Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » ‎Selain Bangun Fasilitas, TMMD ke-125 Perkuat Mental-Spiritual Warga Kalabeso

‎Selain Bangun Fasilitas, TMMD ke-125 Perkuat Mental-Spiritual Warga Kalabeso

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 10 Agt 2025
  • visibility 36
  • comment 0 komentar

‎Sumbawa, NTB — Selain fokus pada pembangunan infrastruktur, Satuan Tugas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Kodim 1607/Sumbawa juga mengutamakan pembinaan mental dan spiritual masyarakat melalui program nonfisik. Salah satunya adalah penyuluhan agama yang digelar di Aula Serbaguna Desa Kalabeso, Kecamatan Buer, pada Minggu malam (10/08/2025).

‎Kegiatan ini dihadiri oleh perangkat desa, tokoh masyarakat, serta puluhan warga dari berbagai dusun di Desa Kalabeso. Suasana berlangsung khidmat, mencerminkan antusiasme masyarakat untuk mendapatkan ilmu dan pemahaman keagamaan yang lebih mendalam.

‎Satgas TMMD menghadirkan pemateri dari Kantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Buer, yaitu Ustaz Khairul Rahman S.Si. Dalam penyampaiannya, beliau membahas pentingnya memperkuat keimanan, membina akhlak mulia, menjaga kerukunan antar umat beragama, serta menghindari perilaku yang dapat memecah belah persatuan di tengah masyarakat.

‎”Agama adalah pondasi moral yang akan memandu kita dalam bersikap dan bertindak. Dengan iman yang kuat, kita akan mampu menjaga persatuan, saling menghormati, dan hidup harmonis di tengah perbedaan,” ujar Ustaz Khairul di hadapan peserta penyuluhan.

‎Komandan Satgas TMMD ke-125, Letkol Kav Basofi Cahyowibowo S.T. menjelaskan bahwa penyuluhan agama merupakan salah satu sasaran nonfisik yang sangat penting.

‎”Kemajuan desa tidak hanya diukur dari pembangunan fisik seperti jalan dan jembatan, tetapi juga dari kualitas manusianya. Melalui pembinaan mental-spiritual ini, kami berharap masyarakat semakin kuat secara iman, akhlak, dan persatuan,” tegasnya.

‎Dengan adanya kegiatan ini, Satgas TMMD berharap dapat meninggalkan warisan yang tidak hanya berbentuk bangunan, tetapi juga membekas di hati dan pikiran masyarakat Desa Kalabeso.

‎(Pendim 1607/Sumbawa)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Lewat Komsos, Babinsa Ingatkan Warga Oemanu Pentingnya Lindungi Hutan

    Lewat Komsos, Babinsa Ingatkan Warga Oemanu Pentingnya Lindungi Hutan

    • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Minggu 12 Oktober 2025, Jalin Keakraban, Perkuat Sinergi, Wujudkan Wilayah Binaan yang Tangguh serta mempererat hubungan antara TNI dan Masyarakat serta meningkatkan kesadaran akan pentingnya menjaga kelestarian lingkungan, Babinsa Koramil 1618-06/Bian, Sertu Sebastian Timo, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama Warga RT 05/RW 01 Desa Oemanu, Kecamatan Biboki Anleu, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). […]

  • Sinergi TNI dan Masyarakat, Patroli Wujudkan Kondisi Kondusif di Pelabuhan L. Say

    Sinergi TNI dan Masyarakat, Patroli Wujudkan Kondisi Kondusif di Pelabuhan L. Say

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA – Dalam rangka memperingati HUT TNI ke-80, Kodim 1603/Sikka menggelar patroli rutin di kawasan Pelabuhan L. Say Maumere pada Selasa (23/09/2025). Patroli ini merupakan upaya TNI dalam memastikan keamanan serta ketertiban di salah satu pintu gerbang utama aktivitas ekonomi dan transportasi masyarakat Kabupaten Sikka. Pelabuhan L. Say menjadi jalur vital keluar-masuk barang maupun penumpang […]

  • Blue Light Patrol Polsek Bebandem, Cegah Curanmor dan Jaga Situasi Kondusif di Malam Hari

    Blue Light Patrol Polsek Bebandem, Cegah Curanmor dan Jaga Situasi Kondusif di Malam Hari

    • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Kepolisian terus menunjukkan komitmennya untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, tidak hanya di siang hari tetapi juga pada malam hari. Pada Selasa (23/12/2025) malam, jajaran Polsek Bebandem melaksanakan Blue Light Patrol di wilayah hukumnya untuk memberikan rasa aman kepada warga. Kegiatan tersebut dimulai pukul 02.35 Wita hingga selesai, dengan fokus sasaran di Jalan Kuncara Giri, […]

  • Peduli Kemanusiaan, Satgas RI–RDTL Evakuasi Warga Luka Parah di Perbatasan

    Peduli Kemanusiaan, Satgas RI–RDTL Evakuasi Warga Luka Parah di Perbatasan

    • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Pos Motamasin memperlihatkan respons cepat saat mendapati kecelakaan lalu lintas di Desa Rafae, Kec. Rai manuk, Kab. Belu. Ketika sedang melintas, personel satgas melihat sejumlah warga terjatuh dan mengalami luka serius. Tanpa menunggu lama, para prajurit langsung turun dari kendaraan dan melakukan proses evakuasi terhadap para korban. Sabtu (29/11/2025). Dalam […]

  • Kapolsek Nusa Penida Laksanakan Pemantauan Obyek Wisata dan Sampaikan Himbauan Kamtibmas di Esa-G Beach Club

    Kapolsek Nusa Penida Laksanakan Pemantauan Obyek Wisata dan Sampaikan Himbauan Kamtibmas di Esa-G Beach Club

    • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Nusa Penida, Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat serta memastikan kenyamanan para wisatawan yang berkunjung ke wilayah hukumnya, Kapolsek Nusa Penida AKP I Ketut Kesuma Jaya, S.H. melaksanakan kegiatan pemantauan di kawasan wisata Esa-G Bar & Beach Club, Desa Kutampi Kaler, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung, Rabu (15/10/2025). Kegiatan tersebut dilakukan sebagai bagian […]

  • Polairud Polres Tabanan Sambangi Petani di Puncak Indah Bedugul, Wujud Sinergi Warga dan Polisi Jaga Kamtibmas serta Ketahanan Pangan

    Polairud Polres Tabanan Sambangi Petani di Puncak Indah Bedugul, Wujud Sinergi Warga dan Polisi Jaga Kamtibmas serta Ketahanan Pangan

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas yang aman dan kondusif di wilayah pesisir wisata Danau Beratan Bedugul, personel Satuan Polairud Polres Tabanan melaksanakan kegiatan Patroli Dialogis dan Sambang Petani pada Selasa (28/10/2025) pukul 11.00 WITA. Kegiatan ini dipimpin oleh Aipda Nyoman Tana didampingi Bripka I Gede Bayu Bimantara, […]

expand_less