Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Tingkatkan Kewaspadaan, Wakapolres Bandara I Gusti Ngurah Rai Kontrol Ruang Tahanan

Tingkatkan Kewaspadaan, Wakapolres Bandara I Gusti Ngurah Rai Kontrol Ruang Tahanan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
  • visibility 32
  • comment 0 komentar

Badung – Wakapolres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai Kompol I Nengah Sudiarta, S.Sos,., melakukan pengecekan langsung ke Ruang Tahanan ( rutan ) Polres Kawasan Bandara , Rabu( 6/8/2025 )

Saat melaksanakan kegiatan pengecekan jumlah dan kondisi tahanan, Wakapolres didampingi oleh 2 personel samapta yang bertugas jaga tahanan.

Kompol I Nengah Sudiarta menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk pengawasan langsung dari pimpinan guna menghindari potensi gangguan keamanan, serta memastikan bahwa hak-hak dasar para tahanan tetap terpenuhi selama menjalani proses hukum.

“Kami ingin memastikan bahwa seluruh prosedur penahanan dilaksanakan secara profesional dan sesuai dengan peraturan yang berlaku. Pengawasan ini juga penting untuk mencegah hal-hal yang tidak diinginkan, seperti pelanggaran disiplin atau tindakan melawan hukum di dalam rutan,” ujar Wakapolres.

Kegiatan kontrol rutin ini merupakan bagian dari komitmen Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai dalam menjaga transparansi, akuntabilitas, dan perlakuan yang adil terhadap para tahanan, serta menjaga stabilitas keamanan internal Polres.(hms25)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tunjukkan Dedikasi Dan PelayananKepada Masyarakat, Babinsa Bakas Bersinergi Beri Pengamanan Upacara Ngening

    Tunjukkan Dedikasi Dan PelayananKepada Masyarakat, Babinsa Bakas Bersinergi Beri Pengamanan Upacara Ngening

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Klungkung,- Rangkaian upacara keagamaan pitra yadnya ngaben massal di Desa Bakas, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung bergulir. Selasa ( 19/08/25 ) rangkaian upacara ngaben massal tersebut terlihat saat digelarnya ngening di Beji Tukad Bubuh. Diikuti oleh ratusan warga, pelaksanaan upacara ngening itupun mendapat pengawalan dari Babinsa, Bhabinkamtibmas dan pecalang. Babinsa Bakas Koramil1610-02/banjarangkan Sertu Wayan Rata menerangkan […]

  • Babinsa Koramil 03/Katikutana Hadiri Musrenbangdes di Desa Praimadeta

    Babinsa Koramil 03/Katikutana Hadiri Musrenbangdes di Desa Praimadeta

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    SUMBA TENGAH – Babinsa Koramil 03/Katikutana Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu Latif, menghadiri Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrenbangdes) yang dilaksanakan di Desa Praimadeta, Kecamatan Umbu Ratu Nggay Barat, Kabupaten Sumba Tengah, Rabu (17/12/2025). Kehadiran Babinsa dalam kegiatan Musrenbangdes tersebut bertujuan untuk mendukung perencanaan pembangunan desa yang partisipatif, transparan, dan berorientasi pada kepentingan masyarakat. Musrenbangdes menjadi wadah […]

  • Dukung Program Pertahanan, Dandim Dampingi Survei Lahan Yonif TP di Desa Kadumbul

    Dukung Program Pertahanan, Dandim Dampingi Survei Lahan Yonif TP di Desa Kadumbul

    • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Komandan Kodim 1601/Sumba Timur, Letkol Inf. Dobby Noviyanto.S., S.E mendampingi Tim survey Kementerian Pertahanan (Kemhan) Republik Indonesia meninjau lahan pembangunan Batalyon Infanteri Teritorial Pembangunan (Yonif TP) Luas lahan tersebut yang disiapkan kurang lebih 100 hektare di Desa Kadumbul, Kecamatan Pandawai, Kabupaten Sumba Timur, pada Kamis (11/09/2025). Peninjauan lahan ini dipimpin langsung […]

  • Babinsa Desa Desaloka Dukung Pelestarian Tradisi Sedekah Orong Masyarakat Tani

    Babinsa Desa Desaloka Dukung Pelestarian Tradisi Sedekah Orong Masyarakat Tani

    • calendar_month Minggu, 4 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Desaloka Koramil 1628-03/Seteluk, Serda Sayuti, menghadiri kegiatan Sedekah Orong yang digelar oleh masyarakat Desa Desaloka, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Minggu (04/01/2026) sekitar pukul 08.00 WITA. Kegiatan tersebut berlangsung khidmat di Masjid Al Istiqomah Desa Desaloka. Sedekah Orong merupakan tradisi masyarakat setempat sebagai bentuk rasa syukur kepada Allah […]

  • Lancarkan Lalin di Jalur Pererenan, Polsek Mengwi Lakukan Pengaturan di Simpang Kangkang dan Tiying Tutul

    Lancarkan Lalin di Jalur Pererenan, Polsek Mengwi Lakukan Pengaturan di Simpang Kangkang dan Tiying Tutul

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Mengwi – Untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada pengendara personil polsek mengwi melakukan pengaturan untuk mengurai kemacetan di jalan Raya Pererenan, tepatnya disimpang Tiying Tutul dan Kangkang, Desa Pererenan, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Senin sore (5/1/2026) Kegiatan pengaturan sore (strong point) jalur macet dilaksanakan dari pukul.16.00 wita sampai dengan pukul 20.00 wita Kanit Lantas […]

  • Babinsa Koramil 1630-02/Lembor Dampingi Petani Bersihkan Rumput di Lahan Padi Desa Siru

    Babinsa Koramil 1630-02/Lembor Dampingi Petani Bersihkan Rumput di Lahan Padi Desa Siru

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Lembor, 4 November 2025 – Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan dan meningkatkan produktivitas hasil pertanian masyarakat, Anggota Koramil 1630-02/Lembor, Serka Celemente Pinto, melaksanakan kegiatan pendampingan kepada para petani dalam membersihkan rumput liar pada tanaman padi di area persawahan Desa Siru, Kecamatan Lembor, Kabupaten Manggarai Barat. Kegiatan tersebut merupakan salah satu wujud nyata peran Bintara […]

expand_less