Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Personel Sat Polairud Polres Karangasem Laksanakan Patroli Pesisir dan Sambang Obyek Wisata Tirta Di Kecamatan Kubu

Personel Sat Polairud Polres Karangasem Laksanakan Patroli Pesisir dan Sambang Obyek Wisata Tirta Di Kecamatan Kubu

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
  • visibility 26
  • comment 0 komentar

Polda Bali – Polres Karangasem – Sat Polairud

Kamis, 7 Agustus 2025 – Dalam upaya menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Harkamtibmas) di wilayah pesisir, Personel Satuan Kepolisian Perairan dan Udara (Sat Polairud) Polres Karangasem, Aiptu I Gede Nuada, S.H, melaksanakan kegiatan patroli pesisir serta sambang ke obyek wisata tirta pada Kamis, 7 Agustus 2025, pukul 11.00 WITA.

Kegiatan ini dilaksanakan di kawasan pesisir Pantai Grombong, Desa Batu Ringgit, serta Pantai Tulamben yang terletak di Kecamatan Kubu, Kabupaten Karangasem. Patroli ini bertujuan untuk memantau langsung aktivitas masyarakat pesisir dan para wisatawan, guna memastikan lingkungan pesisir tetap dalam kondisi aman, tertib, dan kondusif.

Melalui pendekatan dialogis dan sambang yang dilakukan secara humanis, Aiptu I Gede Nuada berinteraksi langsung dengan masyarakat setempat, wisatawan, pemandu wisata selam (diving guide), serta para pelaku jasa porter. Komunikasi ini menjadi sarana efektif untuk menyampaikan pesan-pesan kamtibmas sekaligus mengajak seluruh elemen masyarakat untuk bersama-sama menjaga keamanan wilayah pesisir dan kawasan wisata.

“Melalui patroli ini, kami ingin memastikan bahwa setiap aktivitas masyarakat maupun wisatawan dapat berlangsung dengan aman dan nyaman. Partisipasi aktif seluruh pihak sangat dibutuhkan demi terciptanya lingkungan wisata yang harmonis dan tertib,” ujar Aiptu Gede Nuada.

Kegiatan ini juga menjadi bentuk nyata kehadiran Polri di tengah masyarakat, khususnya dalam memberikan rasa aman bagi pengunjung obyek wisata yang menjadi salah satu destinasi unggulan di Kabupaten Karangasem.

Sat Polairud Polres Karangasem akan terus meningkatkan patroli serta koordinasi dengan masyarakat pesisir dan pelaku wisata demi mendukung terciptanya pariwisata yang aman, ramah, dan berkelanjutan

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Patroli dan Puldata, Babinsa Kodim 1602/Ende Pantau Situasi di Wilayah Binaan

    Patroli dan Puldata, Babinsa Kodim 1602/Ende Pantau Situasi di Wilayah Binaan

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Ende, Dalam upaya mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat serta menjaga stabilitas keamanan di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Muhamad Rifaldi, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Pengumpulan Data Teritorial (Puldata), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Pise, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, Senin (4/8/2025). Kegiatan dimulai pukul 08.30 WITA hingga selesai dengan melibatkan partisipasi langsung dari […]

  • Babinsa Sertu Zulkifli Bersama PKK dan Tim AGR Gelar Jum’at Bersih

    Babinsa Sertu Zulkifli Bersama PKK dan Tim AGR Gelar Jum’at Bersih

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga kebersihan lingkungan, Babinsa Tamekan Koramil-01/Taliwang, Sertu Zulkifli, bersama staf desa, ibu-ibu PKK, dan anggota Tim AGR melaksanakan kegiatan Gotong Royong Jum’at Bersih di Taman Kanak-Kanak (TK) Tamekan, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Jumat, (09/01/2026), pukul 08.00 Wita. Kegiatan yang digelar rutin ini bertujuan untuk menciptakan lingkungan yang […]

  • Salurkan Bantuan Ke Warga Binaan, Babinsa Banjarangkan Tegaskan TNI hadir Atasi Kesulitan Masyarakat

    Salurkan Bantuan Ke Warga Binaan, Babinsa Banjarangkan Tegaskan TNI hadir Atasi Kesulitan Masyarakat

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Klungkung,- Aksi sosial Kodim 1610/Klungkung Bersama Bunda Obin kembali bergulir untuk menyentuh warga yang terdampak bencana dan kurang mampu di wilayah tugasnya. Kamis, ( 02/10/25 ), aksi sosial itupun terlihat saat Serma Asih Babinsa Banjarangkan menyerahkan bantuan Alkap harian kepada ibu Sadiah ( 53 tahun ), salah satu warga di Banjar Koripan Tengah Desa Banjarangkan, […]

  • Linmas Desa  Batumadeg Digembleng TNI Polri Tentang Profesionalisme Dan Disiplin

    Linmas Desa Batumadeg Digembleng TNI Polri Tentang Profesionalisme Dan Disiplin

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka memperkokoh sinergitas serta peningkatan kapasitas Satlinmas, Babinsa Batumadeg Koramil 1610-04/Nusa Penida Koptu Komang Adnyana  bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan pembinaan kepada Satlinmas Desa batumadeg, Jumat ( 31/10/25 ). Kegiatan pembinaan dan pelatihan ini digelar di Kantor Desa Batumadeg, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung yang diikuti oleh 20 anggota Satlinmas yang didampingi pula oleh Sekdes  […]

  • Berbagi Kasih, Satgas Pos Asumanu Keliling Desa Binaan Bagikan Bubur Kacang

    Berbagi Kasih, Satgas Pos Asumanu Keliling Desa Binaan Bagikan Bubur Kacang

    • calendar_month Kamis, 24 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 49
    • 0Komentar

    Belu – Pos Asumanu bagikan bubur sehat gratis didaerah binaanya di Desa Asumanu, Kecamatan Raihat, Kabupaten Belu. Kamis (24/07/2025). Wadanpos Asumanu Serda Rizal Talu berkeyakinan bahwa dengan menggunakan kendaraan motor akan lebih efisien dan dapat menjangkau lebih banyak warga yang sedang melaksanakan kegiatan di rumah ataupun di ladang untuk memperoleh tambahan asupan. Kegiatan ini juga […]

  • Anggota Koramil 1607-02/Empang Gelar Patroli untuk Jaga Kamtibmas di Wilayah Empang dan Plampang

    Anggota Koramil 1607-02/Empang Gelar Patroli untuk Jaga Kamtibmas di Wilayah Empang dan Plampang

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB — Anggota Koramil 1607-02/Empang melaksanakan kegiatan patroli rutin di wilayah Kecamatan Empang dan Kecamatan Plampang, Kabupaten Sumbawa. Patroli ini digelar sebagai upaya preventif untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) sekaligus memperkuat kehadiran aparat di tengah masyarakat. Dalam kegiatan tersebut, personel Koramil menyisir sejumlah titik strategis yang dianggap rawan terjadinya gangguan kamtibmas, termasuk […]

expand_less