Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Penjagaan Pengaturan lalulintas Personil Polsek Tabanan cegah kemacetan

Penjagaan Pengaturan lalulintas Personil Polsek Tabanan cegah kemacetan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
  • visibility 27
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan – Polsek Tabanan Selasa 12 Agustus 2025 – Personil Polsek Tabanan melaksanakan penjagaan dan pengaturan lalu lintas di pagi hari untuk mengantisipasi kemacetan saat meningkatnya volume aktivitas kendaraan. Kegiatan ini berlangsung pada Selasa, 12 Agustus 2025, pukul 07.00 WITA.

Dengan adanya penjagaan dan pengaturan lalu lintas ini, personil Polsek Tabanan dapat memantau dan mengatur arus lalu lintas untuk mencegah kemacetan dan kecelakaan. Personil juga siap membantu masyarakat yang membutuhkan bantuan saat beraktivitas di pagi hari.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S. I. K., M. H., Kapolsek Tabanan Kompol I Gusti Putu Dharmanatha. S.H., M.H., dalam keterangannya menyampaikan bahwa,” kegiatan ini, diharapkan masyarakat dapat merasa lebih aman dan nyaman saat beraktivitas di pagi hari, dan arus lalu lintas dapat berjalan lancar tanpa kemacetan. Personil Polsek Tabanan berkomitmen untuk terus meningkatkan pelayanan kepada masyarakat dan menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Tabanan. Ungkap,” Kapolsek Tabanan.

(Humas Polsek Tabanan)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Siap Dukung Dan Sukseskan Program Desa, Babinsa Tohpati Harap Kesepakatan Musdes Dipertanggungjawabkan Dengan Aksi Nyata

    Siap Dukung Dan Sukseskan Program Desa, Babinsa Tohpati Harap Kesepakatan Musdes Dipertanggungjawabkan Dengan Aksi Nyata

    • calendar_month Senin, 29 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dipimpin Perbekel, kegiatan Musyawarah Desa ( Musdes ) rancangan perubahan Perdes tentang APBDesa TA. 2026 Desa Tohpati digelar di Balai Kantor Desa Tohpati, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung pada Senin ( 29/12/25 ). Disamping dihadiri oleh perangkat desa bersama para pemeangku kepentingan dan berbagai elemen terkait di desa, kegiatan Musdes itupun mendapat pendampingan langsung dari […]

  • Pembinaan Calon Paskibraka, Babinsa Tanamkan Semangat Nasionalisme

    Pembinaan Calon Paskibraka, Babinsa Tanamkan Semangat Nasionalisme

    • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80, Babinsa Desa Rasabou dari Koramil 1614-03/Hu’u, Serda Adi Putra, melaksanakan kegiatan pendampingan dan pelatihan bagi para siswa calon Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Kecamatan Hu’u, Senin (4/8/2025). Kegiatan latihan dilangsungkan di Lapangan Sepak Bola Desa Rasabou dengan fokus utama pada pembinaan kedisiplinan, […]

  • Serka Tobias Madde Dampingi Petani Olah Lahan Sawah di Alor Timur Laut

    Serka Tobias Madde Dampingi Petani Olah Lahan Sawah di Alor Timur Laut

    • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT—ALOR—, Babinsa Desa Tanglapui Timur, Serka Tobias Madde, melaksanakan kegiatan bakti pertanian berupa pembersihan rumput dan pembajakan lahan sawah pada Selasa, 23 Desember 2025, pukul 08.00 Wita. Kegiatan ini berlangsung di lahan milik Ibu Maria yang berlokasi di Desa Air Mancur, Kecamatan Alor Timur Laut. Kegiatan tersebut merupakan wujud kepedulian dan pendampingan Babinsa terhadap masyarakat […]

  • “Polres Tabanan Gelar Sidang BP4R, Wujudkan Kesiapan Mental dan Moral Anggota Menikah

    “Polres Tabanan Gelar Sidang BP4R, Wujudkan Kesiapan Mental dan Moral Anggota Menikah

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan, Jumat, 18 Juli 2025. Bertempat di Aula Wisnu Hartono Polres Tabanan, telah dilaksanakan sidang Badan Pembantu Penasehat Perkawinan, Perceraian, dan Rujuk (BP4R) bagi empat pasangan calon mempelai dari personel Polres Tabanan. Sidang berlangsung mulai pukul 09.00 hingga 10.10 Wita, dipimpin langsung oleh Waka Polres Tabanan Kompol I […]

  • Koperasi Merah Putih di Belo Dipantau Langsung Babinsa Serda Sukardin

    Koperasi Merah Putih di Belo Dipantau Langsung Babinsa Serda Sukardin

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Belo, Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Sukardin melaksanakan pengawasan pembangunan Koperasi Merah Putih di Desa Belo, Kabupaten Sumbawa Barat, Kamis (25/12/2025). Kegiatan pengawasan ini dilakukan sebagai bentuk pendampingan TNI AD melalui Babinsa dalam mendukung program pembangunan desa, khususnya fasilitas ekonomi masyarakat. Kehadiran Babinsa di lokasi bertujuan untuk memastikan proses pembangunan berjalan […]

  • Penyaluran BLT DD di Desa Labangka Berjalan Tertib Berkat Pengamanan Babinsa

    Penyaluran BLT DD di Desa Labangka Berjalan Tertib Berkat Pengamanan Babinsa

    • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB — Babinsa Desa Labangka, Serka Supriadin, anggota Koramil 1607-02/Empang, turut serta melaksanakan kegiatan pendampingan dan pengamanan dalam rangka penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) Tahap IV kepada warga Desa Labangka. Kegiatan berlangsung di Aula Kantor Desa Labangka, Kecamatan Labangka, Kabupaten Sumbawa. Jumat (28/11/2025). Penyaluran BLT DD Tahap IV ini mencakup bantuan […]

expand_less