Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Progres Positif TMMD: Pondasi Jembatan Limpas Kalabeso Hampir Tuntas

Progres Positif TMMD: Pondasi Jembatan Limpas Kalabeso Hampir Tuntas

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
  • visibility 34
  • comment 0 komentar

Sumbawa – NTB – Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Kodim 1607/Sumbawa terus menunjukkan kemajuan signifikan. Salah satu sasaran fisik utama, yakni pembangunan jembatan limpas di Desa Kalabeso, Kecamatan Buer, kini memasuki tahap krusial.

Pada Kamis (7/8/2025), Satgas TMMD bersama warga setempat terus menggenjot pekerjaan pembangunan pondasi jembatan. Dengan semangat gotong royong dan kerja cepat, pembangunan pondasi diperkirakan akan rampung hari ini.

Komandan SSK TMMD ke-125 Kapten Inf Triono Budi Waskito menyampaikan bahwa penyelesaian pondasi menjadi tonggak penting dalam keseluruhan tahapan pembangunan jembatan limpas tersebut.

> “Kita upayakan hari ini pondasi bisa selesai, sehingga besok bisa langsung dilanjutkan dengan pemasangan bagesting untuk persiapan pengecoran rangka jembatan,” jelasnya.

 

Pemasangan bagesting merupakan tahap lanjutan yang penting untuk menopang pengecoran rangka jembatan, yang nantinya akan memperkuat struktur keseluruhan dan memastikan jembatan dapat digunakan secara optimal oleh masyarakat.

Partisipasi aktif warga Kalabeso juga menjadi salah satu faktor percepatan pembangunan ini. Setiap hari, warga ikut bergotong royong bersama personel Satgas, menunjukkan kekompakan dan antusiasme terhadap pembangunan infrastruktur desa.

Dengan progres yang terus menunjukkan perkembangan positif, diharapkan jembatan limpas ini dapat selesai tepat waktu dan segera memberikan manfaat nyata bagi kelancaran mobilitas masyarakat serta mendorong pertumbuhan ekonomi di wilayah tersebut. (Pendim Sumbawa)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Masyarakat Onelako Apresiasi Peran Babinsa dalam Karya Bakti dan Pemantauan Wilayah

    Masyarakat Onelako Apresiasi Peran Babinsa dalam Karya Bakti dan Pemantauan Wilayah

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kopda Imanuel Lobang, bersama unsur Pemerintahan Kelurahan Onelako, melaksanakan kegiatan monitoring, komunikasi sosial (Komsos), dan karya bakti pembuatan pelebaran selokan air di Dusun Tanakera, Kelurahan Onelako, Kecamatan Ndona, Kabupaten Ende, pada Jumat (29/8/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA tersebut bertujuan untuk memastikan pelaksanaan karya bakti berjalan dengan baik, aman, […]

  • TNI AD dan Warga Bersatu dalam Misa HUT ke-60 SMKN 1 Ende di Ende Timur

    TNI AD dan Warga Bersatu dalam Misa HUT ke-60 SMKN 1 Ende di Ende Timur

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-60 Sekolah Menengah Kejuruan Negeri (SMKN) 1 Ende, kegiatan misa syukuran digelar secara khidmat pada Sabtu, 27 September 2025, pukul 09.00 WITA bertempat di Jln. Anggrek Km 03, Kelurahan Mautapaga, Kecamatan Ende Timur, Kabupaten Ende. Mewakili Danramil 1602-01/Ende, Babinsa Kecamatan Ende Timur, Serka Eusabeus Rangga dan Serda […]

  • Koramil Rasana’e Kerahkan 17 Personil Bantu Masyarakat Panen Padi, Tingkatkan Ketahanan Pangan Lokal

    Koramil Rasana’e Kerahkan 17 Personil Bantu Masyarakat Panen Padi, Tingkatkan Ketahanan Pangan Lokal

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Alor – Alor Timur Laut – Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan, Babinsa Desa Nailang/Waisika, Kecamatan Alor Timur Laut, Kabupaten Alor, Praka Bing Jonas Lau We, melaksanakan kegiatan pemantauan sekaligus membantu warga membersihkan lahan sawah. Kegiatan ini berlangsung pada Jumat, 05 September 2025, pukul 09.20 WITA, bertempat di lahan milik Bapak Nahom Faon di Desa […]

  • Sinergi Babinsa, Tokoh Masyarakat, dan Pemerintah Perangi Narkoba di Kelurahan Nae

    Sinergi Babinsa, Tokoh Masyarakat, dan Pemerintah Perangi Narkoba di Kelurahan Nae

    • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Kamis, 11 September 2025, Sertu Fahruddin, Babinsa Kelurahan Nae dari Koramil 1608-01/Rasana’e, menghadiri kegiatan Sosialisasi Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkotika dan Prekusor Narkotika (P4GN). Kegiatan ini dihadiri oleh sejumlah tokoh dan pejabat penting di Kelurahan Nae, termasuk Kadis Kominfo Bapak Muh. Hasim S.Sos, Bapak Arif Munandar S.Kep, Ns, Seklur […]

  • Sinergi dan Kekompakan, Polsek Tembuku Berikan Ucapan Selamat HUT ke-80 TNI ke Koramil 1626-03/Tembuku

    Sinergi dan Kekompakan, Polsek Tembuku Berikan Ucapan Selamat HUT ke-80 TNI ke Koramil 1626-03/Tembuku

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam suasana penuh keakraban dan sinergi, anggota Koramil 1626-03/Tembuku terima kejutan berupa tumpeng dari jajaran Polsek Tembuku dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI) Tahun 2025, Senin (6/10/2025). Kegiatan yang berlangsung di Makoramil 1626-03/Tembuku tersebut menjadi simbol nyata soliditas dan kebersamaan antara TNI dan Polri di wilayah Kecamatan Tembuku. […]

  • Babinsa Patroli Malam Selaber Wilayah Di titik Kerawan an

    Babinsa Patroli Malam Selaber Wilayah Di titik Kerawan an

    • calendar_month Sabtu, 10 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Lombok Tengah – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Koramil 07/Batukliang bersama tim Badan Keamanan Desa (BKD) Desa Selong Selebung melaksanakan patroli malam di sejumlah titik yang dinilai rawan, Sabtu (10/1/2026). Kegiatan ini merupakan upaya berkelanjutan untuk memastikan kondisi wilayah tetap aman, sekaligus memperkuat sinergi antara TNI, aparatur desa, dan masyarakat secara […]

expand_less