Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » SatBinmas laksanakan Strong Point Pagi sebagai salah satu bentuk pelayanan polri terhadap masyarakat

SatBinmas laksanakan Strong Point Pagi sebagai salah satu bentuk pelayanan polri terhadap masyarakat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
  • visibility 28
  • comment 0 komentar

Personil Sat Binmas Polres Karangasem melaksanakan Strong Point Pagi arus lalu lintas di Simpang Tiga Pesagi dan Depan SMA PGRI AMLAPURA. Kegiatan ini merupakan bentuk pelayanan Polri terhadap masyarakat dalam menciptakan rasa aman dalam berlalu lintas, Selasa [5/8]

Kegiatan Strong Point Pagi yang di mulai dari pukul 06.30 Wita sampai pukul 07.30 Wita bertujuan untuk menciptakan keamanan, ketertiban, serta kelancaran arus lalu lintas terutama di wilayah hukum Polres Karangasem. Dengan kehadiran personel di titik-titik rawan kemacetan guna dapat mencegah potensi gangguan kamtibmas serta memberikan rasa aman kepada masyarakat yang memulai aktivitasnya.

Kasat Binmas Polres Karangasem AKP I WAYAN SUMERTI, S.H menekankan kepada personil Sat Binmas untuk rutin melaksanakan Strong Point Pagi ini karena merupakan salah satu upaya preventif untuk mencegah terjadinya kecelakaan dan juga menciptakan situasi lancar berlalu lintas. ” Jalankan tugas dengan penuh tanggung jawab, humanis, dan profesional sesuai dengan semangat Polri yang Presisi. Jaga keselamatan diri dalam bertugas, selalu berikan pelayanan terbaik, dan tetap waspada terhadap segala kemungkinan yang terjadi di lapangan,” ungkapnya.

Kegiatan ini akan rutin dilaksanakan oleh personil Sat Binmas setiap pagi sebagai bentuk pelayanan polri terhadap masyarakat dalam menciptakan situasi berlalu lintas yang lancar dan memberikan rasa aman dalam berkendara kepada masyarakat di wilayah Karangasem.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dandim 1614/Dompu Bersama Veteran di Peringatan Harvetnas

    Dandim 1614/Dompu Bersama Veteran di Peringatan Harvetnas

    • calendar_month Minggu, 10 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Dompu, NTB– Pemerintah Kabupaten Dompu menggelar upacara peringatan Hari Veteran Nasional (Harvetnas) Tahun 2025 di Aula Pendopo Bupati Dompu, Jalan Ahmad Yani, Kelurahan Dorotangga, Kecamatan Dompu. Acara berlangsung khidmat dengan mengusung tema “Veteran Mengabdi Tanpa Batas, Berjuang Sepanjang Masa”, dihadiri sekitar 65 peserta dari unsur pemerintahan, TNI, Polri, organisasi kemasyarakatan, dan para pejuang veteran, Minggu […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Nyuhtebel Bersama Dengan Pemerintah Desa, Melaksanakan Kegiatan Pengamanan Pasar Murah.

    Bhabinkamtibmas Desa Nyuhtebel Bersama Dengan Pemerintah Desa, Melaksanakan Kegiatan Pengamanan Pasar Murah.

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Polsek Manggis. Dalam rangka pelaksanaan kegiatan pangan murah yang diinisiasi oleh Polri khusus Polsek Manggis, pada hari Rabu tanggal 13 Agustus 2025 pukul 08.00 wita, Bhabinkamtibmas Desa Nyuhtebel Aiptu I Wayan Sridana bersama dengan aparatur desa, melaksanakan pengamanan. Kegiatan ini dilaksanakan Bumdes Desa Nyuhtebel. Dan hadir Perbekel Desa Nyuhtebel […]

  • Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Dengar Aspirasi Warga dalam Kegiatan Komsos

    Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Dengar Aspirasi Warga dalam Kegiatan Komsos

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Ende, Untuk memperkuat sinergi antara TNI dan masyarakat serta menjaga stabilitas keamanan wilayah, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Sertu Arnoldus Seba, melaksanakan Kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Kelurahan Bokasape, Kecamatan Wolowaru, Kabupaten Ende, pada Senin (15/09). Kegiatan dimulai pukul 09.00 WITA dan berlangsung dalam suasana aman, tertib, serta mendapat sambutan hangat dari warga […]

  • ‎Babinsa Desa Jorok Wakili Danramil Utan Rapat Karnaval Budaya Kabupaten

    ‎Babinsa Desa Jorok Wakili Danramil Utan Rapat Karnaval Budaya Kabupaten

    • calendar_month 23 jam yang lalu
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Utan, ‎Sumbawa – Dalam rangka persiapan Karnaval Budaya tingkat Kabupaten Sumbawa yang akan diikuti oleh perwakilan dari seluruh kecamatan, Koramil 1607-09/Utan Kodim 1607/Sumbawa turut ambil bagian dalam rapat koordinasi partisipasi karnaval budaya. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Babinsa Desa Jorok, Serda Efendi, sebagai perwakilan Koramil 1607-09/Utan, pada Kamis, 15 Januari 2026. ‎ ‎Rapat koordinasi yang dilaksanakan […]

  • Sambangi Kawasan Pura Saat Subuh, Samapta Polsek Abiansemal Antisipasi Gangguan Kamtibmas

    Sambangi Kawasan Pura Saat Subuh, Samapta Polsek Abiansemal Antisipasi Gangguan Kamtibmas

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Dalam upaya menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif di wilayah hukum Polsek Abiansemal, personel Samapta melaksanakan patroli subuh dengan menyasar kawasan Pura Ntegana yang ada di Desa Darmasaba, Kecamatan Abiansemal, Kabupaten Badung, pada Kamis dinihari (7/8/2025). Patroli ini dilakukan secara rutin sebagai bentuk langkah preventif dalam mengantisipasi berbagai potensi gangguan keamanan, khususnya di tempat-tempat […]

  • Dandim: Pembangunan Yonif TP Adalah Agenda Besar Membangun Masa Depan Bangsa

    Dandim: Pembangunan Yonif TP Adalah Agenda Besar Membangun Masa Depan Bangsa

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Komandan Kodim 1601/Sumba Timur, Letkol Inf. Dobby Noviyanto.S., S.E mendampingi Irdam IX/Udayana Brigjen TNI Subagyo W.G meninjau lahan pembangunan Batalyon Infanteri Teritorial Pembangunan (Yonif TP) Luas lahan tersebut yang disiapkan kurang lebih 100 hektare di Desa Kadumbul, Kecamatan Pandawai, Kabupaten Sumba Timur, pada Sabtu (13/09/2025). Peninjauan lahan ini dipimpin langsung oleh […]

expand_less