Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Pertahankan Kondusifitas Wilayah, Blue Light Patrol Polsek Petang Beraksi

Pertahankan Kondusifitas Wilayah, Blue Light Patrol Polsek Petang Beraksi

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
  • visibility 32
  • comment 0 komentar

Mangupura – Dalam upaya menjaga situasi yang kondusif terutama pada malam hari, Unit Samapta Polsek Petang, Polres Badung lebih meningkatkan pelaksanaan patroli malam melalui Blue Light Patrol.

Seperti pada, Selasa (5/8/25) malam, personel Polsek Petang menyusuri sepanjang Desa Petang, Kecamatan Petang, Kabupaten Badung dengan melintasi pemukiman dan objek vital seperti pasar, Perbankan, SPBU hingga menyambangi tempat ibadah untuk mencegah terjadinya tindak kriminal lainnya, personel juga memberikan imbauan kepada masyarakat untuk tidak mengonsumsi miras atau narkoba serta mengurangi aktivitas pada malam hari.

Dipimpin Perwira Pengawas Aiptu Ketut Suardana, S.Sos., bersama dua personel lainnya, kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif dan nyaman bagi masyarakat khususnya di malam hari. Patroli Blue Light kali ini menyasar berbagai area seperti komplek pertokoan, pasar, perkantoran, perbankan, SPBU, perumahan penduduk, serta tempat ibadah.

Kegiatan patroli ini tidak hanya fokus pada pencegahan kejahatan seperti pencurian dengan kekerasan (curas), pencurian dengan pemberatan (curat), dan pencurian kendaraan bermotor (curanmor), tetapi juga mengantisipasi aksi premanisme dan penyakit masyarakat.

Menurut Kapolsek Petang AKP I Nyoman Arnaya, SH, MH., patroli Blue Light merupakan upaya preventif untuk memastikan Kamtibmas tetap terjaga di wilayahnya. “Patroli Blue Light adalah kegiatan rutin yang sangat efektif untuk mencegah kriminalitas dan gangguan kamtibmas, Dengan melakukan patroli secara rutin, kami berharap masyarakat merasa lebih aman dan terjaga” ungkapnya seijin Kapolres Badung AKBP M. Arif Batubara, SH, SIK, MH, M.Tr.Opsla. (hms)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polsek Mengwi Laksanakan Patroli Atensi Malam Minggu Dengan Menyasar Tempat Tongkrongan Anak-anak Muda

    Polsek Mengwi Laksanakan Patroli Atensi Malam Minggu Dengan Menyasar Tempat Tongkrongan Anak-anak Muda

    • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Mengwi – Dalam menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif terlebih pada saat malam minggu polsek mengwi melaksanakan kegiatan blue light patrol atensi malam minggu dengan menyambangi tempat tongkrongan anak-anak muda yang ada diwilayah Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Sabtu (2/8/2025) pukul 23.20 wita Kegiatan atensi malam minggu ini dipimpin langsung oleh perwira pengendali Iptu I […]

  • Puldata Teritorial dan Komsos, Upaya Babinsa Perkuat Pembinaan Wilayah Desa Wonda

    Puldata Teritorial dan Komsos, Upaya Babinsa Perkuat Pembinaan Wilayah Desa Wonda

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Kopda Melkyanus Lebok Da Cruz, melaksanakan kegiatan Pendataan Teritorial (Puldata Ter), Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Wonda, Kecamatan Ndori, Kabupaten Ende, Kamis (18/12/2025). Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 08.30 WITA bertempat di kantor Desa Wonda ini bertujuan untuk memperbarui data wilayah binaan sekaligus mempererat hubungan silaturahmi […]

  • Manager Keuangan Gelapkan Uang Perusahaan Rp.661 Juta, Sempat Melarikan Diri Yogyakarta Berakhir di Amankan Polisi

    Manager Keuangan Gelapkan Uang Perusahaan Rp.661 Juta, Sempat Melarikan Diri Yogyakarta Berakhir di Amankan Polisi

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Denpasar – Unit Reskrim Polsek Denpasar Barat berhasil mengungkap kasus tindak pidana penggelapan, yang dilakukan oleh seorang pegawai perusahaan hiburan ternama di Bali, disalah satu mall di Bali, bernama Robby Putra Syamsuar (35), asal Padang Panjang. Kasus ini bermula saat pihak perusahaan yang beralamat di Jl. Imam Bonjol Pemecutan Kelod, Denpasar Barat, melaporkan adanya kejanggalan […]

  • TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Babinsa Kodim 1602/Ende Aktifkan Komsos di Ende Selatan

    TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Babinsa Kodim 1602/Ende Aktifkan Komsos di Ende Selatan

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Ende Selatan, Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Praka Seipul Rahman, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat di Kelurahan Tanjung, Kecamatan Ende Selatan, Kabupaten Ende, pada Kamis, 7 Agustus 2025. Kegiatan dimulai pukul 09.50 WITA dan berlangsung hingga pukul 12.05 WITA dengan lancar dan aman. Komsos ini bertujuan untuk mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat […]

  • Turun ke Sawah, Danramil Poto Tano Beri Teladan dalam Gerakan Tanam Jagung Serentak

    Turun ke Sawah, Danramil Poto Tano Beri Teladan dalam Gerakan Tanam Jagung Serentak

    • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Dalam rangka mendukung program pemerintah di bidang ketahanan pangan, Danramil 1628-04/Poto Tano tampil di garda terdepan dengan menghadiri sekaligus ikut memimpin kegiatan penanaman jagung serentak yang berlangsung di Dusun Jembatang Kemar, Desa Senayan, Kecamatan Poto Tano, Kabupaten Sumbawa Barat, Rabu (8/10/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA tersebut dihadiri oleh berbagai […]

  • ​Kapolsek Baturiti Ajak Anggota Sembahyang Bersama Rayakan Hari Raya Saraswati

    ​Kapolsek Baturiti Ajak Anggota Sembahyang Bersama Rayakan Hari Raya Saraswati

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Baturiti, Sabtu 06 September 2025 ​Hari Saraswati, Kapolsek Baturiti Kompol I Komang Agus Sudarsana, S.E. bersama anggota melaksanakan persembahyangan bersama dalam rangka memperingati Hari Raya Saraswati di Padmasana Polsek Baturiti pada Sabtu 06 September 2025. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh anggota Polsek Baturiti. ​Persembahyangan yang dipimpin oleh Iptu I Putu Sukayasa, […]

expand_less