Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Hadapi Lomba Semarak HUT RI, Satgas Yonif 741/GN Turun Latihkan PBB di SDK Sesekoe

Hadapi Lomba Semarak HUT RI, Satgas Yonif 741/GN Turun Latihkan PBB di SDK Sesekoe

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 2 Agt 2025
  • visibility 28
  • comment 0 komentar

Menyambut HUT RI ke-80 pemerintah Kabupaten Belu mengadakan Gebyar Merdeka 17 Agustus 2025 dengan perlombaan gerak jalan yang akan diikuti oleh seluruh kalangan masyarakat mulai dari usia Sekolah Dasar sampai orang dewasa. Perlombaan mulai dari tingkatan jarak 8 Km untuk pelajar SD, 17 Km untuk pelajar SMP sampai dengan SMA dan jarak 45 Km untuk orang dewasa.

Satgas Yonif 741/GN pun turut serta memberikan pelatihan kepada para siswa SDK Sesekoe yang dipersiapkan untuk mengikuti lomba yang rencananya akan dilaksanakan pada tanggal 9 agustus mendatang. Serda I Wayan Aldi mengungkapkan bahwa melalui kegiatan pelatihan ini adalah bentuk kontribusi Satgas mendukung kegiatan HUT RI ke-80 di daerah penugasan. Inilah bentuk pengabdian kepada tanah air melalui aksi mendidik anak bangsa dan menjiwai semangat kemerdekaan RI di tahun 2025 ini.

Sementara itu, Berta Loes guru sekaligus pendamping kegiatan gerak jalan 8 Km usia SD mengucapkan terima kasih kepada Satgas Yonif 741/GN yang telah meluangkan waktu memberikan pelatihan dan mendampingi anak didiknya dalam persiapan menuju Gebyar Merdeka 17 Agustus 2025 yang akan diadakan di Kabupaten Belu dengan harapan dapat memberikan yang terbaik pada saat lomba nantinya.

KERJA TUNTAS DI TAPAL BATAS
LAKSANAKAN TUGAS DENGAN TULUS DAN IKHLAS
GARUDA BERHASIL

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bhabimkamtibmas Desa Beraban Atensi Giat Pertandingan Bola Volley Dalam Rangka Porsenides Beraban Tahun 2025.

    Bhabimkamtibmas Desa Beraban Atensi Giat Pertandingan Bola Volley Dalam Rangka Porsenides Beraban Tahun 2025.

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Polda Bali-Polres Tabanan-Polsek Kediri, Dalam menciptakan situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif, dalam hal ini bhabinkamtibmas sebagai ujung tombak yang langsung bersentuhan dengan masyarakat secara melekat berada di desa binaannya dalam memberikan pelayanan dan pengamanan pada setiap kegiatan di masyarakat. Pada hari Kamis tanggal 17 Juli 2025 Pukul 19.00 Wita s/d 21.50 Wita, bertempat di […]

  • Sinergi Babinsa dan Masyarakat dalam Kegiatan Tanam Padi di Desa Wudipandak

    Sinergi Babinsa dan Masyarakat dalam Kegiatan Tanam Padi di Desa Wudipandak

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 04/Tabundung, Kodim 1601/Sumba Timur,Pratu Denis Nderu Peta, melaksanakan kegiatan pendampingan ketahanan pangan (Hanpangan) berupa tanam padi di kebun milik masyarakat Desa Wudipandak, Kecamatan Tabundung, Kabupaten Sumba Timur,pada Senin (12/01/2026). Babinsa turut membantu proses penanaman padi sekaligus memberikan motivasi kepada para petani agar tetap semangat dalam mengelola lahan pertanian guna […]

  • ‎Babinsa Tekankan Pentingnya Sabar, Ikhlas, dan Tawakkal dalam Kehidupan Sehari-hari

    ‎Babinsa Tekankan Pentingnya Sabar, Ikhlas, dan Tawakkal dalam Kehidupan Sehari-hari

    • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Babinsa Kelurahan Tanjung, Serka Iskarman, anggota Koramil 1615-08/Labuhan Haji, melaksanakan kegiatan patroli keamanan lingkungan di wilayah Kelurahan Tanjung, Kecamatan Labuhan Haji, Kabupaten Lombok Timur, pada Selasa malam (07/10/2025). ‎ ‎Kegiatan ini dilakukan dalam rangka menciptakan suasana aman dan kondusif serta mempererat komunikasi antara Babinsa dan masyarakat di wilayah binaannya. ‎ ‎Dalam kegiatan […]

  • Kodim 1602/Ende Teguhkan Semangat Kebangsaan Lewat Upacara 17-an

    Kodim 1602/Ende Teguhkan Semangat Kebangsaan Lewat Upacara 17-an

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka menanamkan nilai-nilai patriotisme dan disiplin serta sebagai bentuk penghormatan terhadap perjuangan bangsa, Kodim 1602/Ende melaksanakan Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih 17-an yang digelar di Lapangan Apel Makodim 1602/Ende, Jalan Kartini, Kelurahan Kotaraja, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende. Upacara yang dimulai pukul 08.00 WITA ini dipimpin langsung oleh Pjs Kasdim 1602/Ende, Kapten CHB […]

  • Babinsa Ende Tingkatkan Kewaspadaan Masyarakat terhadap Cuaca Melalui Komsos dan Pamwil

    Babinsa Ende Tingkatkan Kewaspadaan Masyarakat terhadap Cuaca Melalui Komsos dan Pamwil

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Ende, Kopda Melkyanus Lebok Da Cruz, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos), pengamanan wilayah (Pamwil), dan monitoring situasi di Desa RateMangga, Kecamatan Ndori, Kabupaten Ende, pada Selasa pagi. Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA ini bertujuan untuk memantau perkembangan situasi di wilayah binaan sekaligus memberikan rasa aman kepada masyarakat melalui kehadiran Babinsa. Selain […]

  • Babinsa Desa Les dan Bhabinkamtibmas Jalin Komsos dengan Warga

    Babinsa Desa Les dan Bhabinkamtibmas Jalin Komsos dengan Warga

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Tejakula, 16 Juli 2025 Koptu Kadek Sureyadnya, Babinsa Desa Les, dan Aiptu Jro Edi, Bhabinkamtibmas setempat, telah menjalin komunikasi sosial (komsos) yang erat dengan warga setempat. Dalam upaya mempererat hubungan antara TNI-Polri dengan masyarakat, keduanya aktif melakukan dialog dan interaksi langsung dengan warga Desa Les. Dalam pertemuan terbaru mereka, Koptu Kadek Sureyadnya dan Aiptu Jro […]

expand_less