Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Meriahkan HUT RI ke-80, Satpolairud Polres Tabanan Bagikan Bendera Merah Putih di Puncak Ina Bedugul

Meriahkan HUT RI ke-80, Satpolairud Polres Tabanan Bagikan Bendera Merah Putih di Puncak Ina Bedugul

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
  • visibility 27
  • comment 0 komentar

Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan.Tabanan, 7 Agustus 2025. Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Satpolairud Polres Tabanan menggelar aksi pembagian Bendera Merah Putih kepada pengguna jalan di depan rest area Puncak Ina Bedugul, Kamis pagi (7/8). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kasat Polairud Polres Tabanan AKP I Putu Sartika, S.H., M.H. bersama anggotanya dan masyarakat sekitar.

Antusiasme warga dan pengguna jalan terlihat saat menerima bendera dari petugas. Selain pembagian bendera, kegiatan dilanjutkan dengan pemasangan bendera dan umbul-umbul merah putih di kawasan dermaga, sebagai bentuk nyata penghormatan terhadap perjuangan para pahlawan dan simbol semangat nasionalisme yang terus dijaga hingga saat ini.

AKP I Putu Sartika menegaskan bahwa kegiatan ini bertujuan membangkitkan rasa cinta tanah air, memperkuat persatuan, serta menumbuhkan kebanggaan terhadap identitas bangsa. “Bendera Merah Putih adalah lambang perjuangan dan semangat kita sebagai bangsa. Mari kibarkan dengan bangga dan penuh syukur atas kemerdekaan yang telah diraih,” ujarnya.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H.,melalui Kasat Polairud Polres Tabanan AKP I Putu Sartika, S.H., M.H.mengatakan” Melalui kegiatan ini, diharapkan semangat kemerdekaan dapat menginspirasi seluruh lapisan masyarakat untuk menjaga persatuan dan mendukung terciptanya Keamanan, Keselamatan, Ketertiban dan Kelancaran Lalu Lintas (Kamseltibcarlantas). Kegiatan berlangsung dengan aman, tertib, dan penuh kekhidmatan. Dirgahayu Republik Indonesia ke-80! Bersatu, Berdaulat, Rakyat Sejahtera, Indonesia Maju.

Humas Polres Tabanan

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Atensi Kemacetan dan Laka, Polsek Baturiti Gelar Personil  Untuk Laksanakan Strong Point dan pengamanan jalur

    Atensi Kemacetan dan Laka, Polsek Baturiti Gelar Personil Untuk Laksanakan Strong Point dan pengamanan jalur

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Baturiti, Rabu tanggal 29 Oktober 2025 pukul 06.00 wita. Dalam rangka menjaga situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif serta arus lalu lintas mancarli cegah terjadinya laka dan kemacetan. Penggelaran personil Polsek Baturiti secara maksimal yang dipimpin langsung Perwira Pengawas IPTU I PUTU SUKAYASA, S.H. dengan mengerahkan polri baik yang berseragam maupun […]

  • Babinsa Maurole Aktif Sosialisasikan Pentingnya Keamanan dan Kebersihan Lingkungan

    Babinsa Maurole Aktif Sosialisasikan Pentingnya Keamanan dan Kebersihan Lingkungan

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Donatus Kiri, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat di Desa Uludala, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende. Kegiatan tersebut berlangsung mulai pukul 08.30 WITA dan berjalan lancar hingga selesai. Dalam kegiatan ini, Babinsa memberikan himbauan kepada warga agar selalu menjaga kebersihan bahu jalan terutama di musim hujan […]

  • Pererat Kemanunggalan TNI dan Rakyat, Danramil Tembuku Hadiri Upacara Adat Ngusaba Desa serta Ngusaba Nini di Jehem

    Pererat Kemanunggalan TNI dan Rakyat, Danramil Tembuku Hadiri Upacara Adat Ngusaba Desa serta Ngusaba Nini di Jehem

    • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Bangli – Danramil 1626-03/Tembuku Kapten Cke I Komang Gita didampingi Babinsa Desa Jehem menghadiri upacara Ngusaba Desa dan Ngusaba Nini Padudusan Agung yang berlangsung di Pura Puseh Adat Griye Kelempung, Desa Jehem, Kecamatan Tembuku, Kabupaten Bangli, Selasa (7/10/2025). Upacara keagamaan ini merupakan kegiatan adat rutin yang memiliki makna penting dalam menjaga keseimbangan dan keharmonisan antara […]

  • Babinsa Koramil 1618-05/Biut Turun Sawah Bersama Petani Di Desa Hauteas

    Babinsa Koramil 1618-05/Biut Turun Sawah Bersama Petani Di Desa Hauteas

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu , Selasa 19 Agustus 2025, Melalui tindakan kecil penuh makna, terbangun kepercayaan besar antara Babinsa dan Masyarakat, bukti bahwa kepedulian adalah jembatan penguat kemanunggalan, Wujud nyata kepedulian terhadap para petani dan ketahanan pangan, Babinsa Koramil 1618-05/Biut, Kopda Siprianus Juanda Mau, melaksanakan kegiatan teritorial dengan turun langsung ke sawah menyapa dan membantu petani binaan di […]

  • Babinsa Koramil Biudukfoho Komsos Dengan Para Tukang Bangunan

    Babinsa Koramil Biudukfoho Komsos Dengan Para Tukang Bangunan

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Babinsa Desa Tafuli Jauh Koramil 1605-09/Biudukfoho Sertu Marten Orisia Bria Asa menghimbau para tukang yang sedang bekerja membangun rumah agar tetap memperhatikan faktor keamanan ketika sedang bekerja. Hal itu disampaikan Babinsa Sertu Marten Orisia Bria Asa saat melaksanakan kegiatan komsos dengan para tukang yang sedang membangun rumah milik Mikhael Makleat warga Dusun Motaulun, […]

  • Sertu Ismail Pimpin Mediasi Sengketa Tanah Warga di Kecamatan Jelenga

    Sertu Ismail Pimpin Mediasi Sengketa Tanah Warga di Kecamatan Jelenga

    • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Beru, Sertu Ismail, melaksanakan kegiatan mediasi permasalahan tanah yang terjadi di wilayah Kecamatan Jelenga, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Selasa (23/12/2025) pukul 09.00 WITA. Kegiatan mediasi tersebut dilakukan sebagai bentuk peran aktif Babinsa dalam membantu penyelesaian permasalahan masyarakat di wilayah binaan, khususnya terkait sengketa lahan agar tidak berkembang menjadi konflik […]

expand_less