Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa bersama Aparat Setempat Atensi Penertiban Pembongkaran Bangunan Liar di Pantai Bingin

Babinsa bersama Aparat Setempat Atensi Penertiban Pembongkaran Bangunan Liar di Pantai Bingin

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
  • visibility 27
  • comment 0 komentar

BALI – Dalam rangka, Pembongkaran Bangunan Liar di Pantai Bingin. Babinsa Serka A. Pinto dan Serda Ketut Budarana, bersama Pemda dan aparat setempat, melakukan atensi dan pemantauan terhadap berlangsungnya kegiatan kelanjutan penertiban pembongkaran bangunan liar (ilegal) di daerah Pantai Bingin. Kegiatan ini berdasarkan surat Perintah Gubernur Bali, Dr. Ir. Wayan Koster, Nomor : Sprin/1486/VII/OPS.4.5./2025. Senin, (11/08/2025).

Kegiatan pembongkaran bangunan liar ini dilakukan di Parkiran Pantai Bingin, Desa Pecatu, Kecamatan Kuta Selatan, Kabupaten Badung. Bangunan yang dibongkar adalah Villa dan Warung, yang menggunakan alat berat Ekskavator dan manual. Kegiatan pembongkaran ini bertujuan untuk menertibkan bangunan liar yang tidak memiliki izin dan merusak keindahan alam pantai.

Kegiatan pembongkaran ini mendapatkan pengamanan yang ketat dari aparat setempat. Hal ini dilakukan untuk memastikan bahwa kegiatan pembongkaran berjalan lancar dan aman, serta untuk mencegah terjadinya gangguan keamanan.

“Babinsa Serka A. Pinto, dalam keterangannya menegaskan bahwa, kegiatan pembongkaran bangunan liar di Pantai Bingin terlaksana dengan baik dan berjalan lancar. Kegiatan ini selesai dalam keadaan aman, kondusif, dan terkendali. Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan dapat meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya menaati peraturan dan menjaga keindahan alam khususnya di pantai.” Pungkasnya.

Penertiban bangunan liar di Pantai Bingin sangat penting untuk dilakukan karena dapat merusak keindahan alam pantai dan mengganggu ketertiban masyarakat. Kendati demikian, kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya menaati peraturan dan menjaga keindahan alam pantai.

Kerja sama yang baik antara Babinsa, Pemda, dan aparat setempat sangat penting dalam kegiatan ini. Dengan adanya kerja sama yang baik, diharapkan dapat meningkatkan efektivitas kegiatan dan mencapai tujuan yang diinginkan. Tambah Serka A. Pinto.

Kegiatan pembongkaran bangunan liar di Pantai Bingin berjalan lancar dan sukses. Dengan adanya kerja sama yang baik antara Pemda, dan aparat setempat, diharapkan dapat meningkatkan efektivitas kegiatan. (Pendim 1611 BDG).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI Hadir di Tengah Rakyat: Babinsa Laksanakan Tugas di Wilayah Binaan Maurole

    TNI Hadir di Tengah Rakyat: Babinsa Laksanakan Tugas di Wilayah Binaan Maurole

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Maurole – Dalam rangka menjalankan tugas pembinaan teritorial, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Yudha Santoso, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Niranusa, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, pada Selasa (26/8). Kegiatan yang dimulai pukul 07.00 WITA hingga selesai ini bertujuan untuk meningkatkan kedekatan antara TNI dengan masyarakat serta memberikan rasa aman dan […]

  • TNI AD Peduli Rakyat, Babinsa Koramil Alok Dampingi Penyaluran Bantuan Pangan

    TNI AD Peduli Rakyat, Babinsa Koramil Alok Dampingi Penyaluran Bantuan Pangan

    • calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Babinsa Koramil 1603-01/Alok Kodim 1603/Sikka, Kopda Faisal Daingtjumping, melaksanakan pendampingan penyaluran bantuan pangan periode November–Desember kepada masyarakat di Kelurahan Hewuli, Kecamatan Alok Barat, Kabupaten Sikka, Sabtu (13/12/2025). Bantuan pangan yang disalurkan kepada masyarakat tersebut berupa beras sebanyak 20 kilogram dan minyak goreng 4 liter untuk setiap kepala keluarga. Kegiatan ini bertujuan untuk membantu memenuhi […]

  • Koramil 1627-01/Baa Intensifkan Pemantauan Aktivitas Kapal Penumpang Express Bahari 8E

    Koramil 1627-01/Baa Intensifkan Pemantauan Aktivitas Kapal Penumpang Express Bahari 8E

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka menjaga keamanan dan kelancaran aktivitas transportasi laut, personel Piket Koramil 1627-01/Baa secara rutin melaksanakan pemantauan di Pelabuhan Ba’a, Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan situasi pelabuhan tetap aman, tertib, dan kondusif, khususnya pada saat kedatangan dan keberangkatan kapal penumpang. Pada Senin, 5 Januari 2026, sekitar pukul 11.20 WITA, […]

  • Babinsa Kelurahan Buraen Jadi Penengah Konflik Keluarga

    Babinsa Kelurahan Buraen Jadi Penengah Konflik Keluarga

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Kelurahan Buraen, Koramil 1604-04/Amarasi, Serda Metusalak I. Feni kembali menunjukkan peran aktifnya dalam menjaga kondusifitas wilayah dengan ikut menyelesaikan persoalan rumah tangga antara Bapak Eliaser Tnunay dan Ibu Natalia Namah, warga RT 07 RW 02. Proses mediasi berlangsung di Aula Kantor Kelurahan Buraen, Kecamatan Amarasi, Kabupaten Kupang, dengan dihadiri oleh berbagai unsur […]

  • Wujudkan Kehadiran TNI di Tengah Rakyat, Babinsa Kodim 1602/Ende Gelar Komsos dan Pamwil di Jalan Trans

    Wujudkan Kehadiran TNI di Tengah Rakyat, Babinsa Kodim 1602/Ende Gelar Komsos dan Pamwil di Jalan Trans

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Ende, Untuk memastikan kelancaran dan keamanan arus lalu lintas di jalur trans Ende – Maumere, personel TNI dan Polri melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di titik portal buka-tutup KM 24, Desa Dile, Kecamatan Detusoko, Kabupaten Ende. Kegiatan yang berlangsung pada Sabtu pagi pukul 09.00 WITA hingga selesai ini dipimpin langsung oleh Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Kopka […]

  • Terus Jaga Hubungan Baik Dengan Warga Babinsa Melaksanakan Komsos

    Terus Jaga Hubungan Baik Dengan Warga Babinsa Melaksanakan Komsos

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Rote Ndao,Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru Serda Camilo melaksanakan komsos dengan warga binaan Bapak Yopi Kedoh di Dusun Oeboloklain Desa Matanae Kec.Rote Timur Kab.Rote Ndao.( 17-07- 2025 ) Komunikasi Sosial antara Babinsa dengan masyarakat sekitar yang dapat memupuk kebersamaan dan menimbulkan rasa saling hormat menghormati antar sesama di wilayah binaan. Menurut Serda Camilo pentingnya silaturrahmi dengan warga dan […]

expand_less