Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » ‎Komitmen Pembangunan Daerah, Dandim 1607/Sumbawa Turut Tinjau Infrastruktur Bersama Komisi V DPR RI

‎Komitmen Pembangunan Daerah, Dandim 1607/Sumbawa Turut Tinjau Infrastruktur Bersama Komisi V DPR RI

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 1 Agt 2025
  • visibility 33
  • comment 0 komentar

‎Sumbawa, NTB — Komitmen dalam percepatan pembangunan infrastruktur terus ditunjukkan di wilayah Kabupaten Sumbawa. Pada Jumat (1/8/2025), Komandan Kodim 1607/Sumbawa, Letkol Kav Basofi Cahyowibowo, S.T., bersama jajaran Forkopimda Sumbawa, turut mendampingi kunjungan kerja Anggota Komisi V DPR RI, H. Mori Hanafi, SE, M.Com di kawasan strategis Samota.

‎Kegiatan ini merupakan bagian dari agenda peninjauan langsung kondisi infrastruktur jalan di wilayah yang memiliki potensi besar di sektor perkebunan, perikanan, dan pariwisata tersebut.

‎Dandim 1607/Sumbawa menegaskan dukungannya terhadap upaya percepatan pembangunan daerah. Ia menyampaikan bahwa kehadiran TNI tidak hanya dalam aspek pertahanan dan keamanan, tetapi juga berperan aktif dalam mendukung program pembangunan nasional, khususnya yang menyentuh langsung kepentingan masyarakat.

‎“Kami dari Kodim 1607/Sumbawa siap mendukung segala bentuk sinergi antara pemerintah pusat, daerah, dan elemen masyarakat dalam percepatan pembangunan infrastruktur. Jalan yang baik bukan hanya memperlancar distribusi hasil pertanian dan perkebunan rakyat, tapi juga menjadi akses penting bagi pelayanan kesehatan, pendidikan, dan peningkatan kesejahteraan secara menyeluruh,” tegas Letkol Kav Basofi.

‎Lebih lanjut, Dandim juga menyampaikan bahwa kawasan Samota merupakan wilayah yang sangat strategis dan memiliki potensi besar untuk menjadi pusat pertumbuhan ekonomi baru di Sumbawa. Untuk itu, pembangunan infrastruktur menjadi hal yang sangat vital.

‎Sementara itu, H. Mori Hanafi dalam peninjauan tersebut menyampaikan komitmennya akan terus mendorong percepatan pembangunan di Sumbawa, guna menunjang sektor unggulan daerah dan meningkatkan daya saing ekonomi lokal.

‎Peninjauan ini menjadi bentuk sinergi konkret antara unsur legislatif, pemerintah daerah, dan TNI dalam mewujudkan pembangunan infrastruktur yang merata dan berkeadilan.

‎(Pendim 1607/Sumbawa)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pengukuhan Paskibra Lunyuk Berlangsung Khidmat, Danramil Sampaikan Ucapan Selamat

    Pengukuhan Paskibra Lunyuk Berlangsung Khidmat, Danramil Sampaikan Ucapan Selamat

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 43
    • 0Komentar

    Sumbawa – NTB – Danramil 1607-07/Lunyuk Kapten Inf Radin menghadiri kegiatan Upacara Pengukuhan Anggota Pasukan Pengibar Bendera (Paskibra) tingkat Kecamatan Lunyuk dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia Tahun 2025, kamis (14/08/2025). Kegiatan yang berlangsung di Aula Kantor Kecamatan Lunyuk ini dihadiri oleh Camat Lunyuk, Kapolsek Lunyuk, Kepala UPT, para Kepala […]

  • Dandim Klungkung Ajak Personel Oegang Teguh Sapta Marga, Sumpah Prajurit Dan 8 Wajib TNI

    Dandim Klungkung Ajak Personel Oegang Teguh Sapta Marga, Sumpah Prajurit Dan 8 Wajib TNI

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos.,M. M., M. Han memimpin upacara 17 An perdana sejak dilantik menjadi Dandim 1610/Klungkung, Kamis ( 17/07/25 ). Selaku inspektur upacara Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos.,M. M., M. Han membacakan amanat Kepala Staf Angkatan Darat ( Kasad ) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, M.Sc. Dalam amanat tersebut di sampaikan […]

  • Polsek Pupuan Wujudkan Kamtibmas Saat Pengamanan Upacara Adat Di Desa Belimbing

    Polsek Pupuan Wujudkan Kamtibmas Saat Pengamanan Upacara Adat Di Desa Belimbing

    • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Pupuan Jumat, 12 September 2025 pukul 08.00 s/d 11.30 Wita Bhabinkamtibmas Desa Belimbing Aiptu I Gd Kt Alit Widiana bersama Pecalang Banjar Adat Beniti, melaksanakan pengamanan kegiatan keagamaan Mendak Siwi dan Mepeed warga Pura Dadia Batur Kawitan I Gusti Ketut Kamasan di Desa Belimbing, Kecamatan Pupuan. Pengamanan ini bertujuan memastikan jalannya […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat Lewat Motivasi Siswa di Ende Utara

    Babinsa Kodim 1602/Ende Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat Lewat Motivasi Siswa di Ende Utara

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Ende, Serka Abdullah M. Ambry, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, menggelar kegiatan Monitoring, Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama para siswa di SMPK Christoregi, Jalan Perwira, Kelurahan Kotaraja, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende, Jumat pagi (22/8). Kegiatan yang dimulai pukul 10.17 WITA ini diikuti oleh empat siswa yang telah lulus dan berencana melanjutkan ke tingkat […]

  • Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Tabundung Bantu Petani Jemur Hasil Panen

    Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Tabundung Bantu Petani Jemur Hasil Panen

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur.Dalam upaya mendukung program ketahanan pangan di wilayah binaannya, Babinsa Koramil 04/Tabundung Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Ejiman, turun langsung ke lapangan mendampingi para petani di Desa Praingkareha, Kecamatan Tabundung, yang sedang melakukan proses penjemuran padi hasil panen.Pada Selasa(28/10/2025). Kegiatan pendampingan ini merupakan salah satu bentuk kepedulian TNI terhadap kesejahteraan masyarakat, khususnya para petani. Melalui […]

  • Kodim 1618/TTU Gandeng Komduk, Fokuskan Patroli di Pusat Keramaian

    Kodim 1618/TTU Gandeng Komduk, Fokuskan Patroli di Pusat Keramaian

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Rabu, 01 Oktober 2025, Kodim 1618/TTU kembali melaksanakan kegiatan patroli siskamling bersama Komponen Pendukung (Komduk) dalam hal ini Banser. Patroli kali ini difokuskan di beberapa titik pusat keramaian di wilayah Kota Kefamenanu, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Kehadiran patroli gabungan ini menjadi langkah nyata dalam menjaga stabilitas keamanan wilayah sekaligus memberikan rasa aman bagi […]

expand_less