Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Mayor Kav I Nyoman Arya Jayantara Pimpin Prosesi Perabuan Militer di Santha Graha Tunon

Mayor Kav I Nyoman Arya Jayantara Pimpin Prosesi Perabuan Militer di Santha Graha Tunon

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
  • visibility 25
  • comment 0 komentar

Tabanan – Kasdim 1619/Tabanan Mayor Kav I Nyoman Arya Jayantara bersama anggota Kodim melaksanakan upacara perabuan militer untuk menghormati jasa dan pengabdian almarhum Serma (Purn) I Ketut Kerti, bertempat di Krematorium Santha Graha Tunon, Desa Pangkung Tibah, Kec. Kediri Sabtu (9/8/2025).

Upacara perabuan militer ini merupakan bentuk penghormatan terakhir TNI kepada prajurit yang telah mengabdikan diri dengan penuh dedikasi selama masa tugasnya. Prosesi berlangsung khidmat, diawali dengan penghormatan senjata, pembacaan riwayat hidup almarhum, penyerahan bendera Merah Putih kepada pihak keluarga, hingga prosesi perabuan.

Kasdim 1619/Tabanan Mayor Kav I Nyoman Arya Jayantara dalam kesempatan tersebut bertindak sebagai inspektur upacara. Seluruh rangkaian acara dilaksanakan dengan penuh penghormatan dan disaksikan keluarga besar almarhum, kerabat, serta rekan sejawat.

Saat dikonfirmasi Seusai kegiatan, Kasdim Tabanan mengatakan, bahwa upacara militer ini adalah wujud penghargaan dan penghormatan dari TNI kepada almarhum yang telah mengabdikan hidupnya untuk bangsa dan negara. Semoga jasa-jasanya menjadi teladan bagi kita semua, dan keluarga yang ditinggalkan diberikan ketabahan, terang Mayor Kav I Nyoman Arya Jayantara.

“Dengan selesainya upacara perabuan, diharapkan nilai-nilai pengabdian yang telah ditunjukkan almarhum semasa hidup dapat menjadi inspirasi bagi generasi penerus TNI, khususnya di Kodim 1619/Tabanan.” Pungkas Kasdim

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Satgas Yonif 743/PSY Terus Beraksi Berikan Pelayanan Kesehatan Gratis Bagi Masyarakat Tirineri

    Satgas Yonif 743/PSY Terus Beraksi Berikan Pelayanan Kesehatan Gratis Bagi Masyarakat Tirineri

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Puncak Jaya, Papua — Komitmen TNI dalam mendekatkan diri kepada masyarakat terus diwujudkan oleh Satgas Yonif 743/PSY. Bertempat di Kampung Tirineri, Distrik Mulia, personel Satgas Yonif 743/PSY menggelar pelayanan kesehatan gratis bagi masyarakat pedalaman sebagai bagian dari misi kemanusiaan, Rabu (06/08/2025). Dipimpin langsung oleh Letda Inf Dodi selaku Danpos Tirineri, kegiatan ini menjadi wujud nyata […]

  • Tingkatkan kewaspadaan malam hari Polsek Tabanan gelar Blue light Patrol

    Tingkatkan kewaspadaan malam hari Polsek Tabanan gelar Blue light Patrol

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Tabanan, Rabu 23 Juli 2025. – Meningkatkan kewaspadaan terutama pada malam hari Personil Polsek Tabanan melaksanakan kegiatan Blue Light Patrol pada Selasa malam, 22/7/ pukul 21.30 WITA hingga selesai. Blue Light Patrol ini bertujuan untuk memberikan rasa nyaman bagi masyarakat pada malam hari dan juga menjaga situasi kamtibmas yang nyaman dan […]

  • Sinergi TNI, Polri, dan Pemdes Tanglapui Wujudkan Peringatan HUT RI yang Meriah dan Tertib

    Sinergi TNI, Polri, dan Pemdes Tanglapui Wujudkan Peringatan HUT RI yang Meriah dan Tertib

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Tanglapui – Babinsa Desa Tanglapui, Kecamatan Alor Timur, Serka D. Araujo, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama Kepala Desa Tanglapui, Bapak Tobias Mosaku, dan Kapolpos Sub Sektor Lantoka, Aipda Benjamin Modok, pada Senin (11/8/2025) pukul 11.00 WITA. Kegiatan ini berlangsung di RT 01/RW 01 Desa Tanglapui dengan suasana hangat dan penuh kekeluargaan. Turut hadir pula […]

  • Melalui Komsos, Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Motivasi Petani Tingkatkan Produksi Padi

    Melalui Komsos, Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Motivasi Petani Tingkatkan Produksi Padi

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan nasional, Babinsa Persiapan Seteluk Rea Koramil 1628-03/Seteluk, Serda Muhamad Hidir, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) sekaligus pendampingan kepada petani dalam kegiatan penanaman padi di wilayah binaannya. Kegiatan tersebut berlangsung pada Selasa, (16/11/2025), pukul 09.21 WITA, di Desa Seteluk Rea, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat. Pendampingan […]

  • Polsek Kerambitan gelar Patroli Blue Light cegah Aksi Pelaku Kejahatan

    Polsek Kerambitan gelar Patroli Blue Light cegah Aksi Pelaku Kejahatan

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Kerambitan, Jumat 02 Januari 2025; Perwira Pengawas (Pawas) Iptu I Kadek Romiawan, S.H. bersama 4 Personil Patroli Kijang 902 gelar Patroli Blue Light di Daerah Hukum Polsek Kerambitan. Kegiatan dimulai Pukul 20.30 s/d 22.00 wita, pelaksanaan kegiatan Patroli Blie Light diintensifkan guna mencegah pelaku kejahatan melancarkan niatnya. Adapun sasaran dalam kegiatan patroli tersebut […]

  • Piket Koramil 1627-01/Baa Laksanakan Pemantauan Arus Kapal Penumpang di Pelabuhan Ba’a

    Piket Koramil 1627-01/Baa Laksanakan Pemantauan Arus Kapal Penumpang di Pelabuhan Ba’a

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Piket Koramil 1627-01/Baa, Kodim 1627/Rote Ndao, melaksanakan kegiatan pemantauan aktivitas pelabuhan di Pelabuhan Ba’a, Kelurahan Namodale, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, Jumat (9/1/2026). Kegiatan pemantauan tersebut dilaksanakan oleh Sertu Yunus Ketty pada pukul 11.00 WITA sebagai bagian dari tugas pengawasan dan pengamanan wilayah pelabuhan. Fokus pemantauan diarahkan pada arus kedatangan dan keberangkatan kapal penumpang Expres […]

expand_less