GBB Laksanakan KRYD dan Pengaturan Lalu Lintas di Simpang GBB, Jaga Kamseltibcarlantas

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Denpasar – Dalam rangka menciptakan keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcarlantas) selama periode libur panjang Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, personel Pos Pengamanan (Pospam) GBB melaksanakan kegiatan Kepolisian Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) berupa pengaturan, penjagaan, serta penarikan arus lalu lintas di Simpang GBB. Sabtu, 3 Januari 2026 terlihat dilokasi pengamanan di Simpang […]

  • Polsek Pupuan Laksanakan Pengamanan dan Pengawalan Giat Melasti Subak Puyungan ke Pantai Soka

    Polsek Pupuan Laksanakan Pengamanan dan Pengawalan Giat Melasti Subak Puyungan ke Pantai Soka

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Pupuan Senin tanggal 20 Oktober 2025, pukul 08.30 s/d 12.10 Wita, Bhabinkamtibmas Desa Karyasari Aiptu I Nyoman Ardika melaksanakan kegiatan pengamanan dan pengawalan giat Melasti Subak Puyungan Desa Adat Karyasari menuju Pantai Soka. Kegiatan ini merupakan rangkaian Upacara Dewa Yadnya/Pemelaspasan Pelinggih Khayangan di Pura Subak Puyungan. Kegiatan Melasti yang digelar di […]

  • Wujud nyata kebersamaan Kapolsek Kerambitan bersama Anggota Polsek dalam Suka maupun duka.

    Wujud nyata kebersamaan Kapolsek Kerambitan bersama Anggota Polsek dalam Suka maupun duka.

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Kerambitan, Senin 15 September 2025; Kapolsek Kerambitan AKP I Putu Budiawan bersama anggota Polsek Kerambitan dan Pengurus Bhayangkari Ranting Kerambitan menjenguk anak IPTU I Wayan Subagia, S.H. (Kanit Binmas Polsek Kerambitan) yang sedang sakit dan menjalani opname karena Demam Berdarah, sebagai bentuk kepeduluan dan kebersamaan dalam suka maupun duka. Kegiatan dilaksanakan mulai pukul […]

  • Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Pupuan Tingkatkan Kewaspadaan Melalui Patroli di Wilayah Pupuan

    Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Pupuan Tingkatkan Kewaspadaan Melalui Patroli di Wilayah Pupuan

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Pupuan, Jumat 7 November 2025 pukul 10.00 Wita s/d 12.00 Wita, Polsek Pupuan melaksanakan kegiatan Patroli di wilayah hukum Polsek Pupuan. Kegiatan patroli ini dipimpin oleh Pawas IPDA I Putu Wiramaja bersama dua personel menggunakan mobil patroli dinas Polsek Pupuan, dengan tujuan untuk menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah […]

  • Aksi Kompi Pertanian Yonif TP 834/WM Membantu Saluran Irigasi untuk kelancaran aliran Air Sawah.

    Aksi Kompi Pertanian Yonif TP 834/WM Membantu Saluran Irigasi untuk kelancaran aliran Air Sawah.

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 58
    • 0Komentar

    Pada hari Rabu, 20 Agustus 2025, warga Desa aeramo bersama Kompi Pertanian Yonif TP 834/WM melaksanakan kegiatan gotong royong pembersihan saluran irigasi yang berada di sepanjang area persawahan. Kegiatan ini dimulai sejak pukul 10.00 pagi, Perbincangan singkat dan arahan dari Ketua P3A. Dengan membawa peralatan sederhana seperti cangkul, sekop, sabit, dan karung, warga membersihkan sampah, […]

  • Pembangunan Jalan Baru Desa Naekasa Alami Perubahan Signifikan

    Pembangunan Jalan Baru Desa Naekasa Alami Perubahan Signifikan

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 125 tahun anggaran 2025 Kodim 1605/Belu yang berlangsung di Desa Naekasa, Kecamatan Tasifeto Barat, Kabupaten Belu terus digenjot pengerjaan sasaran fisiknya. Sejak awal dibuka pada 23 Juli lalu, hingga memasuki hari ketujuh sasaran fisik pembangunan jalan baru Desa Naekasa mengalami perubahan yang signifikan, yang mana saat […]

expand_less