Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Semarak Kemerdekaan, Babinsa Dampingi Pembukaan Perlombaan di Kecamatan Haharu

Semarak Kemerdekaan, Babinsa Dampingi Pembukaan Perlombaan di Kecamatan Haharu

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
  • visibility 32
  • comment 0 komentar

NTT-Sumba Timur, Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 tahun 2025, Babinsa Koramil 05/Waingapu Pos Ramil Haharu,Kodim 1601/Sumba Timur Sertu Arnando Ndahawali menghadiri acara pembukaan pertandingan dan perlombaan yang digelar di Lapangan Sepak Bola Desa Rambangaru, Kecamatan Haharu, Kabupaten Sumba Timur pada Senin (04/08/2025).

Kegiatan ini dihadiri oleh Camat Haharu, anggota Polsek Haharu, Kepala Puskesmas Rambangaru, para kepala sekolah tingkat SMA, SMP, dan SD, serta tokoh masyarakat setempat.

Acara dibuka secara resmi oleh Camat Haharu yang menekankan pentingnya menjaga semangat kebersamaan, sportivitas, dan nasionalisme melalui kegiatan perlombaan dan pertandingan. Babinsa menyampaikan bahwa keikutsertaan TNI dalam kegiatan ini merupakan wujud dukungan terhadap pemerintah daerah dalam membangun sinergitas dengan masyarakat.

Seluruh rangkaian kegiatan berjalan dengan aman, tertib, dan penuh antusiasme dari warga Desa Rambangaru.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dandim 1611/Badung Pastikan  Keamanan dan Ketertiban di Wilayah Kota Denpasar

    Dandim 1611/Badung Pastikan Keamanan dan Ketertiban di Wilayah Kota Denpasar

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 40
    • 0Komentar

    BALI – Denpasar, Dalam rangka apel kesiapan kegiatan pengamanan di Kantor DPRD Provinsi Bali, Dandim 1611/Badung, Kolonel Inf I Putu Tangkas Wiratawan, S.I.P., memimpin kegiatan Apel Kesiapan pengamanan unjuk rasa. Bertempat di Kantor DPRD Provinsi Bali, Jln. Kusuma Atmaja, Desa Sumerta Kelod, Kecamatan Denpasar Timur, Kota Denpasar. Senin, (01/09/2025). Apel kesiapan ini digelar sebagai bentuk […]

  • Perkuat Ekonomi Kerakyatan, Babinsa Koramil Sukasada Dampingi RAT Koperasi Desa Ambengan

    Perkuat Ekonomi Kerakyatan, Babinsa Koramil Sukasada Dampingi RAT Koperasi Desa Ambengan

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 2
    • 0Komentar

      Sukasada, 13 Januari 2026– Babinsa Desa Ambengan Koramil 1609-05/Sukasada, Serka I Made Widiasa, menghadiri kegiatan Rapat Anggota Tahunan (RAT) Koperasi Desa Merah Putih Ambengan Tahun Buku 2025. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Selasa, 12 Januari 2026, pukul 10.00 Wita bertempat di Aula Kantor Desa Ambengan, Kecamatan Sukasada, Kabupaten Buleleng. Kegiatan RAT ini juga dihadiri oleh […]

  • Jelang Hari Bahagia Gede Nata, Warga dan Aparat Desa Mayong Kompak Gotong Royong Dipimpin Babinsa

    Jelang Hari Bahagia Gede Nata, Warga dan Aparat Desa Mayong Kompak Gotong Royong Dipimpin Babinsa

    • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Seririt – Suasana kebersamaan dan semangat gotong royong begitu kental terasa di Banjar Dinas Taman, Desa Mayong, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng. Pada Sabtu (9/8/2025) pagi, Babinsa Desa Mayong, Serma I Komang Swinaya, bersama puluhan warga dan aparat desa bahu-membahu membersihkan lingkungan untuk menyambut acara istimewa, yaitu penyerahan Rumah Sejahtera Terpadu (RST) kepada salah satu warga, […]

  • Dansatgas TMMD: Kami Pastikan Air Bersih Tersalur hingga ke Pelosok Banjar

    Dansatgas TMMD: Kami Pastikan Air Bersih Tersalur hingga ke Pelosok Banjar

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Kamis (7/8/2025) H+15 pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 di wilayah Kodim 1616/Gianyar kembali menunjukkan hasil nyata. Kali ini, pembangunan 1 unit Tower Reservoir berkapasitas 20 meter kubik telah rampung dibangun di Banjar Bucuan, Desa Batuan, Kecamatan Sukawati. Program tersebut menjadi jawaban atas kebutuhan mendesak masyarakat terhadap akses air bersih, di […]

  • Sinergi TNI dan Mahasiswa IPB, Wujud Kepedulian Pendidikan di Pos Asulait

    Sinergi TNI dan Mahasiswa IPB, Wujud Kepedulian Pendidikan di Pos Asulait

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Belu, – Dalam upaya menumbuhkan semangat kebangsaan sekaligus mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad menggelar kegiatan Gadik (Pendidikan dan Pengajaran) bersama mahasiswa Institut Pertanian Bogor (IPB) di Pos Asulait. Kegiatan edukatif ini menjadi salah satu bentuk nyata kepedulian Satgas terhadap pengembangan sumber daya manusia di wilayah perbatasan. […]

  • Personil Polsek Kediri Laksanakan Patroli Barcode Subuh Tekan Kejahatan 3C (Curat, Curas dan Curanmor)

    Personil Polsek Kediri Laksanakan Patroli Barcode Subuh Tekan Kejahatan 3C (Curat, Curas dan Curanmor)

    • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Guna menekan atau meniadakan segala bentuk kejahatan 3C (Curat, Curas dan Curanmor) serta tertib berlalulintas Polsek Kediri selalu melaksanakan patroli pada daerah rawan gangguan Kamtibmas. Pada hari Sabtu tanggal 19 April 2025 dimulai pukul 10.00 wita s/d pukul 11.30 wita personil Polsek Kediri yang dipimpin langsung Perwira Pengawas (Pawas) AKP Joko Sucipto Askarman melaksanakan kegiatan […]

expand_less