Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » TNI dan Masyarakat Bahu Membahu Kebut Pengerjaan Sasaran Fisik Pembangunan Jalan

TNI dan Masyarakat Bahu Membahu Kebut Pengerjaan Sasaran Fisik Pembangunan Jalan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
  • visibility 30
  • comment 0 komentar

KODIM 1605/BELU, TMMD menjadi simbol kedekatan antara TNI dan masyarakat, hal ini karena program TMMD ini tidak hanya berfokus pada pembangunan fisik, tetapi juga mempererat hubungan emosional dan sosial antara TNI dan masyarakat.

Hal ini terbukti dengan partisipasi aktif masyarakat pada pelaksanaan program TMMD 125 Kodim 1605/Belu yang berlangsung di Desa Naekasa, Kecamatan Tasifeto Barat, Kabupaten Belu NTT, Minggu (3/8/2025).

Partisipasi aktif masyarakat ini terlihat pada setiap pengerjaan sasaran fisik pembangunan jalan baru. Tanpa kenal lelah masyarakat bahu membahu bersama personil TNI bekerja dengan satu tujuan dan satu motivasi untuk membangun desa mereka.

Salah seorang warga Desa menuturkan, TMMD ini merupakan kegiatan yang sangat bermanfaat bagi masyarakat desa, karena tidak hanya membangun infrastruktur, tetapi juga memperkuat hubungan antara TNI dan rakyat guna menyukseskan program ini demi kesejahteraan bersama.

“Kamu sangat senang sekali karena dengan adanya kegiatan TMMD ini, kami menjadi lebih dekat dengan TNI, bekerja bersama-sama karena bagaimanapun juga kehadiran Bapak-Bapak TNI untuk membantu kami memberikan kemudahan bagi terutama jalan yang dibangun saat ini” ungkapnya.

Senada dengan itu, Serka Max Kana salah seorang Personil Satgas TMMD mengatakan dengan adanya dukungan dari masyarakat dalam pelaksanaan TMMD ini, diharapkan pembangunan sarana dan prasarana desa dapat terwujud dengan lebih baik, sehingga kesejahteraan masyarakat dapat meningkat secara signifikan.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi TNI dan Hotel Kupang Bersihkan Sampah Pantai

    Sinergi TNI dan Hotel Kupang Bersihkan Sampah Pantai

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI) tahun 2025, Kodim 1604/Kupang menggelar kegiatan Karya Bhakti pembersihan pantai yang dikemas dalam program Bakti Teritorial Prima. Kegiatan ini difokuskan di sepanjang pesisir Pantai Pasir Panjang, mulai dari Hotel Sotis hingga Hotel Aston, sebagai bentuk kepedulian TNI terhadap kebersihan lingkungan dan pelestarian […]

  • Jagra Dewata Polsek Blahbatuh, Patroli Sistem Barcode Atensi Dini Hari

    Jagra Dewata Polsek Blahbatuh, Patroli Sistem Barcode Atensi Dini Hari

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    BLAHBATUH – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah hukum Polsek Blahbatuh, Unit Samapta melaksanakan kegiatan Patroli Jagra Dewata dengan sistem barcode patrol pada Minggu dini hari (26/10). Kegiatan yang dimulai sejak pukul 00.30 hingga 02.00 WITA ini melibatkan empat personel dengan menggunakan kendaraan patroli R4 (962) menyusuri rute strategis wilayah […]

  • Pengukuhan Paskibraka Kabupaten Tabanan 2025, Dandim 1619/Tabanan Berikan Dukungan

    Pengukuhan Paskibraka Kabupaten Tabanan 2025, Dandim 1619/Tabanan Berikan Dukungan

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Tabanan – Dalam rangka mempersiapkan generasi muda yang tangguh dan penuh semangat kebangsaan, Kabupaten Tabanan menggelar Upacara Pengukuhan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Kabupaten Tabanan Tahun 2025. Acara ini dihadiri oleh Dandim 1619/Tabanan Letkol Inf Trijuang Danarjati, S. A. P,.M.I.P, Kamis (14/8/2025). Upacara Pengukuhan Paskibraka Kabupaten Tabanan Tahun 2025 berlangsung di Halaman Kantor Bupati Tabanan. […]

  • Komsos dan Pamwil Babinsa Koramil Detusoko di Desa Ranga Berjalan Lancar

    Komsos dan Pamwil Babinsa Koramil Detusoko di Desa Ranga Berjalan Lancar

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serda Ilham, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Karya Bakti, dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Ranga, Kecamatan Detusoko, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung sejak pukul 08.00 WITA hingga pukul 10.25 WITA dengan kondisi aman dan lancar. Dalam pelaksanaannya, Babinsa memantau situasi keamanan di wilayah binaan serta memberikan rasa aman dan nyaman kepada […]

  • Cepat Tanggap, Dandim Klungkung Terjunkan Personel Gotong Royong Pasca Banjir Bandang Di Crystal Bay

    Cepat Tanggap, Dandim Klungkung Terjunkan Personel Gotong Royong Pasca Banjir Bandang Di Crystal Bay

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Klungkung – Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S. Sos., M. M., M. Han bergerak cepat melaksanakan penanganan pasca bencana banjir bandang yang melanda kawasan obyek wisata Crystal Bay yang berlokasi di Desa Sakti, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung dengan menerjunkan puluhan personelnya untuk menggelar gotong royong pada Rabu ( 10/12/25 ). Dipimpin langsung Danramil […]

  • Jaga kondusifitas, Dandim 1623/Karangasem bersama Forkopimda laksanakan rapat koordinasi.

    Jaga kondusifitas, Dandim 1623/Karangasem bersama Forkopimda laksanakan rapat koordinasi.

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Dalam upaya menjaga kondusifitas dan stabilitas Daerah, Komandan Kodim 1623/Karangasem Letkol Inf Gurbasa Samosir bersama Forkopimda melaksanakan Rapat forkopimda Membangun Sinergitas antar Anggota Forkopimda Kab. Karangasem, bertempat di Gedung Sabha Prakerthi Kantor Bupati Karangasem Jalan Ngurah Rai Amlapura, Kelurahan Karangasem, Kecamatan/Kabupaten Karangasem pada Selasa (19/08/25) Rapat yang di pimpin Bupati Karangasem I Gusti […]

expand_less